Breaking News
light_mode
Beranda » Tag "Polda"

Polda

Kapolda Malut Buka Rakernis Propam: Perkuat Pengawasan Internal dan Profesionalisme Anggota

Kapolda Malut Buka Rakernis Propam: Perkuat Pengawasan Internal dan Profesionalisme Anggota

  • calendar_month Rab, 27 Agu 2025
  • account_circle Redaksi
  • visibility 85
  • 0Komentar

Redaksi 24, Ternate – Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Maluku Utara, Irjen Pol. Waris Agonoi membuka Rapat Kerja Teknis (Rakernis) Bidang Profesi dan Pengamanan (Propam) Polda Malut Tahun 2025 di Royal’s Resto, Ternate, Senin (25/8/2025). Kegiatan yang dihadiri pejabat utama Polda, Kapolresta Tidore, serta jajaran peserta Rakernis dari seluruh satuan kerja ini mengusung tema ‘Penguatan Pengawasan […]

Kapolda Malut Terima Kunjungan Jurnalis Televisi, Bahas Sinergi untuk Pilkada Aman

Kapolda Malut Terima Kunjungan Jurnalis Televisi, Bahas Sinergi untuk Pilkada Aman

  • calendar_month Sel, 13 Agu 2024
  • account_circle Redaksi
  • visibility 166
  • 0Komentar

Redaksi24,Ternate – Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Maluku Utara, Irjen Pol. Midi Siswoko, menerima kunjungan dari jurnalis televisi lokal di ruang kerjanya pada Senin sore (12/08/24). Didampingi oleh Kepala Bidang Humas (Kabidhumas) Polda Malut, Kombes Pol. Bambang Sujaryono, pertemuan ini menjadi ajang silaturahmi sekaligus membahas pentingnya sinergi antara kepolisian dan media dalam menghadapi Pilkada 2024.   […]

Tim Bid Humas, Mampu mengalahkan lawan Berat

Tim Bid Humas, Mampu mengalahkan lawan Berat

  • calendar_month Sen, 1 Jul 2024
  • account_circle Redaksi
  • visibility 248
  • 0Komentar

R24,Ternate-Peran Bid Humas Polda Maluku Utara sangat penting dalam memberikan informasi kepada publik, namun dibalik itu, terdapat beberapa anggota Polisi yang hebat. Kehebatan itu mereka membuktikan dengan Kerja keras megikuti pertandingan Dalam rangka hari Bhayakara Ke-78, hingga meraih juara dua Tournament Batminton Kapolda Malut CUP. Kapolda Maluku Utara, Irjen Pol. Midi Siswoko langsung Memberikan hadian […]

expand_less