Breaking News
light_mode
Beranda » Daerah » Cuaca Buruk, Trigana Air Tujuan Ternate Tunda Keberangkatan

Cuaca Buruk, Trigana Air Tujuan Ternate Tunda Keberangkatan

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sen, 16 Des 2024
  • visibility 1.427
  • comment 0 komentar

Redaksi24, Sula – Cuaca buruk yang melanda Provinsi Maluku Utara menyebabkan penundaan keberangkatan pesawat Trigana Air dari Bandara Emalamo Sanana menuju Ternate pada Senin siang (16/12/2024).

Pesawat yang sebelumnya tiba dari Ambon sekitar pukul 11.30 WIT terpaksa menunda penerbangan lanjutan ke Ternate demi keselamatan.

Pilot pesawat Trigana Air mengumumkan penundaan ini kepada para penumpang pada pukul 12.32 WIT, setelah mereka sempat masuk ke dalam pesawat.
Simak halaman berikutnya… 

  • Penulis: Redaksi
Tags

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bupati dan Wakil Bupati Halmahera Tengah Gelar Syukuran Usai Pelantikan

    Bupati dan Wakil Bupati Halmahera Tengah Gelar Syukuran Usai Pelantikan

    • calendar_month Sab, 22 Feb 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 529
    • 0Komentar

    Redaksi4, Jakarta- Bupati Halmahera Tengah Ikram M. Sangadji dan Wakil Bupati Ahlan Djumadil (IMS-ADIL) menggelar acara syukuran dan ramah tamah usai dilantik secara serentak oleh Presiden RI Prabowo Subianto di Istana Negara pada Kamis (20/2/2025). Acara tersebut berlangsung di Oasis Amir Hotel, Jakarta, pada pukul 13.40 WIT. Bupati Ikram M. Sangadji. Dalam sambutannya, Ikram menyampaikan […]

  • Eco Bhinneka Muhammadiyah Maluku Utara Gelar Dialog Keberagaman dan Kebudayaan Lintas Iman

    Eco Bhinneka Muhammadiyah Maluku Utara Gelar Dialog Keberagaman dan Kebudayaan Lintas Iman

    • calendar_month Ming, 6 Okt 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 652
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate – Eco Bhinneka Muhammadiyah Maluku Utara mengadakan Dialog Keberagaman dan Kebudayaan Lintas Iman pada Jumat (4/10) di Kelurahan Sulamadaha, Kecamatan Ternate Barat. Kegiatan ini juga menjadi momentum peluncuran kelurahan dampingan sebagai upaya memperkuat kerukunan antarumat beragama di wilayah tersebut. Acara ini dihadiri oleh berbagai elemen masyarakat, termasuk tokoh agama, tokoh adat, dan pelajar. […]

  • DPRD Maluku Utara Apresiasi Komitmen Harita Nickel untuk Sejahterakan Masyarakat Pulau Obi

    DPRD Maluku Utara Apresiasi Komitmen Harita Nickel untuk Sejahterakan Masyarakat Pulau Obi

    • calendar_month Kam, 11 Des 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 563
    • 0Komentar

    Redaksi24, Jakarat – Ketua DPRD Provinsi Maluku Utara, Iqbal Ruray, menyampaikan apresiasi terhadap komitmen Harita Nickel dalam memberikan dampak nyata bagi kesejahteraan masyarakat di Pulau Obi, Halmahera Selatan. Menurutnya, hal itu terlihat jelas melalui sumbangan terhadap pendapatan asli daerah dan berbagai program pengembangan masyarakat yang dilakukan perusahaan pertambangan dan pengolahan bijih nikel tersebut. “Kami dari […]

  • FILM “BELIEVE” Akan Tayang Di Bioskop

    FILM “BELIEVE” Akan Tayang Di Bioskop

    • calendar_month Rab, 4 Jun 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 371
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate– Terinspirasi dari kisah nyata yang tertuang dalam buku biografi berjudul: Believe – Faith, Dream, and Courage, menjadi film laga berlatar perang terbesar tahun 2025. Film ini menyajikan adegan pertempuran paling realistis yang pernah dihadirkan di layar lebar Indonesia, sinematografi berstandar tinggi, hingga detil teknis laga yang autentik, Film ini menjanjikan pengalaman visual dan […]

  • Babinsa Koramil 1512-01/Weda Serda Samsudin Ladaku Komsos Bersama Warga,Selesai Pilkada

    Babinsa Koramil 1512-01/Weda Serda Samsudin Ladaku Komsos Bersama Warga,Selesai Pilkada

    • calendar_month Rab, 4 Des 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 2.255
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halteng- Babinsa Serda Samsudin La Daku bersama Bapak Rauf dan Bapak Asbar melaksanakan giat Komsos, himbauan kepada warga masyarakat bahwa dengan berakhirnya kontestan Pilkada, agar hubungan harmonis tetap terjaga walaupun beda pilihan, bertempat di Desa Messa Kecamatan Weda Timur Kabupaten Halmahera Tengah Rabu,(04/12/2024). Komsos tersebut bertujuan membangun hubungan yang harmonis antara TNI dengan masyarakat, […]

  • Thumbnail Berita Mengenai Rohingya

    Jokowi Minta ASEAN Tangani Masalah Muslim Rohingya di Rakhine State

    • calendar_month Sab, 19 Apr 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 406
    • 0Komentar

    Presiden Jokowi menerima Menteri Luar Negeri Thailand Don Pramudwinai di Istana Merdeka, Jakarta Pusat, Rabu (13/3/2019). Dalam pertemuan, Jokowi menyampaikan pentingnya konsep kerja sama Indo-Pasifik terkait nasib muslim Rohingya di Kota Rakhine, Myanmar. “Mengenai masalah Rakhine State, Presiden menyampaikan pentingnya keterlibatan ASEAN dalam membantu Myanmar di dalam mempersiapkan repatriasi yang sukarela, damai, dan bermartabat,” kata […]

expand_less