Breaking News
light_mode
Beranda » Foto » Pj Bupati Halteng Ikram M Sangadji Melihat Perlombaan Desain Batik Khas Daerah

Pj Bupati Halteng Ikram M Sangadji Melihat Perlombaan Desain Batik Khas Daerah

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sabtu, 27 Jul 2024
  • print Cetak

R24-Pj Bupati Halmahera Tengah Ikram M Sangadji didampingi Ibu Ketua TP PKK Rallia Ikram, melihat langsung perlombaan desain Batik khas daerah. Perlombaan ini diselenggarakan oleh Dinas Pariwisata dan ekonomi kreatif untuk mencari yang terbaik.

Melalui lomba ini agar peserta bisa menemukan desai-desain batik yang tidak hanya indah secara visual, tetapi juga memiliki makna dan filosofi yang kuat sehingga dapat memperkaya khazanah batik Indonesia (Uki)

Tags
  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bencana Erupsi Gunung Ibu

    Bencana Erupsi Gunung Ibu

    • calendar_month Rabu, 3 Jul 2024
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    [embedyt] https://www.youtube.com/watch?v=YpG0GGc5n74[/embedyt] Post Views: 617

  • Membangun Masa Depan Anak Negeri Kawasi: Komitmen Harita Nickel Dalam Momentum Hari Gizi Nasional 2026

    Membangun Masa Depan Anak Negeri Kawasi: Komitmen Harita Nickel Dalam Momentum Hari Gizi Nasional 2026

    • calendar_month Kamis, 29 Jan 2026
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    HALSEL, R24– Peringatan Hari Gizi Nasional tahun ini menjadi momentum refleksi penting bagi pemenuhan nutrisi generasi muda di lingkar tambang. Berawal dari pemindahan sekolah ke Kawasi Baru pada tahun 2023, Harita Nickel secara konsisten menjalankan program pemberian makanan bergizi gratis yang kini telah menjadi jantung produktivitas bagi ratusan siswa di wilayah operasionalnya. Community Development Manager […]

  • BNPB Dan BPBD Kab. Halbar Sosialisasi hasil Pemetaan udara kawasan rawan bencana

    BNPB Dan BPBD Kab. Halbar Sosialisasi hasil Pemetaan udara kawasan rawan bencana

    • calendar_month Senin, 10 Jun 2024
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    R24,Halabar – Tim BNPB bersama BPBD Kabupaten Halmahera Barat, Maluku Utara, memberikan sosialisasi hasil pemetaan udara kawasan rawan bencana sekunder erupsi Gunungapi Ibu di Desa Duono, Kecamatan Tabaru, Kabupaten Halmahera Barat, Jumat (7/6/24). Post Views: 285

  • Lowongan Kerja Terbaru di Halteng – Bergabunglah dengan Tim Kami!

    Lowongan Kerja Terbaru di Halteng – Bergabunglah dengan Tim Kami!

    • calendar_month Minggu, 1 Des 2024
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    Redaksi24,Halteng -Dinas ketenagakerjaan dan transmigrasi kabupaten Halmahera Tengah akan mengelar job Fair tahun 2024. Pelaksanaan job fair akan di gelar di pendopo falcino Weda pada tanggal 2 – 6 Desember 2024, rencana pembukaan akan di buka langsung oleh PJ Bupati Halteng Bahri Sudirman pada Senin (2/12/2024). Kepala dinas Hamka Mujuddin melalui Kabid ketenagakerjaan Faujan Anshari […]

  • Oknum Pengamanan KPU Malut, Intimidasi Sejumlah Jurnalis

    Oknum Pengamanan KPU Malut, Intimidasi Sejumlah Jurnalis

    • calendar_month Selasa, 24 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    Redaksi24, Sofifi-Video Rekaman berdurasi 21.57 detik memperlihatkan kerumunan yang terjadi di luar samping kantor KPU di Sofifi, Maluku Utara pada, Selasa sore (24/09/24) Informasi yang dihimpun di Lokasi menyebutkan, seorang staf KPU mengamuk sambil berteriak namun tidak diketahui secara pasti Persoalan di Internal KPU.  beruntung sejumlah Polisi yang berada di Lokasi langsung mengamankan pria itu. […]

  • Galaxy Mart Tobelo Luncurkan Program Pengumpulan Poin untuk Pemegang Kartu Member

    Galaxy Mart Tobelo Luncurkan Program Pengumpulan Poin untuk Pemegang Kartu Member

    • calendar_month Rabu, 31 Jul 2024
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    Redaksi24, Tobelo– Galaxy Mart Tobelo kembali memanjakan pelanggannya dengan meluncurkan program pengumpulan poin bagi pemegang kartu member. Program ini akan berlangsung mulai 1 Agustus 2024 hingga 31 Juli 2025 dan menawarkan berbagai keuntungan menarik.   Dalam program ini, pelanggan yang memiliki kartu member Galaxi Mart Tobelo dapat mengumpulkan poin sebanyak-banyaknya setiap kali berbelanja. Poin yang […]

expand_less