Breaking News
light_mode
Beranda » Politik » Oknum Pengamanan KPU Malut, Intimidasi Sejumlah Jurnalis

Oknum Pengamanan KPU Malut, Intimidasi Sejumlah Jurnalis

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sel, 24 Sep 2024
  • visibility 472
  • comment 0 komentar

Redaksi24, Sofifi-Video Rekaman berdurasi 21.57 detik memperlihatkan kerumunan yang terjadi di luar samping kantor KPU di Sofifi, Maluku Utara pada, Selasa sore (24/09/24)

Informasi yang dihimpun di Lokasi menyebutkan, seorang staf KPU mengamuk sambil berteriak namun tidak diketahui secara pasti Persoalan di Internal KPU.  beruntung sejumlah Polisi yang berada di Lokasi langsung mengamankan pria itu.

Sebelumnya, Jurnalis yang berencana melakukan peliputan acara Deklarasi Damai yang menghadirkan empat pasangan Calon Gubernur dan wakil Gubernur Maluku Utara yang digelar KPU Provinsi itu, mencoba mengabadikan moment  keributan tersebut.

Namun tak disangka, sejumlah oknum petugas pengamanan KPU itu menghadang sejumlah Jurnalis di Lokasi. Mereka kemudian melarang Jurnalis dan sempat mencoba mengambil handphone namun tidak diberikan.

baca halaman berikutnya… 

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kaskogabwilhan III Tinjau Bencana Banjir di Halmahera Barat, Serahkan Bantuan dan Dengarkan Aspirasi Masyarakat

    Kaskogabwilhan III Tinjau Bencana Banjir di Halmahera Barat, Serahkan Bantuan dan Dengarkan Aspirasi Masyarakat

    • calendar_month Sen, 19 Jan 2026
    • account_circle Redaksi
    • visibility 382
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halmahera Barat – Kepala Staf Komando Gabungan Wilayah Pertahanan III (Kaskogabwilhan III) Marsda TNI Joko Sugeng Sriyanto melaksanakan kunjungan kerja ke wilayah terdampak bencana banjir di Kecamatan Ibu, Kabupaten Halmahera Barat, Provinsi Maluku Utara, Minggu (18/1/2026). Kaskogabwilhan III dan rombongan bersama Danrem 152/Baabullah tiba di Pelabuhan VIP Room Desa Gufasa, Kecamatan Jailolo, Kabupaten Halmahera […]

  • Karya Bakti, TNI Bersihkan Sampah

    Karya Bakti, TNI Bersihkan Sampah

    • calendar_month Rab, 1 Mei 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 310
    • 0Komentar

    R24-Ternate, kegiatan Karya Bakti yang melibatkan Anggota TNI Kompi Senapan D Batalyon Infanteri 732/Banau dengan Masyarakat, bertujuan untuk menjalin silaturahmi. Kegiatan bersih Sampah ini dilaksanakan di sejumlah tempat di kota Ternate pada Rabu pagi,(01/05/24) Post Views: 325

  • Bupati Aliong Apresiasi Kadinkes Kuraisiya Marsaoly Penggagas Program Warung Sehati

    Bupati Aliong Apresiasi Kadinkes Kuraisiya Marsaoly Penggagas Program Warung Sehati

    • calendar_month Sab, 27 Jul 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 499
    • 0Komentar

    Redaksi24,TALIABU – Pelaunchingan Warung sehati sebagai Program Pemerintah Kabupaten Pulau Taliabu guna menekan dan mencegah Stunting mendapat Apresiasi Bupati. Dalam pelaunchingan warung sehati, kegiatan pengukuhan bapak-bunda asuh anak stunting serta launching pekan imunisasi nasional (PIN) polio secara serentak seluruh Kabupaten Pulau Taliabu juga digelar bersama. Bupati Aliong Mus melalui Sekretaris Daerah (Sekda) Dr. Salim Ganiru […]

  • Kepala BNPB Letjen TNI. Suharyanto Bertemu Dengan Korban Terdampak photo_camera 3

    Kepala BNPB Letjen TNI. Suharyanto Bertemu Dengan Korban Terdampak

    • calendar_month Rab, 1 Okt 2025
    • account_circle Humas BNPB
    • visibility 717
    • 0Komentar

    Redaksi24, Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI . Suharyanto , bersama Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa, Kepala Basarnas, Marsekal Madya TNI M. Syafii dan Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Timur Adhy Karyono berdialog dengan keluarga korban terdampak di aula gedung kampus Institut Agama Islam Al Khoziny, pada Rabu (1/10). Post Views: 675

  • Thumbnail Berita 5

    14 Tahun Terbunuhnya Munir, Polri Didesak Bentuk Tim Khusus

    • calendar_month Sab, 19 Apr 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 299
    • 0Komentar

    Jakarta – Hari yang sama 14 tahun lalu, Munir Said Thalib meninggal di dalam pesawat yang mengantarnya ke Amsterdam, Belanda. Munir diracun di udara. Pollycarpus Budihari Priyanto, seorang pilot senior Garuda Indonesia saat itu, ditangkap dan diadili. Dia divonis 14 tahun penjara, tetapi majelis hakim yang mengadilinya yakin ada dalang di balik pembunuhan Munir. Siapa? […]

  • Menembus Malam, Menyaksikan Kehidupan Industri Di Pulau Obi bersama Harita Group

    Menembus Malam, Menyaksikan Kehidupan Industri Di Pulau Obi bersama Harita Group

    • calendar_month Kam, 9 Jan 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 896
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halsel– Perjalanan saya dimulai dari pelabuhan kupal, Halmahera Selatan. Bersama dengan rekan-rekan jurnalis lainnya, kami menaiki kapal yang disediakan oleh Harita Nikel dengan tujuan menuju pulau Obi, pusat industri tambang nikel. kapal yang kami tumpangi memberikan kenyamanan maksimal. Dengan kursi empuk di ruang tamu vvip, perjalanan laut selama tiga jam terasa ringan. Hidangan lezat […]

expand_less