Breaking News
light_mode
Beranda » Foto » Sinergitas Polri Bersama Jurnalis

Sinergitas Polri Bersama Jurnalis

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Jumat, 19 Jul 2024
  • print Cetak

R24,Ternate- Jurnalis yang tergabung dari berbagai Organisasi profesi seperti, Ikatan Jurnalis televisi, Aliansi Jurnalis Independen, Persatuan Wartawan Indonesia maupun jurnalis Hukrim terlihat antusias mengikuti eksebisi menembak Bersama sejumlah pejabat di Polda Maluku Utara di lapangan tembak milik sat Brimob di kelurahan Tabam, kecamatan Ternate Utara, pada Jumat sore (19/07/24)

Kegiatan yang berlangsung ini, dihadiri Kapolda Maluku Utara Irjen Pol. Midi Siswoko. Sinergita Polri bersama Jurnalis di Maluku Utara, tentunya diharapkan agar Keduanya saling mendukung sehingga situasi menjelang pilkada 2024 di Maluku Utara  berjalan aman dan damai.( Red/Tim)

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Paslon Cagub AM-SAH Gaungkan Visi-Misi dalam Kampanye Akbar di Halmahera Selatan

    Paslon Cagub AM-SAH Gaungkan Visi-Misi dalam Kampanye Akbar di Halmahera Selatan

    • calendar_month Senin, 28 Okt 2024
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halsel – Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Maluku Utara, Aliong Mus dan Sahril Thahir (AM-SAH), menggelar kampanye akbar pada Minggu dini hari (27/10/2024) di Lapangan Samargalila, Labuha, Halmahera Selatan. Dalam kampanye yang dipadati puluhan ribu masyarakat ini, Aliong Mus dan Sahril memaparkan visi, misi, serta program unggulan yang mereka rencanakan untuk kemajuan Maluku Utara […]

  • KM Cantika 9C Kandas di Perairan Weda, Ratusan Penumpang Terjebak 7 Jam di Tengah Laut

    KM Cantika 9C Kandas di Perairan Weda, Ratusan Penumpang Terjebak 7 Jam di Tengah Laut

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    Redaksi24, Weda, Halmahera Tengah — Ratusan penumpang KM Cantika 9C mengalami kepanikan setelah kapal yang mereka tumpangi kandas usai menghantam batu karang di perairan Weda, Kabupaten Halmahera Tengah, Maluku Utara, pada Kamis pagi (15/11/2025). Insiden terjadi sekitar pukul 06.00 WIT. Kapal tersebut bertolak dari Kobe Sadar, Pulau Seram, menuju Pelabuhan Weda, namun dalam perjalanan kapal […]

  • Peresmian Kompleks Gereja GPM Kawasi oleh Wabup Halsel, Perkuat Harmoni Kehidupan Berjemaat

    Peresmian Kompleks Gereja GPM Kawasi oleh Wabup Halsel, Perkuat Harmoni Kehidupan Berjemaat

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    Redaksi24, Kawasi- Permukiman Baru Desa Kawasi, Pulau Obi, menjadi lokasi penahbisan dan peresmian tiga fasilitas Gereja Protestan Maluku (GPM), yakni Gedung Gereja Imanuel, Gedung Pastori, dan Gedung Serbaguna, pada Minggu, 21 Desember 2025. Kegiatan  mencerminkan kolaborasi antara gereja, perusahaan, pemerintah daerah, dan masyarakat dalam memperkuat kehidupan berjemaat dan merawat keberagaman di Halmahera Selatan. Gedung Gereja […]

  • High Level Meeting (HLM) Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Provinsi Maluku Utara

    High Level Meeting (HLM) Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Provinsi Maluku Utara

    • calendar_month Senin, 2 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate_Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Provinsi Maluku Utara menggelar High Level Meeting (HLM) yang berlangsung di Aula Maitara Kantor Perwakilan Provinsi Maluku pada senin pagi (02/09/24). Tema HLM TPID kali ini adalah Memperkuat Sinergi dalam Mendukung Stabilitas Harga serta Ketersediaan Pangan di Provinsi Maluku Utara. Pejabat (Pj) Gubernur Provinsi Maluku Utara, Samsuddin Abdul Kadir […]

  • Mantan Pj Ikram Malan Sangadji, Peduli Dunia Pendidikan.

    Mantan Pj Ikram Malan Sangadji, Peduli Dunia Pendidikan.

    • calendar_month Jumat, 13 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halteng –Mantan Pj  Bupati Halmahera Tengah (Halteng) Ikram Malan Sangadji, ternyata memiliki kepedulian tinggi di dunia Pendidikan meskipun bertugas hanya satu tahun tujuh bulan namun sangat terasa. Ikram M Sangadji semasa  menjadi Pj Bupati banyak menyerahkan belasan ribu seragam sekolah, kepada siswa-siswi, TK, SD, SMP dan SMA di Kabupaten Halmahera Tengah. Dikutip dari laman […]

  • Penjualan Harita Nickel tumbuh 25% di semester pertama tahun 2024

    Penjualan Harita Nickel tumbuh 25% di semester pertama tahun 2024

    • calendar_month Sabtu, 3 Agt 2024
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    Jakarta, 31 Juli 2024 – PT Trimegah Bangun Persada Tbk (NCKL) atau Harita Nickel, perusahaan pertambangan dan pemrosesan nikel terintegrasi berkelanjutan, hari ini mengumumkan hasil keuangannya untuk paruh pertama tahun 2024, yang menunjukkan pertumbuhan signifikan dari sisi keuangan dan operasionalnya. Pada paruh pertama tahun 2024, Harita Nickel melaporkan pendapatan sebesar IDR 12,80 triliun, meningkat signifikan […]

expand_less