Breaking News
light_mode
Beranda » Daerah » BPBD Halbar Tambahkan 10 Unit Toilet Portable di Lokasi Pengungsian

BPBD Halbar Tambahkan 10 Unit Toilet Portable di Lokasi Pengungsian

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Rab, 29 Mei 2024
  • visibility 642
  • comment 0 komentar

Redaksi24,HALBAR– Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Halmahera Barat Maluku Utara turunkan 10 unit toilet Portable di lokasi pengungsian.

Kepala Bidang Rehabilitas dan Rekonstruksi Abd Hamid Yusri mengatakan, toilet portable tersebut ditempatkan di dua titik pengungsian.

Yakni di Pos satu desa Tongute Ternate Asal dan pos pengungsi desa Gam ici.

” Ada 10 unit yang kami turunkan, namun sekarang baru dipasang dua unit di Pos dua,” kata Abd Hamid,Rabu (29/5/2024).

Lebih lanjut Abd Hamid menjelaskan, penambahan toilet Portabel ini lantaran jumlah pengungsi bertambah.

“penambahan ini biar bisa mengefektifkan kebutuhan para pengungsi,” sambung Uci sapaan akrabnya.

10 unit toilet portable dari BPBD tersebut, enam diantaranya dipasang di pos satu, dan 4 unit dipasang di pos dua.

Uci mengungkapkan, sebelumnya sudah ada enam unit yang diturunkan oleh kementerian PU, sehingga total toilet Portable sebanyak 16 unit.

“Jadi kalau total semua ada 16 unit toilet portable,” ungkap Uci.

Selain toilet Portable, BPBD juga membangun tenda pertemuan untuk kedatangan,Kepala Badan  Penanggulangan Bencana Nasional (BNPB) Letjen Suharyanto.

Yang direncanakan mengunjungi lokasi pengungsian Gunung Ibu Halmahera Barat pada Kamis Besok.

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI ikut Sosialisasi Dampak bencana Erupsi Gunung Api Ibu

    TNI ikut Sosialisasi Dampak bencana Erupsi Gunung Api Ibu

    • calendar_month Jum, 7 Jun 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 317
    • 0Komentar

    R24-Halbar – Kegiatan sosialisasi pemetaan Desa rawan Bencana ini, dilaksanakan di lokasi pengungsian di desa Gam Ici, kecamatan ibu Halmahera Barat. Pada Jumat malam tadi (06/06/24) Pasi pers Kodim 1501/Ternate Mayor Inf. Rudin Sidangoli Bersama Tim dari BNPB, BPBD serta Tim Badan Geologi, pos pengamatan gunung ibu. masing-masing memberikan edukasi agar warga yang tinggal aliran […]

  • Jonatan Christie

    Tunggal Putra Paceklik Gelar All England 25 Tahun, Ini Saran Untuk Jonatan dkk

    • calendar_month Sab, 19 Apr 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 278
    • 0Komentar

    Sudah 25 tahun tunggal putra puasa gelar juara All England 2019. Legenda bulutangkis, Haryanto Arbi, meminta agar Jonatan Christie dkk berlatih lebih keras lagi. Indonesia hanya merebut satu gelar juara dari All England 2019, yakni dari pasangan nonpelatnas, Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan. Dengan kekuatan tiga pemain di sektor tunggal, tak satupun yang lolos ke semifinal. Anthony […]

  • Senyum Warga Desa Kobe Sambut IMS-ADIL

    Senyum Warga Desa Kobe Sambut IMS-ADIL

    • calendar_month Rab, 11 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 284
    • 0Komentar

    Redaksi 24, Halteng-Baka Calon Bupati dan Wakil Bupati Halmahera Tengah, Ikram M. Sangadji dan Ahlan Djumadil, yang dikenal dengan slogan IMS ADIL, disambut hangat oleh ratusan warga desa Kobe Gunung, kecamatan Weda Tengah. Momen ini tampaknya memperkuat hubungan antara pasangan calon dengan masyarakat lokal, terlihat dari antusiasme dan kehangatan sambutan warga yang turut mengekspresikan dukungan […]

  • Tim Bid Humas, Mampu mengalahkan lawan Berat

    Tim Bid Humas, Mampu mengalahkan lawan Berat

    • calendar_month Sen, 1 Jul 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 403
    • 0Komentar

    R24,Ternate-Peran Bid Humas Polda Maluku Utara sangat penting dalam memberikan informasi kepada publik, namun dibalik itu, terdapat beberapa anggota Polisi yang hebat. Kehebatan itu mereka membuktikan dengan Kerja keras megikuti pertandingan Dalam rangka hari Bhayakara Ke-78, hingga meraih juara dua Tournament Batminton Kapolda Malut CUP. Kapolda Maluku Utara, Irjen Pol. Midi Siswoko langsung Memberikan hadian […]

  • Temukan 38 Granat Diduga Sisa Perang Dunia II

    Temukan 38 Granat Diduga Sisa Perang Dunia II

    • calendar_month Ming, 22 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 342
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halut- Warga Desa Towara, Kecamatan Galela, Halmahera Utara, dikejutkan dengan penemuan 38 granat dan Amunisi Kaliber 28 butir  yang diduga merupakan sisa peninggalan Perang Dunia II. Penemuan ini terjadi saat seorang warga sedang menggali tanah untuk membuat pondasi rumah, pada Minggu sore (22/09/24) Video penemuan granat tersebut pertama kali diunggah oleh akun Facebook bernama […]

  • Gelar Welcoming Dinner Undian Tabungan Simpeda, Pj Gubernur Papua Sambut Direksi BPDSI  

    Gelar Welcoming Dinner Undian Tabungan Simpeda, Pj Gubernur Papua Sambut Direksi BPDSI  

    • calendar_month Kam, 24 Apr 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 326
    • 0Komentar

    Jayapura– Penjabat (Pj) Gubernur Papua Mayjen (Purn) Ramses Limbong menyambut jajaran direksi Bank Pembangunan Daerah Seluruh Indonesia (BPDSI) dalam welcoming dinner di Halaman Gedung Negara, Jayapura, Papua, Rabu, 23 April 2025. Kegiatan ini merupakan rangkaian agenda yang telah disiapkan Bank Papua sebagai tuan rumah Undian Tabungan Simpeda Periode ke-2 Tahun XXXV-2025. Dalam sambutannya, Ramses mengatakan […]

expand_less