Breaking News
light_mode
Beranda » Pariwisata » Kampanye IMS ADIL Di Zona Satu Berakhir Sukses

Kampanye IMS ADIL Di Zona Satu Berakhir Sukses

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sel, 15 Okt 2024
  • visibility 415
  • comment 0 komentar

Redaksi24, Halteng- Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Halmahera Tengah, Ikram Malan Sangadji dan Ahlan Djumadil (IMS-ADIL), nomor urut 3, menggelar kampanye terbatas  di Desa Ake Ici, Kecamatan Weda, pada Senin malam (14/09/2024).

kampanye IMS ADIL ini, merupakan Kampanye Terakhir di Zona satu. Acara tersebut dihadiri oleh ratusan warga yang sangat antusias mendengarkan paparan program-program unggulan dari pasangan tersebut.

Ahlan Djumadil, calon Wakil Bupati Halmahera Tengah, menyampaikan bahwa kehadiran mereka di desa ini tidak hanya untuk berkampanye, tetapi untuk mendengarkan langsung masukan dari warga demi kesejahteraan.

“Kami datang ke sini bukan sekadar untuk berkampanye, melainkan ingin keyakinan kepada warga mengenai pengabdian kami. Ada banyak program yang akan kami laksanakan jika terpilih, mulai dari layanan kesehatan gratis, pendidikan berkualitas, hingga perhatian khusus bagi ibu hamil dan menyusui,” ujar Ahlan.

Di tengah kampanye, Ahlan juga menyinggung tentang kondisi infrastruktur desa yang membutuhkan perhatian. “Jalan menuju area perkebunan Gamangli yang rusak parah akan menjadi prioritas kami. Banyak warga yang beraktivitas di sektor pertanian di sana, tetapi akses jalan belum diperbaiki,” tegasnya.

Simak halaman berikutnya… 

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bupati Pulau Taliabu Terima Penghargaan dari Rektor Unkhair atas Dukungan Pengembangan Infrastruktur Pendidikan

    Bupati Pulau Taliabu Terima Penghargaan dari Rektor Unkhair atas Dukungan Pengembangan Infrastruktur Pendidikan

    • calendar_month Sab, 24 Agu 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 339
    • 0Komentar

    Redaksi24,Ternate – Bupati Kabupaten Pulau Taliabu, Hi. Aliong Mus, dianugerahi penghargaan oleh Rektor Universitas Khairun (Unkhair) Ternate, Dr. M. Ridha Ajam, M.Hum, sebagai kepala daerah yang telah memberikan dukungan signifikan dalam pengembangan infrastruktur pendidikan. Penghargaan ini merupakan bentuk apresiasi atas kerja sama yang erat antara Pemerintah Kabupaten Pulau Taliabu dan Unkhair Ternate. Penghargaan tersebut diterima […]

  • Polsek Sulabesi Barat Tanam Jagung untuk Ketahanan Pangan

    Polsek Sulabesi Barat Tanam Jagung untuk Ketahanan Pangan

    • calendar_month Sen, 6 Jan 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 773
    • 0Komentar

    Redaksi24, Sula– Polsek Sulabesi Barat bekerja sama dengan kelompok tani dan masyarakat memanfaatkan lahan kosong untuk menanam bibit jagung. Program ini bertujuan meningkatkan produksi dan mendukung ketahanan pangan di wilayah hukum Polsek Sulabesi Barat. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolres Kepulauan Sula, AKBP Kodrat Muh Hartanto didampingi Kabag SDM AKP Mohtar Saniapon serta para pejabat […]

  • Danrem 152 Babullah Pantau Aktivitas Erupsi Gunung Ibu

    Danrem 152 Babullah Pantau Aktivitas Erupsi Gunung Ibu

    • calendar_month Ming, 12 Mei 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 347
    • 0Komentar

    Komandan Korem 152 Baabullah (Danrem) Brigjen TNI Elkines Villando Dewangga (kiri) didampingi Dandim 1501 Ternate Kolonel Arm Adietya Yuni Nurtono (kanan) berbincang di sela-sela kunjungan kerja saat memantau langsung perkembangan aktivitas Erupsi Gunung Ibu di Desa Tokuoko, Kabupaten Halmahera Barat, Maluku Utara, Minggu (12/5/2024). Komandan Korem atau Dandrem 152/Baabullah menyiapkan 500 personel untuk mengantisipasi terjadinya […]

  • Idrus Maneke Optimis Menangkan Ubaid Anjas di kandang Haji Tono

    Idrus Maneke Optimis Menangkan Ubaid Anjas di kandang Haji Tono

    • calendar_month Sel, 22 Okt 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 523
    • 0Komentar

    Redaksi24,MABA – Juru Kampanye Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Ubaid – Anjas, Idrus Enos Maneke Optimis bakal menangkan Ubaid -Anjas di Mabapura yang merupakan Kandang basis Cawabub Thaib Djalaluddin. Ini disampaikan Idrus saat menyampaikan Orasi Politik di Maba pura pada acara kampanye Akbar Ubaid Anjas, Selasa(22/10). Idrus dengan semangat menyebut alasan bakal memenangkan Ubaid […]

  • TNI ikut Sosialisasi Dampak bencana Erupsi Gunung Api Ibu

    TNI ikut Sosialisasi Dampak bencana Erupsi Gunung Api Ibu

    • calendar_month Jum, 7 Jun 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 270
    • 0Komentar

    R24-Halbar – Kegiatan sosialisasi pemetaan Desa rawan Bencana ini, dilaksanakan di lokasi pengungsian di desa Gam Ici, kecamatan ibu Halmahera Barat. Pada Jumat malam tadi (06/06/24) Pasi pers Kodim 1501/Ternate Mayor Inf. Rudin Sidangoli Bersama Tim dari BNPB, BPBD serta Tim Badan Geologi, pos pengamatan gunung ibu. masing-masing memberikan edukasi agar warga yang tinggal aliran […]

  • BNPB Gelar Kegiatan Penanggulangan Bencana

    BNPB Gelar Kegiatan Penanggulangan Bencana

    • calendar_month Sen, 15 Jul 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 305
    • 0Komentar

    R24, Jatim-Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Suharyanto S.Sos M.M. (kemeja hijau lengan pendek dan rompi hijau) bersama Pj. Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono (kemeja jingga lengan pendek) meninjau kesiapan BPBD se-Jawa Timur dan peralatan kebencanaan yang dipamerkan pada kegiatan Gelar Peralatan Penanggulangan Bencana di Pantai Boom Kabupaten Banyuwangi, Provinsi Jawa Timur pada […]

expand_less