Breaking News
light_mode
Beranda » Daerah » BPBD Halbar Tambahkan 10 Unit Toilet Portable di Lokasi Pengungsian

BPBD Halbar Tambahkan 10 Unit Toilet Portable di Lokasi Pengungsian

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Rab, 29 Mei 2024
  • visibility 605
  • comment 0 komentar

Redaksi24,HALBAR– Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Halmahera Barat Maluku Utara turunkan 10 unit toilet Portable di lokasi pengungsian.

Kepala Bidang Rehabilitas dan Rekonstruksi Abd Hamid Yusri mengatakan, toilet portable tersebut ditempatkan di dua titik pengungsian.

Yakni di Pos satu desa Tongute Ternate Asal dan pos pengungsi desa Gam ici.

” Ada 10 unit yang kami turunkan, namun sekarang baru dipasang dua unit di Pos dua,” kata Abd Hamid,Rabu (29/5/2024).

Lebih lanjut Abd Hamid menjelaskan, penambahan toilet Portabel ini lantaran jumlah pengungsi bertambah.

“penambahan ini biar bisa mengefektifkan kebutuhan para pengungsi,” sambung Uci sapaan akrabnya.

10 unit toilet portable dari BPBD tersebut, enam diantaranya dipasang di pos satu, dan 4 unit dipasang di pos dua.

Uci mengungkapkan, sebelumnya sudah ada enam unit yang diturunkan oleh kementerian PU, sehingga total toilet Portable sebanyak 16 unit.

“Jadi kalau total semua ada 16 unit toilet portable,” ungkap Uci.

Selain toilet Portable, BPBD juga membangun tenda pertemuan untuk kedatangan,Kepala Badan  Penanggulangan Bencana Nasional (BNPB) Letjen Suharyanto.

Yang direncanakan mengunjungi lokasi pengungsian Gunung Ibu Halmahera Barat pada Kamis Besok.

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Erupsi Gunung Ibu, Lontaran Lava Pijar 300 Meter,

    Erupsi Gunung Ibu, Lontaran Lava Pijar 300 Meter,

    • calendar_month Jum, 20 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 348
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halbar– Post pengamatan Setempat melaporkan, Telah terjadi erupsi Gunung Ibu di kabupaten Halmahera Barat, Maluku Utara pada Jumat malam  (20/0924) pukul 22:18 WIT dengan tinggi kolom abu teramati ± 1.500 m di atas puncak (± 2.825 m di atas permukaan laut). Kolom abu itu teramati berwarna kelabu dengan intensitas tebal condong ke arah timur […]

  • BNNP Malut Gelar Operasi Terpadu

    BNNP Malut Gelar Operasi Terpadu

    • calendar_month Ming, 9 Nov 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 190
    • 0Komentar

    Redaksi24. Ternate- Badan Narkotika Nasional Provinsi Maluku Utara (BNNP) Malut melaksanakan Operasi Pemulihan Kawasan Rawan Narkotika yang digelar di tiga lokasi berbeda di Kelurahan Jati, yakni kosan dan kafe pada Jumat (07/11/25) Plt Kepala BNNP Malut, Kombes Pol. Taryono Raharja, saat apel siaga sebelum pelaksanaan operasi menyampaikanagar operasi yang melibatkan berbagai unsur ini berjalan humanis. […]

  • Tinjauan ke Pos Pengungsian Sikka, Kepala BNPB Pastikan Penanganan Berjalan Baik

    Tinjauan ke Pos Pengungsian Sikka, Kepala BNPB Pastikan Penanganan Berjalan Baik

    • calendar_month Ming, 10 Nov 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 234
    • 0Komentar

    Redaksi24,- SIKKA – Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Dr. Suharyanto, S.Sos., M.M turut meninjau pengungsian yang berada di Kabupaten Sikka, pada Jumat (8/11), setelah kemarin dirinya menugaskan Deputi Penanganan Darurat untuk memonitor keadaan para pengungsi di lokasi tersebut. Menurut data sementara, sedikitnya 2.000 warga yang terdampak erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki, mengungsi ke […]

  • Gedung Koperasi Merah Putih Wairoro Indah Jadi Magnet Warga di Halmahera Tengah

    Gedung Koperasi Merah Putih Wairoro Indah Jadi Magnet Warga di Halmahera Tengah

    • calendar_month Sen, 21 Jul 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 194
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halteng– Gedung Koperasi Merah Putih di Desa Wairoro Indah, Kecamatan Weda Selatan, Kabupaten Halmahera Tengah, Maluku Utara, menjadi pusat perhatian warga sejak resmi dibuka. Bangunan yang dihiasi foto besar Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto ini menarik warga tak hanya untuk berbelanja, tetapi juga berswafoto. Kehadiran koperasi ini merupakan bagian dari program nasional “80 Ribu […]

  • Margarito kamis, Ikram Sosok Inspirasi

    Margarito kamis, Ikram Sosok Inspirasi

    • calendar_month Ming, 15 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 312
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate-Diskusi publik bertema “Wajah Maluku Utara Kedepan” yang digelar  komunitas Djarod Ternate pada Sabtu malam, (14 /09/ 24), nama Ikram Malan Sangadji mencuat sebagai salah satu sosok yang layak dijadikan panutan. Diskusi itu dihadiri sejumlah Bakal Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Maluku Utara, Pj. Gubernur, Wali Kota Ternate, serta sejumlah panelis, termasuk pakar hukum […]

  • Obi Fishing Tournament 2024

    Obi Fishing Tournament 2024

    • calendar_month Rab, 15 Mei 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 290
    • 0Komentar

    Turnamen Obi Fishing Tournament 202 ini telah menjadi agenda rutin perusahaan berkolaborasi dengan masyarakat di lingkar operasionalnya untuk mempromosikan keanekaragaman hayati di perairan Obi. Lebih meriah dari sebelumnya, gelaran tahun ketiga ini diikuti oleh 202 peserta yang merupakan warga Desa Soligi dan Desa Kawasi. Kegiatan ini dibuka oleh Bupati Kabupaten Halmahera Selatan, Hasan Ali Basam […]

expand_less