Breaking News
light_mode
Beranda » Daerah » Hut Korp Brimob ke-79: kompi 1 Yon C Pelopor Sula Gelar Kegiatan Untuk Masyarakat

Hut Korp Brimob ke-79: kompi 1 Yon C Pelopor Sula Gelar Kegiatan Untuk Masyarakat

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sab, 2 Nov 2024
  • visibility 227
  • comment 0 komentar

Redaksi24, Sula-Dalam rangka memperingati hari ulang tahun ke-79 Korps Brigade Mobil (Brimob) Polri, Kompi 1 Yon C Pelopor kepulauan Sula melaksanakan serangkaian kegiatan untuk masyarakat.

Komandan Kompi (Danki) Ipda Eka Putra dj mengungkapkan bahwa tujuan dari kegiatan ini adalah untuk mempererat silaturahmi dengan masyarakat.

kegiatan yang diadakan meliputi turnamen domino di kantor brimob dan bakti sosial yang dilakukan di desa wailau, kecamatan sanan.

“kami juga mengadakan lomba lari 10 kilometer untuk siswa sma kelas xii dan smp kelas ix, bertujuan memberikan kesempatan bagi putra-putri kepulauan Sula yang berminat menjadi anggota TNI-POLRI, serta mencari bibit atlet untuk pelatihan ke depan,” tambahnya.

Danki juga menekankan bahwa semua kegiatan ini tidak lepas dari dukungan pemerintah daerah, kodim 1510 Sula, Polres Sula, dan masyarakat.

“alhamdulillah, semua kegiatan berjalan lancar. kami berkomitmen untuk menjaga keamanan dan kebersihan lingkungan menjelang pesta demokrasi, demi menciptakan pilkada yang aman dan damai di kepulauan sula, serta menyiapkan generasi unggul menuju indonesia maju,” tutupnya.

Simak halaman berikutnya… 

Pembukaan lomba domino juga dihadiri oleh Kapolres Kepulauan Sula, AKBP Kodra Muh Hartanto, bersama pejabat utama Polres Sula, Sekretaris Daerah Muhlis Soamole, dan sejumlah kepala organisasi perangkat daerah (OPD). Selain itu, Ketua Pordil, Husain Pauwah, serta masyarakat yang menjadi peserta lomba domino turut hadir.

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polsek Sanana Berbagi Takjil serta Sembako Ramadhan

    Polsek Sanana Berbagi Takjil serta Sembako Ramadhan

    • calendar_month Kam, 6 Mar 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 438
    • 0Komentar

    Redaksi24, SANANA – Kepolisian Sektor Sanana, Kabupaten Kepulauan Sula, Maluku Utara, kembali menggelar kegiatan sosial dalam rangka menyambut Bulan Suci Ramadhan. Pada Rabu (5/3/2025), Polsek Sanana melakukan pembagian takjil dan sembako kepada masyarakat dan pengendara yang melintas di depan Mapolsek Sanana. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Sanana, AKP Junaidi Sawal, bersama anggota Polsek dan […]

  • Bimtek Membaca Nyaring Resmi Ditutup, Dispersip Ternate Dorong Literasi dari Keluarga hingga Ruang Publik

    Bimtek Membaca Nyaring Resmi Ditutup, Dispersip Ternate Dorong Literasi dari Keluarga hingga Ruang Publik

    • calendar_month Sel, 15 Jul 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 193
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate– Kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Membaca Nyaring yang digelar oleh Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah (Dispersip) Kota Ternate resmi ditutup. Kegiatan yang menyasar guru, pegiat literasi, dan orang tua ini menjadi langkah strategis dalam menumbuhkan budaya literasi dan kecintaan membaca sejak dini. Kepala Bidang Perpustakaan Dispersip Kota Ternate, Diana Joisangadji, mengatakan bahwa Bimtek ini […]

  • DLHKP Gelar Pelatihan Pembuatan Pupuk Kompos, Puluhan UMKM Dilibatkan

    DLHKP Gelar Pelatihan Pembuatan Pupuk Kompos, Puluhan UMKM Dilibatkan

    • calendar_month Jum, 13 Des 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 771
    • 0Komentar

    Redaksi24, Sula – Dinas Lingkungan Hidup, kebersihan dan Pertamanan Kabupaten Kepulauan Sula (DLHKP) mengadakan pelatihan pembuatan pupuk kompos bagi pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di kawasan wisata Tanjung Waka, Jumat sore (13/12/2024). Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran lingkungan sekaligus memberikan nilai tambah bagi para pelaku UMKM di wilayah tersebut. Kadis LHKP, Nurhayati […]

  • Surga Tersembunyi di Pulau Nusa Ra

    Surga Tersembunyi di Pulau Nusa Ra

    • calendar_month Jum, 14 Jun 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 285
    • 0Komentar

    R24,Halsel-Pulau Nusa Ra yang berperan penting dalam sektor pariwisata di Pulau Bacan dan telah dikembangkan oleh Pemkab Halmahera Selatan di tahun 2023 menggunakan dana APBD sebesar Rp6 miliar tersebut dengan membangun 7 unit vila terapung serta fasilitas penunjang lainnya guna meningkatkan kunjungan wisatawan domestik maupun mancanegara sehingga mendorong perekonomian masyarakat di Pulau itu Post Views: […]

  • Perkuat Mental dan Spritual Personel, Polda Maluku Utara rutin laksanakan Binrohtal

    Perkuat Mental dan Spritual Personel, Polda Maluku Utara rutin laksanakan Binrohtal

    • calendar_month Kam, 24 Apr 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 136
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate- Kapolda Malut Irjen Pol. Waris Agono menghadiri kegiatan pembinaan rohani dan mental agama Islam yang dilaksanakan di Masjid Nurul Huda Polda Maluku Utara. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh personel Polda Malut yang bergama Islam sebagai bagian dari upaya meningkatkan keimanan dan ketakwaan anggota Polri dalam menjalankan tugas. Kegiatan Binrohtal ini diisi dengan rangkaian […]

  • Thumbnail Berita 1

    Solidaritas Korban Penembakan, DKI Beri Warna Bendera New Zealand di JPO GBK

    • calendar_month Sab, 19 Apr 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 235
    • 0Komentar

    Pemprov DKI turut berbelasungkawa atas penembakan di dua masjid di Christchurch, New Zealand, yang menewaskan 49 orang. Warna-warna bendera Selandia Baru akan dimunculkan selama seminggu di jembatan penyeberangan orang (JPO) Gelora Bung Karno. Kepala Dinas Bina Marga Hari Nugroho mengatakan kombinasi warna itu dimunculkan di JPO GBK sebagai bentuk solidaritas dan dukungan Jakarta kepada Selandia […]

expand_less