Breaking News
light_mode
Beranda » Daerah » Wakil Bupati”Mengedepankan Pendekatan Humanis dalam Menangani Sampah’

Wakil Bupati”Mengedepankan Pendekatan Humanis dalam Menangani Sampah’

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Kam, 6 Mar 2025
  • visibility 331
  • comment 0 komentar

Redaksi24, Halteng-Pemerintah Kabupaten Halmahera Tengah, Maluku Utara, akan mengedepankan pendekatan humanis dalam menuntaskan permasalahan sampah di beberapa titik, akibat minimnya kesadaran masyarakat dalam menjaga kebersihan lingkungan. untuk itu tentunya ini akan menjadi perhatian utama pemerintah daerah.

Wakil Bupati Halmahera Tengah, Ahlan Djumadil, diwawancarai menyatakan, bahwa pihaknya akan membentuk satuan tugas (Satgas) yang melibatkan TNI-Polri untuk menangani persoalan sampah yang dibuang diseberangan Lokasi.

“Peran masyarakat sangat penting. Kami akan melakukan pencegahan secara perlahan melalui sosialisasi yang dimulai dari lingkungan sekitar,” ujar Ahlan.

Menurutnya, kebiasaan membuang sampah sembarangan merupakan persoalan budaya yang harus diubah dengan pendekatan yang baik agar masyarakat memahami pentingnya menjaga kebersihan. Pemerintah juga akan menyediakan tempat pembuangan sampah yang layak bagi warga.

Ahlan juga mengimbau masyarakat, dan sekitarnya, untuk berperan aktif dalam menjaga kebersihan lingkungan agar Halmahera Tengah tetap bersih dan nyaman bagi semua orang.

 

 

 

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Hut Korp Brimob ke-79: kompi 1 Yon C Pelopor Sula Gelar Kegiatan Untuk Masyarakat

    Hut Korp Brimob ke-79: kompi 1 Yon C Pelopor Sula Gelar Kegiatan Untuk Masyarakat

    • calendar_month Sab, 2 Nov 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 335
    • 0Komentar

    Redaksi24, Sula-Dalam rangka memperingati hari ulang tahun ke-79 Korps Brigade Mobil (Brimob) Polri, Kompi 1 Yon C Pelopor kepulauan Sula melaksanakan serangkaian kegiatan untuk masyarakat. Komandan Kompi (Danki) Ipda Eka Putra dj mengungkapkan bahwa tujuan dari kegiatan ini adalah untuk mempererat silaturahmi dengan masyarakat. kegiatan yang diadakan meliputi turnamen domino di kantor brimob dan bakti […]

  • Danrem 152/Baabullah dan Ketua Persit KCK Koorcab Rem 152 PD XV/Pattimura Hadiri Upacara Detik-Detik Proklamasi HUT ke-80 RI di Maluku Utara

    Danrem 152/Baabullah dan Ketua Persit KCK Koorcab Rem 152 PD XV/Pattimura Hadiri Upacara Detik-Detik Proklamasi HUT ke-80 RI di Maluku Utara

    • calendar_month Sen, 18 Agu 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 244
    • 0Komentar

    Redaksi24, – Sofifi – Upacara Detik-Detik Proklamasi dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia berlangsung khidmat di Halaman Kantor Gubernur Maluku Utara, Kelurahan Guraping, Kecamatan Oba Utara, Kota Tidore Kepulauan, Minggu (17/8/2025). Hadir dalam kesempatan tersebut, Danrem 152/Baabullah Brigjen TNI Enoh Solehudin  bersama Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Koorcab Rem 152 PD […]

  • Kerja Keras Mantan Pj Ikram, Demi Pertanian Halmahera Tengah

    Kerja Keras Mantan Pj Ikram, Demi Pertanian Halmahera Tengah

    • calendar_month Kam, 12 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 330
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halteng- Mantan Pj bupati Halmahera Tengah, Ikram Malan Sangadji, tidak hanya fokus pada sektor pendidikan, namun juga menunjukkan kepedulian terhadap sektor pertanian di Desa Tilope, Kecamatan Weda Tengah. Di masa kepemimpinannya, pemerintah daerah Halmahera Tengah berhasil membangun kerjasama strategis dengan PT. Multi Pola Mahera Group, yang berperan dalam pengelolaan kawasan pangan terpadu tilope. kerjasama […]

  • Banjir Melanda Kota Binjai, Ratusan Rumah Warga Terendam

    Banjir Melanda Kota Binjai, Ratusan Rumah Warga Terendam

    • calendar_month Sel, 10 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 282
    • 0Komentar

    Redaksi24, JAKARTA– Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur wilayah Kota Binjai, Provinsi Sumatera Utara, pada Minggu (08/9) hingga malam hari, menyebabkan tiga sungai besar, yaitu Sungai Bingai, Mencirim, dan Bangkatan, meluap dan menggenangi sejumlah pemukiman warga. Ketinggian air di wilayah terdampak bervariasi, mulai dari 30 hingga 100 cm. Banjir ini melanda dua kecamatan di Kota […]

  • Lewat NHM Peduli, Haji Robert Bantu Warga Gosoma Tobelo dengan Kursi Roda

    Lewat NHM Peduli, Haji Robert Bantu Warga Gosoma Tobelo dengan Kursi Roda

    • calendar_month Kam, 18 Sep 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 648
    • 0Komentar

    Redaksi24, Hidup penuh ujian dialami Yusmin (33), warga Desa Gosoma, Kecamatan Tobelo, Halmahera Utara. Sejak tahun 2021, ia divonis dokter menderita Quadriplegia Incomplete (G82.52) yang membuat kakinya kaku, sering kram, dan sulit berjalan Sebelum sakit, Yusmin sempat bekerja di PT TUB Loloda, Halmahera Barat. Namun, setelah kesehatannya menurun, ia hanya bisa bertahan dalam pengobatan dengan […]

  • 1000 Menu Ikan Tuna di Festival Marabose

    1000 Menu Ikan Tuna di Festival Marabose

    • calendar_month Kam, 27 Jun 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 542
    • 0Komentar

    R24,Halsel-Seribu Menu Nastar Tuna di festival Marabose ini menampilkan ragam makanan yang menunya berasal dari bahan dasar ikan tuna. Festival Marabose tahun ini diharapkan dapat terus mempererat tali silaturahmi dan memperkenalkan kekayaan budaya serta tradisi lokal kepada masyarakat luas. Dengan dukungan dari berbagai pihak, festival ini dapat menjadi ajang promosi wisata dan budaya yang berharga […]

expand_less