Breaking News
light_mode
Beranda » Daerah » Program IMS,  Mensejahterakan Guru di Halteng

Program IMS,  Mensejahterakan Guru di Halteng

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Kam, 5 Sep 2024
  • visibility 602
  • comment 0 komentar

Redaksi24, Halteng -Kebijakan mantan Pj. Bupati Halmahera Tengah, Ikram M Sangadji, atau sapaan IMS itu, mungkin tidak diketahui banyak publik, namun terobosan yang satu itu ternyata sangat mensejahterakan guru di Halmahera Tengah, Maluku Utara.

Per Januari 2024, program IMS itu telah menunjukkan adanya komitmen yang kuat terhadap peningkatan kesejahteraan guru melalui alokasi Tunjangan Perbaikan Penghasilan (TPP).

“kebijakan tersebut, guru PNS dari jenjang PAUD hingga SMP mendapatkan tunjangan berdasarkan status sertifikasi. Guru non-sertifikasi menerima sebesar Rp 5 juta per bulan, sedangkan guru bersertifikasi mendapatkan Rp 2,7 juta per bulan.” Kata Ikrma,

Alokasi TPP itu merupakan bentuk penghargaan atas peningkatan kinerja guru, yang tercermin dalam pencapaian seperti penurunan angka buta huruf, selain itu, ada pelatihan 15 guru sebagai pengajar matematika cepat.

Dengan adanya peningkatan guru di sekolah itu, sehingga salah satu siswa dari SDN-2 Wairoro  menjadi salah satu juara olimpiade matematika cepat tingkat nasional”. Ungkap IMS

Disisi lain, IMS juga melihat bahwa kesejahteraan guru adalah kunci penting dalam menciptakan proses pembelajaran yang efektif.

Kebijakan yang diambil bertujuan untuk membantu guru memenuhi kebutuhan finansial mereka, terutama bagi yang sudah memiliki beban kredit di bank.

“jadi adanya Insentif TPP itu suda pasti akan meringankan tekanan finansial dan memungkinkan para guru lebih fokus pada tugas utama mereka, yaitu mendidik generasi muda.”

Guru sama seperti orang tua lainnya, mereka juga memiliki tanggung jawab yang besar, termasuk membiayai anak-anak mereka yang bersekolah hingga kuliah di luar daerah.

Sebagai mantan Pj Bupati Halmahera Tengah, dirinya juga memahami betul karena banyaknya guru yang menghadapi potongan gaji akibat kredit di bank.

“jadi Insentif TPP itu diharapkan dapat meringankan beban ekonomi guru dan memungkinkan mereka lebih fokus pada tugas utama, yaitu mendidik generasi muda,” tambahnya.”

 

 

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Mangrove untuk Masa Depan: Korem 152/Baabullah Bersama Pemda Malut Tanam 240 Pohon di Gambesi

    Mangrove untuk Masa Depan: Korem 152/Baabullah Bersama Pemda Malut Tanam 240 Pohon di Gambesi

    • calendar_month Sab, 9 Agu 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 237
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate – Pemerintah Provinsi Maluku Utara bersama Tim Penggerak PKK Pusat dan Provinsi menanam 240 pohon mangrove di pesisir Kelurahan Gambesi, Ternate Selatan, Sabtut (9/8/2025). Kegiatan dipimpin Sekda Malut Syamsuddin Abdul Kadir dan dihadiri unsur forkopimda, tokoh masyarakat, serta warga setempat. Danrem 152/Baabullah Brigjen TNI Enoh Solehudin, diwakili Kasi Pers Letkol Inf Affiansyah,  hadir […]

  • Khidmat, Pemkab Halteng Peringati Hari Kesaktian Pancasila di Halaman Kantor Bupati

    Khidmat, Pemkab Halteng Peringati Hari Kesaktian Pancasila di Halaman Kantor Bupati

    • calendar_month Rab, 1 Okt 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 212
    • 0Komentar

