Breaking News
light_mode
Beranda » Daerah » Cuaca Buruk, Trigana Air Tujuan Ternate Tunda Keberangkatan

Cuaca Buruk, Trigana Air Tujuan Ternate Tunda Keberangkatan

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sen, 16 Des 2024
  • visibility 1.460
  • comment 0 komentar

Redaksi24, Sula – Cuaca buruk yang melanda Provinsi Maluku Utara menyebabkan penundaan keberangkatan pesawat Trigana Air dari Bandara Emalamo Sanana menuju Ternate pada Senin siang (16/12/2024).

Pesawat yang sebelumnya tiba dari Ambon sekitar pukul 11.30 WIT terpaksa menunda penerbangan lanjutan ke Ternate demi keselamatan.

Pilot pesawat Trigana Air mengumumkan penundaan ini kepada para penumpang pada pukul 12.32 WIT, setelah mereka sempat masuk ke dalam pesawat.
Simak halaman berikutnya… 

  • Penulis: Redaksi
Tags

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI ikut Sosialisasi Dampak bencana Erupsi Gunung Api Ibu

    TNI ikut Sosialisasi Dampak bencana Erupsi Gunung Api Ibu

    • calendar_month Jum, 7 Jun 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 320
    • 0Komentar

    R24-Halbar – Kegiatan sosialisasi pemetaan Desa rawan Bencana ini, dilaksanakan di lokasi pengungsian di desa Gam Ici, kecamatan ibu Halmahera Barat. Pada Jumat malam tadi (06/06/24) Pasi pers Kodim 1501/Ternate Mayor Inf. Rudin Sidangoli Bersama Tim dari BNPB, BPBD serta Tim Badan Geologi, pos pengamatan gunung ibu. masing-masing memberikan edukasi agar warga yang tinggal aliran […]

  • BPBD Siapkan Lokasi Pengungsian di sejumlah titik

    BPBD Siapkan Lokasi Pengungsian di sejumlah titik

    • calendar_month Ming, 12 Jan 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 2.257
    • 0Komentar

    Redaksi24,Jailolo-Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Halmahera Barat Gunawana MT Ali menyatakan siap mengambil langkah evakuasi warga yang terdampak,  jika status Gunung Ibu meningkat dari Level III (Siaga) menjadi Level IV (Awas). Namun Hingga malam ini, BPBD masih menunggu informasi resmi dari Pos Pengamatan Gunung Ibu terkait perkembangan aktivitas vulkaniknya. Sejuah ini petugas BPBD sudah […]

  • Warga Permukiman Baru Desa Kawasi: Kami Nyaman di Sini

    Warga Permukiman Baru Desa Kawasi: Kami Nyaman di Sini

    • calendar_month Sab, 6 Des 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 520
    • 0Komentar

    Redaksi24, Kawasi- Warga yang kini tinggal di Permukiman Baru Desa Kawasi menyatakan bahwa kehidupan mereka telah meningkat secara signifikan, terutama dari sisi kenyamanan dan akses fasilitas dasar. Mereka menegaskan bahwa relokasi bukan membuat diri mereka menjadi korban, justru menghadirkan kualitas hidup yang lebih baik. Warga menilai banyak narasi yang berkembang di luar sana tidak sesuai dengan […]

  • Babinsa Koramil 1512-01/Weda Serda Samsudin Ladaku Komsos Bersama Warga,Selesai Pilkada

    Babinsa Koramil 1512-01/Weda Serda Samsudin Ladaku Komsos Bersama Warga,Selesai Pilkada

    • calendar_month Rab, 4 Des 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 2.326
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halteng- Babinsa Serda Samsudin La Daku bersama Bapak Rauf dan Bapak Asbar melaksanakan giat Komsos, himbauan kepada warga masyarakat bahwa dengan berakhirnya kontestan Pilkada, agar hubungan harmonis tetap terjaga walaupun beda pilihan, bertempat di Desa Messa Kecamatan Weda Timur Kabupaten Halmahera Tengah Rabu,(04/12/2024). Komsos tersebut bertujuan membangun hubungan yang harmonis antara TNI dengan masyarakat, […]

  • Libur Nataru, BNPB – BPBD Siagakan Personel di Sejumlah Titik

    Libur Nataru, BNPB – BPBD Siagakan Personel di Sejumlah Titik

    • calendar_month Sel, 24 Des 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 1.290
    • 0Komentar

    Redaksi24,Merak – Hal itu diungkap Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Dr. Suharyanto, S.Sos., M.M. saat memberikan paparan dalam rangka rapat koordinasi yang digelar di Pelabuhan Merak, Kota Cilegon, Banten pada Selasa (24/12). Pada rapat yang dipimpin oleh Menko Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) itu, Kepala BNPB menyampaikan personel BNPB dan BPBD bersiaga […]

  • Bupati Halmahera Tengah Menghadiri Kegiantan Dies Natalis ke 61 Universitas Khairun

    Bupati Halmahera Tengah Menghadiri Kegiantan Dies Natalis ke 61 Universitas Khairun

    • calendar_month Sab, 23 Agu 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 168
    • 0Komentar

    Redaksi 24,Ternate – Bupati Halmahera Tengah Menghadiri Kegiantan Dies Natalis ke 61 Universitas Khairun dengan tema Sinergi dan kolaborasi Menuju Kampus Inklusif dan Berdampak kegiatan Tersebut bertempat di Aula Banau Kampus 1 Unkhair Sabtu tgl 23 Agustus 2025. Post Views: 261

expand_less