Breaking News
light_mode
Beranda » Pariwisata » Bupati Halteng, Terima kunjungan Kejati Malut

Bupati Halteng, Terima kunjungan Kejati Malut

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Rab, 4 Jun 2025
  • visibility 64
  • comment 0 komentar

Redaksi24, Halteng- Kedatangan Kejati Maluku utara (Malut) Herry Ahmad Pribadi. bersama jajarannya tiba di kantor bupati dalam rangka Kunjungan Kerja di Kabupaten Halmahera Tengah.

Kunjungan itu disambut oleh bupati Ikram Malan Sangadji bersama wakil Bupati Ahlan Djumadil, Sekertaris Daerah Bahri Sudirman, Kapolres Halteng AKBP Aditya Kurniawan  Dandim 1512/Weda Letkol Inf Nugroho Notosusanto, dan Pimpinan OPD.”Selasa 3 Juni 2025

Kegiatan dilajutkan dengan kegiatan Acara Penerangan Hukum dan sosialisasi pencegahan tindak pidana dalam Pengadaan barang dan jasa yang dibawa oleh Narasumber Kejati Malut.

Kedatangan Kejati dan Rombongan di Sambut bupati dan Wakil dengan Pengalungan Bunga dan dilanjutkan Makan Siang selanjutnya sosialisasi bertempat di aula salahuddin bin talabuddin kantor bupati.

Bupati Ikram Malan Sangadji dalam sambutnnya mengucapkan selamat datang di Kabupaten Halmahera Tengah.” Sudah dua Kali pak Kajati datang di Halmahera Tengah ini merupakan momen silahturami antara pemda halteng dan kejaksaan tinggi Malut.”ucapnya

Kunjungan ini juga sangat bermanfaat buat pemda halteng dimana agenda kunjungan, juga dengan penyampaian sosialisasi hukum tindak pidana dalam Pengadaan barang dan jasa.”tambahnya.

Sosialisasi ini merupakan wujud kehadiran Kejaksaan dalam memberikan pelayanan hukum serta pendampingan hukum demi terwujudnya tata kelola program pemerintah yang lebih baik.

Untuk menjaga integritas dan proses secara aturan pelelangan pengadaan barang dan jasa harus benar-benar dilaksanakan sesuai dengan SOPnya, bukan hanya itu ATK dan belanja lainnya juga termasuk dalam pengadaan barang dan jasa perlu diatur agar tertib administrasi dalam pengunaannya.” Jelasnya

Kami (Pemda) ingin mendapat banyak masukan sehingga apa yang kita kwatirkan bisa kita Minimaze (kecilkan), bisa kita jaga integritas kita sehingga semua proses pengelolaan anggaran daerah dilakukan dengan baik dan transparansi.”ucapnya

Diakhir sambutan bupati, uang diberikan oleh negara di transferkan dari pusat untuk dilaksanakan agar ekonomi dan Pembangunan berjalan lancar untuk kesejahteraan Masyarakat, terima kasih banyak kedatangan kejati dan Rombongan di bumi fagogoru.

Sementara itu Kajati Malut Herry Ahmad Pribadi mengatakan semenjak di lantik sebagai Kejati Maluku Utara mempunyai harapan besar untuk maluku utara bersih dan bersama sama membangun daerah. “Pembangunan suatu daerah perlu adanya kerjasama antara pemerintah daerah, Forkompimda dan masyarakat yang mempunyai tanggungjawab yang sama.”ucapnya

Dihadapan bupati dan undangan lainnya kejati mengajak agar semuanya untuk membangun daerah secara bersama sama untuk kemajuan pembangunan daerah.

Kepada peserta sosialisasi agar dapat fokus dan menyimak paparan materi pencegahan tindak pidana dalam Pengadaan barang dan jasa yang dibawakan oleh tim kejati malut.”harapnya.

Lanjut kajati menambahkan pengelolaan barang dan jasa untuk semua OPD agar tertib dalam adminitrasi, Pihak kejaksaan akan tetap memantau dan mengawasi kegiatan pengelolaan barang dan jasa pemerintah daerah kabupaten/kota.

Diakhir sambutan kajati malut menyampaikan harapan besar untuk membuat lebih baik maluku utara kedepan.”tutup.