    Redaksi24, HALTENG– Pemerintah Kabupaten Halmahera Tengah menggelar upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila di halaman Kantor Bupati Bukit Loiteglas, Weda, Rabu (1/10/2025). Bupati Halmahera Tengah,  Ikram Malan Sangadji, bertindak sebagai Inspektur Upacara (Irup). Upacara yang berlangsung khidmat ini diikuti oleh Wakil Bupati, Sekretaris Daerah, para pimpinan OPD, Anggota Dprd halteng, serta ASN lingkup Pemkab Halteng. Rangkaian […]

  • Kapolsek Oba Serahkan Bantuan Sembako kepada Keluarga Sahril Helmi

    Kapolsek Oba Serahkan Bantuan Sembako kepada Keluarga Sahril Helmi

    • calendar_month Sab, 8 Feb 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 1.043
    • 0Komentar

    Redaksi24,Tikep-Kapolsek Oba, Ipda Muis Ode Amran, melakukan penyerahan bantuan sembako kepada keluarga korban Sahril Helmi, seorang jurnalis MetroTV yang hilang akibat ledakan speedboat RIB 04 milik Basarnas pada Minggu malam. Keluarga korban saat itu sedang menunggu kabar di Pelabuhan Gita, Desa Gitaraja, Kecamatan Oba, Kota Tidore Kepulauan (Tikep), pada hari Jumat, 7 Februari 2025, sekitar […]

  • Anjangsana Penuh Cinta di HUT Ke-68 Kodam XV/Pattimura, Danrem 152/Baabullah Sambangi Anak Berkebutuhan Khusus

    Anjangsana Penuh Cinta di HUT Ke-68 Kodam XV/Pattimura, Danrem 152/Baabullah Sambangi Anak Berkebutuhan Khusus

    • calendar_month Rab, 21 Mei 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 174
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Ke-68 Kodam XV/Pattimura, Komandan Korem 152/Baabullah Brigjen TNI Enoh Solehudin, melaksanakan kegiatan anjangsana kepada anak-anak berkebutuhan khusus yang bertempat di Makorem 152/Baabullah, pada Selasa (20/5/2025). Kegiatan penuh makna ini turut didampingi oleh Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Koorcab Rem 152 PD XV/Pattimura, Ny. Wahyu Enoh Solehudin, […]

  • Pemda Halteng Teken MoU dengan 11 Perguruan Tinggi di Maluku Utara

    Pemda Halteng Teken MoU dengan 11 Perguruan Tinggi di Maluku Utara

    • calendar_month Jum, 25 Apr 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 327
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate – Pemerintah Kabupaten Halmahera Tengah resmi menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dengan 11 perguruan tinggi di Provinsi Maluku Utara. Penandatanganan dilakukan di Lantai 2 Halmahera Ballroom, Hotel Bela Ternate, pada Jumat, 25 April 2025. Sebelas perguruan tinggi yang terlibat dalam kerja sama ini antara lain: 1.Universitas Khairun Ternate 2.Universitas Muhammadiyah Maluku Utara 3.IAIN […]

  • Bank Maluku Malut KCP Weda Tingkat Pelayanan

    Bank Maluku Malut KCP Weda Tingkat Pelayanan

    • calendar_month Rab, 10 Des 2025
    • account_circle sahril
    • visibility 531
    • 0Komentar

    Redaksi24, HALTENG – Bupati kabupaten Halmahera Tengah, Ikram M Sangadji menghadiri peresmian Bank Maluku Malut KCP Weda beralih status menjadi cabang Weda yang di laksanakan di kantor bank Maluku Malut pada Rabu (10/12/2025). Direktur utama Bank Maluku Malut, Syahrisal Imbar, mengatakan, peresmian peningkatan status kantor cabang pembantu weda menjadi kantor cabang dilaksanakan berdasarkan surat otoritas […]

expand_less