Breaking News
light_mode
Beranda » Daerah » Hut Korp Brimob ke-79: kompi 1 Yon C Pelopor Sula Gelar Kegiatan Untuk Masyarakat

Hut Korp Brimob ke-79: kompi 1 Yon C Pelopor Sula Gelar Kegiatan Untuk Masyarakat

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sab, 2 Nov 2024
  • visibility 291
  • comment 0 komentar

Redaksi24, Sula-Dalam rangka memperingati hari ulang tahun ke-79 Korps Brigade Mobil (Brimob) Polri, Kompi 1 Yon C Pelopor kepulauan Sula melaksanakan serangkaian kegiatan untuk masyarakat.

Komandan Kompi (Danki) Ipda Eka Putra dj mengungkapkan bahwa tujuan dari kegiatan ini adalah untuk mempererat silaturahmi dengan masyarakat.

kegiatan yang diadakan meliputi turnamen domino di kantor brimob dan bakti sosial yang dilakukan di desa wailau, kecamatan sanan.

“kami juga mengadakan lomba lari 10 kilometer untuk siswa sma kelas xii dan smp kelas ix, bertujuan memberikan kesempatan bagi putra-putri kepulauan Sula yang berminat menjadi anggota TNI-POLRI, serta mencari bibit atlet untuk pelatihan ke depan,” tambahnya.

Danki juga menekankan bahwa semua kegiatan ini tidak lepas dari dukungan pemerintah daerah, kodim 1510 Sula, Polres Sula, dan masyarakat.

“alhamdulillah, semua kegiatan berjalan lancar. kami berkomitmen untuk menjaga keamanan dan kebersihan lingkungan menjelang pesta demokrasi, demi menciptakan pilkada yang aman dan damai di kepulauan sula, serta menyiapkan generasi unggul menuju indonesia maju,” tutupnya.

Simak halaman berikutnya… 

Pembukaan lomba domino juga dihadiri oleh Kapolres Kepulauan Sula, AKBP Kodra Muh Hartanto, bersama pejabat utama Polres Sula, Sekretaris Daerah Muhlis Soamole, dan sejumlah kepala organisasi perangkat daerah (OPD). Selain itu, Ketua Pordil, Husain Pauwah, serta masyarakat yang menjadi peserta lomba domino turut hadir.

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bimtek Membaca Nyaring Resmi Ditutup, Dispersip Ternate Dorong Literasi dari Keluarga hingga Ruang Publik

    Bimtek Membaca Nyaring Resmi Ditutup, Dispersip Ternate Dorong Literasi dari Keluarga hingga Ruang Publik

    • calendar_month Sel, 15 Jul 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 258
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate– Kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Membaca Nyaring yang digelar oleh Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah (Dispersip) Kota Ternate resmi ditutup. Kegiatan yang menyasar guru, pegiat literasi, dan orang tua ini menjadi langkah strategis dalam menumbuhkan budaya literasi dan kecintaan membaca sejak dini. Kepala Bidang Perpustakaan Dispersip Kota Ternate, Diana Joisangadji, mengatakan bahwa Bimtek ini […]

  • Pemda Halteng Bantu Warga Untuk Pengembangan Sektor Pertanian

    Pemda Halteng Bantu Warga Untuk Pengembangan Sektor Pertanian

    • calendar_month Sen, 30 Jun 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 237
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halteng– Komitmen Bupati Halmahera Tengah Ikram Malan Sangadji, terkait pengembangan sektor pertanian bukan sekedar janji, Pemda akan membantu warga untuk berkebun menanam Hortikultura. Hal ini saat Bupati Ikram melaksanakan rapat bersama Plt. Kepala Dinas, Sekretaris Dinas dan Kepala Bidang serta Staf Dinas Pertanian Kabupaten Halmahera Tengah. Rapat tersebut berlansung di Aula Dinas Pertanian Halteng. […]

  • Semarak HUT ke-68 Kodam XV/Pattimura, Danrem 152/Baabullah Buka Pertandingan Tenis Lapangan di Ternate

    Semarak HUT ke-68 Kodam XV/Pattimura, Danrem 152/Baabullah Buka Pertandingan Tenis Lapangan di Ternate

    • calendar_month Sel, 20 Mei 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 243
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-68 Kodam XV/Pattimura, Komandan Korem 152/Baabullah Brigjen TNI Enoh Solehudin,  memimpin langsung upacara pembukaan pertandingan tenis lapangan yang berlangsung di Lapangan Pelti, Kota Ternate. Acara ini diikuti oleh 12 kontingen dari berbagai daerah, tidak hanya dari wilayah Maluku Utara tetapi juga turut dimeriahkan oleh peserta […]

  • PNJ Kenalkan Teknologi MAP dan Kemasan Distribusi kepada UMKM Cibinong

    PNJ Kenalkan Teknologi MAP dan Kemasan Distribusi kepada UMKM Cibinong

    • calendar_month Sen, 28 Jul 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 248
    • 0Komentar

    Redaksi24, Bogor – Dalam upaya meningkatkan daya saing produk usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM), Program Studi Teknologi Industri Cetak Kemasan (TICK) Politeknik Negeri Jakarta (PNJ) melaksanakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) di Desa Nanggawer, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor, Sabtu (27/7). Kegiatan yang diketuai oleh Deli Silvia, S.Si., M.Sc., ini melibatkan sejumlah dosen dan mahasiswa […]

  • Fokus Bangun Halteng, Ikram dan Ahlan Prioritaskan Program Sosial

    Fokus Bangun Halteng, Ikram dan Ahlan Prioritaskan Program Sosial

    • calendar_month Ming, 9 Mar 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 229
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halteng- Menanggapi pernyataan Edi Langkara yang menjadi rivalnya di Pilkada Halmahera Tengah 2024, IMS akronim Ikram Malan Sangadji dengan santai menyampaikan bahwa dia dan Ahlan Djumadil sebagai Wakil Bupati sampai saat ini belum mengambil kebijakan mutasi dan rotasi PNS. Mereka baru kembali dari retret dan masih fokus pada pengendalian inflasi dalam bulan ramadhan 1446 […]

  • Aktivitas Vulkanik Tiga Gunungapi Menjadi Fokus Siaga Darurat Bencana Pekan Ini

    Aktivitas Vulkanik Tiga Gunungapi Menjadi Fokus Siaga Darurat Bencana Pekan Ini

    • calendar_month Sen, 13 Jan 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 1.330
    • 0Komentar

    Redaksi24, JAKARTA – Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) merangkum sejumlah kejadian bencana sejak akhir pekan kedua hingga awal pekan ketiga bulan Januari 2025, yang mana peristiwa erupsi gunungapi di beberapa wilayah Tanah Air masih menjadi fokus utama dalam penanganan dan siaga darurat. Adapun yang pertama, Gunungapi Ibu yang berada di Kecamatan Ibu, Kabupaten Halmahera Barat, […]

expand_less