Breaking News
light_mode
Beranda » Daerah » Buntut Intimidasi, Puluhan Jurnalis Gelar Aksi Protes Terhadap KPU Maluku Utara

Buntut Intimidasi, Puluhan Jurnalis Gelar Aksi Protes Terhadap KPU Maluku Utara

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Kam, 26 Sep 2024
  • visibility 629
  • comment 0 komentar

Redaksi24,Ternate – Sejumlah jurnalis yang tergabung dalam berbagai organisasi pers, termasuk Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Ternate, Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI) Maluku Utara, dan Pewarta Foto Indonesia (PFI) Makassar, menggelar aksi unjuk rasa di depan Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Maluku Utara, Kamis (26/9).

Aksi ini dilakukan sebagai bentuk protes terhadap dugaan intimidasi yang dialami wartawan saat meliput kegiatan resmi KPU.

Protes ini dipicu oleh insiden di kegiatan Deklarasi Kampanye Damai yang diselenggarakan KPU di Sofifi, di mana beberapa petugas keamanan KPU diduga melarang wartawan untuk melakukan peliputan dan merekam video saat terjadi kericuhan menjelang deklarasi.

Ketua AJI Ternate, Ikram Salim, mengecam tindakan petugas keamanan tersebut, menyatakan, “Kami mengutuk keras aksi intimidasi terhadap rekan-rekan jurnalis. Ini adalah pelanggaran terhadap kebebasan pers yang dilindungi undang-undang.” Ia menegaskan bahwa kebebasan pers merupakan pilar penting dalam demokrasi dan harus dijaga.

Dalam aksi tersebut, jurnalis juga mendesak KPU untuk mengambil tindakan tegas terhadap oknum petugas yang bersikap arogan. Mereka meminta agar oknum tersebut dicopot dari jabatannya dan diproses sesuai hukum yang berlaku.

Sahril Helmi, perwakilan dari IJTI Maluku Utara, menambahkan, “Kami menunggu klarifikasi resmi dari KPU terkait tindakan ini. Ini bukan hanya soal insiden kecil, tetapi juga soal perlakuan lembaga negara terhadap jurnalis.” Ia juga mengekspresikan kekhawatirannya atas meningkatnya intimidasi terhadap wartawan.

Simak halaman berikutnya… 

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Petugas Diskominfo Memeriksa Jaringan Satelit di Posko Tanggap Darurat photo_camera 3

    Petugas Diskominfo Memeriksa Jaringan Satelit di Posko Tanggap Darurat

    • calendar_month Ming, 30 Nov 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 191
    • 0Komentar

    Redaksi24, Sumatra Utara_Petugas Diskominfo memeriksa jaringan satelit untuk mendukung jaringan internet di posko tanggap darurat di Desa Panggugunan, Kecamatan Pakkat, Kabupaten Humbang Hasundutan, Sumatra Utara, Minggu (30/11/25). Post Views: 186

  • Pajero Sport Dakar

    Demi Xpander, Mitsubishi Bakal Mengimpor Kembali Pajero Sport

    • calendar_month Sab, 19 Apr 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 294
    • 0Komentar

    Peningkatan penjualan yang sangat signifikan untuk small MPV PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI), Xpander sepertinya bakal berpengaruh terhadap model lain pabrikan berlambang tiga berlian ini. Pasalnya, beredar rencana untuk mengejar produksi pesaing Toyota Avanza ini, Pajero Sport bakal kembali berstatus impor alias CBU. Menurut Direktur of Sales & Marketing Division PT MMKSI, […]

  • Perjuangan Pahlawan Harus Diteruskan dengan Pengabdian dan Ketulusan

    Perjuangan Pahlawan Harus Diteruskan dengan Pengabdian dan Ketulusan

    • calendar_month Sen, 10 Nov 2025
    • account_circle Humas polda malut
    • visibility 272
    • 0Komentar

    Redaksi24, SofifI-Polda Maluku Utara menggelar upacara peringatan Hari Pahlawan tahun 2025 dengan tema “Pahlawanku Teladanku, Terus Bergerak Melanjutkan Perjuangan.” berlangsung di Lapangan Apel Mapolda Malut, Sofifi, Senin, (10/11/2025). Upacara tersebut dipimpin oleh Wakapolda Maluku Utara, Brigjen Pol Stephen M. Napiun, dan diikuti pejabat utama Polda serta seluruh peserta upacara dari berbagai satuan kerja. Dalam amanatnya, […]

  • Upacara HUT RI ke-79 di Pulau Taliabu Berlangsung Khidmat

    Upacara HUT RI ke-79 di Pulau Taliabu Berlangsung Khidmat

    • calendar_month Sab, 17 Agu 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 422
    • 0Komentar

    Redaksi24, Taliabu– Upacara peringatan detik-detik Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79 Tahun 2024 yang digelar oleh Pemerintah Kabupaten Pulau Taliabu berlangsung khidmat di lapangan Alun-alun Kota Bobong, Sabtu (17/8/2024). Bupati Pulau Taliabu, Aliong Mus, bertindak sebagai inspektur upacara, sementara teks Proklamasi dibacakan oleh Ketua DPRD Pulau Taliabu, Meilan Mus. Upacara tersebut dihadiri oleh Forum Koordinasi Pimpinan […]

  • Idrus Maneke Optimis Menangkan Ubaid Anjas di kandang Haji Tono

    Idrus Maneke Optimis Menangkan Ubaid Anjas di kandang Haji Tono

    • calendar_month Sel, 22 Okt 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 562
    • 0Komentar

    Redaksi24,MABA – Juru Kampanye Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Ubaid – Anjas, Idrus Enos Maneke Optimis bakal menangkan Ubaid -Anjas di Mabapura yang merupakan Kandang basis Cawabub Thaib Djalaluddin. Ini disampaikan Idrus saat menyampaikan Orasi Politik di Maba pura pada acara kampanye Akbar Ubaid Anjas, Selasa(22/10). Idrus dengan semangat menyebut alasan bakal memenangkan Ubaid […]

  • Polres Sula Gelar Press Realese Kasus Narkoba Dan Penikaman

    Polres Sula Gelar Press Realese Kasus Narkoba Dan Penikaman

    • calendar_month Jum, 14 Jun 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 256
    • 0Komentar

    R24,Sula-Polres Kepulauan Sula- Kasat Reskrim Iptu Renaldi Anwar (tengah) di dampingi Kasat Narkoba IPDA Tomi Faldin dan KBO Lantas (kanan) Kasi Humas IPDA Taufik R.A Hasby (kiri) memberikan keterangan terkaid kasus narkoba dan penikaman di Polres Sula, Jumat (14/6/24). Personil Satuan Reserse Narkotika melakukan penangkapan terhadap HH alias Marlo dengan kasus narkotika jenis sabu di […]

expand_less