Breaking News
light_mode
Beranda » Foto » Maju Bertarung di Pilgub Malut , Aliong Mus Dan Sahril Tahir semakin mesra.

Maju Bertarung di Pilgub Malut , Aliong Mus Dan Sahril Tahir semakin mesra.

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sab, 15 Jun 2024
  • visibility 343
  • comment 0 komentar

R24,Ternate – Maju Bertarung di Pilkada Gubernur Maluku Utara, Aliong Mus memantapkan langkah bersama Sharil Tahir.

Bakal Calon Gubernur Maluku Utara, Aliong Mus bersilaturahmi ke Kantor Gerindra di Ternate pada Sabtu pagi. (15/06/24)

Kedatangan Aliong Mus ini bersama dengan bakal calon wakil Gubernur, Sahril Tahir. keduanya terlihat sangat mesra saat melakukan pertemuan sempintas di kantor Gerindra.(Tim/Red24)

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bupati Halmahera Tengah Tinjau Kampung Ramadhan, Pastikan Kesejahteraan Pedagang

    Bupati Halmahera Tengah Tinjau Kampung Ramadhan, Pastikan Kesejahteraan Pedagang

    • calendar_month Kam, 6 Mar 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 346
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halteng– Bupati Halmahera Tengah, Ikram Malan Sangaji (IMS), meninjau langsung lokasi Kampung Ramadhan yang berpusat di samping Masjid Agung Darussalam, Kota Weda. Kunjungan ini bertujuan untuk memastikan kebutuhan para pedagang kuliner serta menampung aspirasi mereka. Dalam peninjauan tersebut, Bupati IMS mengakui bahwa meskipun lokasi Kampung Ramadhan tergolong sempit, antusiasme masyarakat dalam berbelanja sangat tinggi. […]

  • Tinjau Kawasan Rawan Bencana Gunung Ibu, Basarnas dan BPBD Halbar Bagi-Bagi Masker

    Tinjau Kawasan Rawan Bencana Gunung Ibu, Basarnas dan BPBD Halbar Bagi-Bagi Masker

    • calendar_month Kam, 23 Mei 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 338
    • 0Komentar

    Redaksi24,Halbar-Tim SAR Badan Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Ternate dan personil Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Halmahera Barat melakukan patroli wilayah ke tujuh desa terdampak erupsi gunung api ibu pada Selasa, 21 Mei 2024. Patroli dilakukan dipimpin langsung Kepala Seksi Operasi Basarnas Ternate ,Bram Madya Temara Is itu, setelah gunung api ibu kembali erupsi dan […]

  • Sidang,Terdakwa Kesulitan Pahami Dakwaan

    Sidang,Terdakwa Kesulitan Pahami Dakwaan

    • calendar_month Rab, 6 Agu 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 176
    • 0Komentar

    Redaksi24, kota Tidore-Sidang perdana dengan agenda pembacaan dakwaan terhadap 11 warga Maba Sangaji, Kabupaten Halmahera Timur, dalam kasus penolakan tambang diwarnai aksi protes dari pihak keluarga terdakwa dan penasihat hukum pada Selasa pagi (6/8/2025), Salah satu keluarga terdakwa, Merlin, yang datang dari jauh, menangis histeris karena tidak dapat melihat langsung anaknya yang mengikuti sidang dari […]

  • PSMP Desak Polda dan Kejati Usut Ambruknya Plafon Bandara Sultan Babullah

    PSMP Desak Polda dan Kejati Usut Ambruknya Plafon Bandara Sultan Babullah

    • calendar_month Sel, 16 Sep 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 288
    • 0Komentar

    Redaksi24, TERNATE – Plafon di ruang publik terminal bandara udara Sultan Babullah Ternate ambruk sepanjang hampir seratus meter pada selasa (16/9/2025) sore tadi.  Beruntung tidak ada korban jiwa dalam insiden tersebut. Kepala bandara Sultan Babullah, Sigit Budiarto, menjelaskan peristiwa itu terjadi sekitar pukul 15.30 wit, saat hujan deras disertai angin kencang melanda kawasan bandara. Diduga […]

  • Mangrove untuk Masa Depan: Korem 152/Baabullah Bersama Pemda Malut Tanam 240 Pohon di Gambesi

    Mangrove untuk Masa Depan: Korem 152/Baabullah Bersama Pemda Malut Tanam 240 Pohon di Gambesi

    • calendar_month Sab, 9 Agu 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 288
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate – Pemerintah Provinsi Maluku Utara bersama Tim Penggerak PKK Pusat dan Provinsi menanam 240 pohon mangrove di pesisir Kelurahan Gambesi, Ternate Selatan, Sabtut (9/8/2025). Kegiatan dipimpin Sekda Malut Syamsuddin Abdul Kadir dan dihadiri unsur forkopimda, tokoh masyarakat, serta warga setempat. Danrem 152/Baabullah Brigjen TNI Enoh Solehudin, diwakili Kasi Pers Letkol Inf Affiansyah,  hadir […]

  • Bantuan kemanusiaan RI untuk Papua Nugini

    Bantuan kemanusiaan RI untuk Papua Nugini

    • calendar_month Rab, 10 Jul 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 329
    • 0Komentar

    R24-Petugas melakukan bongkar muatan barang bantuan kemanusiaan RI untuk Papua Nugini di Bandara Internasional Jacksons, Port Moresby, Papua Nugini, Selasa (9/7). Bantuan senilai 17,5 miliar rupiah itu disalurkan guna mendukung upaya percepatan penanganan bencana tanah longsor di Provinsi Enga. Post Views: 287

expand_less