 

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Rakor Transmigrasi, Halmahera Tengah Terima Bantuan Terbesar

    Rakor Transmigrasi, Halmahera Tengah Terima Bantuan Terbesar

    • calendar_month Sel, 15 Jul 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 67
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate-Kementerian Transmigrasi Republik Indonesia menggelar rapat koordinasi bersama Pemerintah Provinsi Maluku Utara di Hotel Bella, Ternate, pada Selasa pagi (15/7/2025). Rapat yang mengangkat tema “Transformasi Transmigrasi Menuju Kemandirian Ekonomi dan Kesejahteraan Masyarakat Maluku Utara” dihadiri oleh sejumlah kepala daerah, termasuk bupati dan wakil bupati dari beberapa kabupaten dan kota se-Maluku Utara, serta tamu undangan […]

  • Fokus Bangun Halteng, Ikram dan Ahlan Prioritaskan Program Sosial

    Fokus Bangun Halteng, Ikram dan Ahlan Prioritaskan Program Sosial

    • calendar_month Ming, 9 Mar 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 132
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halteng- Menanggapi pernyataan Edi Langkara yang menjadi rivalnya di Pilkada Halmahera Tengah 2024, IMS akronim Ikram Malan Sangadji dengan santai menyampaikan bahwa dia dan Ahlan Djumadil sebagai Wakil Bupati sampai saat ini belum mengambil kebijakan mutasi dan rotasi PNS. Mereka baru kembali dari retret dan masih fokus pada pengendalian inflasi dalam bulan ramadhan 1446 […]

  • Rekapitulasi Hasil Penghitungan Suara Pilkada Maluku Utara 2024, Paslon Nomor 4 Unggul

    Rekapitulasi Hasil Penghitungan Suara Pilkada Maluku Utara 2024, Paslon Nomor 4 Unggul

    • calendar_month Sen, 9 Des 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 1.650
    • 0Komentar

    Redaksi24,Sofifi – Setelah berlangsung selama empat hari, pleno terbuka rekapitulasi hasil perolehan suara tingkat Provinsi Maluku Utara akhirnya berakhir pada Minggu sore (8/12/2024) di Kota Sofifi. Hasilnya, pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Maluku Utara nomor urut empat, Sherly Tjoanda-Sarbin Seher, berhasil meraih kemenangan telak dengan memperoleh 359.416 suara, unggul dari tiga pasangan calon lainnya. […]

  • Erupsi Gunungapi Lewotobi Laki-laki: Kembali Erupsi, Pemerintah Himbau Warga Bertahan di Pengungsian

    Erupsi Gunungapi Lewotobi Laki-laki: Kembali Erupsi, Pemerintah Himbau Warga Bertahan di Pengungsian

    • calendar_month Ming, 10 Nov 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 118
    • 0Komentar

    Redaksi24- JAKARTA – Gunungapi Lewotobi Laki-laki kembali erupsi pada Jumat (8/11) siang. Erupsi pertama terjadi pada pukul 13.55 WITA dengan tinggi kolom letusan teramati 4.000 meter di atas puncak. Berselang satu menit kemudian, kembali terjadi erupsi dengan tinggi kolom letusan teramati mencapai 10 kilometer di atas puncak. Erupsi pada siang hari ini mengakibatkan sebagian wilayah […]

  • PSMP Desak Polda dan Kejati Usut Ambruknya Plafon Bandara Sultan Babullah

    PSMP Desak Polda dan Kejati Usut Ambruknya Plafon Bandara Sultan Babullah

    • calendar_month Sel, 16 Sep 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 121
    • 0Komentar

    Redaksi24, TERNATE – Plafon di ruang publik terminal bandara udara Sultan Babullah Ternate ambruk sepanjang hampir seratus meter pada selasa (16/9/2025) sore tadi.  Beruntung tidak ada korban jiwa dalam insiden tersebut. Kepala bandara Sultan Babullah, Sigit Budiarto, menjelaskan peristiwa itu terjadi sekitar pukul 15.30 wit, saat hujan deras disertai angin kencang melanda kawasan bandara. Diduga […]

  • KFC, Resmi Dibuka di Kota Tobelo Halmahera Utara photo_camera 7

    KFC, Resmi Dibuka di Kota Tobelo Halmahera Utara

    • calendar_month Kam, 2 Okt 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 307
    • 0Komentar

    Redaksi24.com – Restoran cepat saji Kentucky Fried Chicken (KFC) resmi dibuka di Desa Gamsungi, Kecamatan Tobelo, Kabupaten Halmahera Utara, pada Rabu (1/10/2025). Peresmian Grand Opening KFC Tobelo ditandai dengan pemotongan pita oleh Wakil Bupati Halmahera Utara, Kasman Hi. Ahmad, yang hadir langsung sejumlah pejabat maupun pemiliknya. Kehadiran KFC di Tobelo diharapkan dapat menjadi pilihan baru […]

expand_less