Breaking News
light_mode
Beranda » Daerah » Wakil Bupati”Mengedepankan Pendekatan Humanis dalam Menangani Sampah’

Wakil Bupati”Mengedepankan Pendekatan Humanis dalam Menangani Sampah’

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Kam, 6 Mar 2025
  • visibility 291
  • comment 0 komentar

Redaksi24, Halteng-Pemerintah Kabupaten Halmahera Tengah, Maluku Utara, akan mengedepankan pendekatan humanis dalam menuntaskan permasalahan sampah di beberapa titik, akibat minimnya kesadaran masyarakat dalam menjaga kebersihan lingkungan. untuk itu tentunya ini akan menjadi perhatian utama pemerintah daerah.

Wakil Bupati Halmahera Tengah, Ahlan Djumadil, diwawancarai menyatakan, bahwa pihaknya akan membentuk satuan tugas (Satgas) yang melibatkan TNI-Polri untuk menangani persoalan sampah yang dibuang diseberangan Lokasi.

“Peran masyarakat sangat penting. Kami akan melakukan pencegahan secara perlahan melalui sosialisasi yang dimulai dari lingkungan sekitar,” ujar Ahlan.

Menurutnya, kebiasaan membuang sampah sembarangan merupakan persoalan budaya yang harus diubah dengan pendekatan yang baik agar masyarakat memahami pentingnya menjaga kebersihan. Pemerintah juga akan menyediakan tempat pembuangan sampah yang layak bagi warga.

Ahlan juga mengimbau masyarakat, dan sekitarnya, untuk berperan aktif dalam menjaga kebersihan lingkungan agar Halmahera Tengah tetap bersih dan nyaman bagi semua orang.

 

 

 

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ketapel: Mainan Tradisional Masa Kecil

    Ketapel: Mainan Tradisional Masa Kecil

    • calendar_month Ming, 26 Jan 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 875
    • 0Komentar

    Redaksi24-Ketapel yang juga dikenal dengan sebutan “senapan kayu” di berbagai daerah, merupakan mainan tradisional yang populer di kalangan anak-anak desa. Walaupun kesederhanaannya, ketapel memiliki sejarah yang panjang dan telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan anak-anak di pedesaan Indonesia. Sejarah ketapel bermula jauh ke masa lalu, terutama di wilayah pedesaan, di mana alat ini digunakan […]

  • Tontowi Ahmadliliyana Natsir

    Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir Sabet Gelar Juara Dunia Kedua

    • calendar_month Sab, 19 Apr 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 256
    • 0Komentar

    Ganda campuran Indonesia, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir menjadi juara pada Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2017 di Glasgow, Skotlandia, Senin (28/8/2017) WIB. Owi/Butet mengalahkan pasangan asal China, Zheng Siwei/Chen Qingchen, dengan skor 15-21, 21-16, 21-15. Ini menjadi gelar juara dunia bulu tangkis kedua bagi Tontowi/Liliyana. Penempatan bola yang mereka lakukan beberapa kali sukses mengelabui Tontowi/Liliyana. Owi/Butet bangkit […]

  • Hut Korp Brimob ke-79: kompi 1 Yon C Pelopor Sula Gelar Kegiatan Untuk Masyarakat

    Hut Korp Brimob ke-79: kompi 1 Yon C Pelopor Sula Gelar Kegiatan Untuk Masyarakat

    • calendar_month Sab, 2 Nov 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 299
    • 0Komentar

    Redaksi24, Sula-Dalam rangka memperingati hari ulang tahun ke-79 Korps Brigade Mobil (Brimob) Polri, Kompi 1 Yon C Pelopor kepulauan Sula melaksanakan serangkaian kegiatan untuk masyarakat. Komandan Kompi (Danki) Ipda Eka Putra dj mengungkapkan bahwa tujuan dari kegiatan ini adalah untuk mempererat silaturahmi dengan masyarakat. kegiatan yang diadakan meliputi turnamen domino di kantor brimob dan bakti […]

  • Babinsa Koramil 1512-01/Weda Serda Samsudin Ladaku Komsos Bersama Warga,Selesai Pilkada

    Babinsa Koramil 1512-01/Weda Serda Samsudin Ladaku Komsos Bersama Warga,Selesai Pilkada

    • calendar_month Rab, 4 Des 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 2.225
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halteng- Babinsa Serda Samsudin La Daku bersama Bapak Rauf dan Bapak Asbar melaksanakan giat Komsos, himbauan kepada warga masyarakat bahwa dengan berakhirnya kontestan Pilkada, agar hubungan harmonis tetap terjaga walaupun beda pilihan, bertempat di Desa Messa Kecamatan Weda Timur Kabupaten Halmahera Tengah Rabu,(04/12/2024). Komsos tersebut bertujuan membangun hubungan yang harmonis antara TNI dengan masyarakat, […]

  • Oknum Pengamanan KPU Malut, Intimidasi Sejumlah Jurnalis

    Oknum Pengamanan KPU Malut, Intimidasi Sejumlah Jurnalis

    • calendar_month Sel, 24 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 448
    • 0Komentar

    Redaksi24, Sofifi-Video Rekaman berdurasi 21.57 detik memperlihatkan kerumunan yang terjadi di luar samping kantor KPU di Sofifi, Maluku Utara pada, Selasa sore (24/09/24) Informasi yang dihimpun di Lokasi menyebutkan, seorang staf KPU mengamuk sambil berteriak namun tidak diketahui secara pasti Persoalan di Internal KPU.  beruntung sejumlah Polisi yang berada di Lokasi langsung mengamankan pria itu. […]

  • Bassam Kasuba Maju Pilbup Halsel

    Bassam Kasuba Maju Pilbup Halsel

    • calendar_month Rab, 15 Mei 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 1.566
    • 0Komentar

    Redaksi24.Ternate-Bassam Kasuba akan ikut bertarung dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Halmahera Selatan (Halsel) tahun 2024. Keseriusan Bassam untuk maju bertarung terlihat setelah dirinya mendaftarkan diri di Partai Hanura. “Tadi membahas visi-misi kepala daerah dalam membangun daerah ke depan. Karena biar bagaimanapun ini yang harus jadi gambaran. Jadi fit tadi lebih banyak berbicara ke arah situ.” […]

expand_less