Cuaca Buruk, Trigana Air Tujuan Ternate Tunda Keberangkatan

BMKG Ternate telah mengeluarkan peringatan dini terkait potensi cuaca ekstrem di wilayah Maluku Utara, termasuk hujan deras dan angin kencang. Masyarakat, terutama yang melakukan perjalanan udara dan laut, diminta untuk meningkatkan kewaspadaan.

Sementara itu, sebagian penumpang Trigana Air memilih menunggu di ruang tunggu bandara, sementara lainnya kembali ke rumah atau penginapan terdekat. Belum ada informasi pasti mengenai kapan penerbangan akan dilanjutkan.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *