Breaking News
light_mode
Beranda » Pariwisata » Upacara HUT Bhayangkara Ke 79 dipimpin Bupati Halteng Ikram Malan Sangadji

Upacara HUT Bhayangkara Ke 79 dipimpin Bupati Halteng Ikram Malan Sangadji

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sel, 1 Jul 2025
  • visibility 190
  • comment 0 komentar

Redaksi24, Halteng -Peringatan HUT Bhayangkara ke 79 yang di laksanakan di halaman kantor bupati Halteng pada Selasa (1/06/25). Bertindak sebagai inspektur upacara Bupati Halteng, Ikram M Sangadji.

Upacara HUT Bhayangkara Ke 79 dipimpin Bupati Halteng Ir. Ikram Malan Sangadji dan sebagai perwira Upacara Kabag Ops Akp Abdul Kader Stofel dan bertindak sebagai Komandan Upacara Kasat Lantas Iptu Masqun Abdukish dan pengucapan Tribrata Bripda Isra Akmal.

Jalannya Upacara di mulai dengan Laporan Perwira Upacara kepada Inspektur Upacara, Penghormatan kepada Irup dan laporan Komandan Upacara di lanjutkan dengan pemeriksaan Pasukan Oleh Irup,mengheningkan cipta kemudian pengucapan TRIBRTA oleh Personil Polres Halteng dan doa serta di akhir dengan laporan Komandan kepada Inspektur bahwa Upacara Selesai.

Kegiatan Upacara di Halaman Kantor Bupati Halteng ini dihadiri Wakil Bupati Halteng Ahlan Jumadil,Kapolres Halteng AKBP Aditya Kurniawan, Waaspers Kodam XV PatimuraLetkol Inf, Nugroho Notosusanto S Dandim 1512 Weda, Kejari weda ,Sekda Halteng,unsur Forkopimda, para pimpinan OPD, Waka Polres dan PJU Polres Halteng.

Jalannya Upacara di mulai dengan Laporan Perwira Upacara kepada Inspektur Upacara, Penghormatan kepada Irup dan laporan Komandan Upacara di lanjutkan dengan pemeriksaan Pasukan Oleh Irup,mengheningkan cipta kemudian pengucapan TRIBRTA oleh Personil Polres Halteng dan sambutan Kapolri yang dibacakan Bupati Halteng selalu irup,doa serta di akhir dengan laporan Komandan kepada Inspektur bahwa Upacara Selesai.

Dalam Sambutan Kapolri Hadirin dan tamu yang Kami Hormati Puji dan Syukur kehadirat Tuhan yang maha esa, Kita masih dapat berkumpul tempat ini dalam rangka Upacara dan syukran peringatan Hari Bhayangkara ke – 79 2025.

Kehormatan bagi Kami Bapak ibu berkenalan hadir di tengah padanya Tugas, Polri sebagai lembaga Negara yang di berikan Mandat untuk menjaga dan memelihara kamtibmas dan siap melaksanakan dan mendukung sepenuhnya terwujud cita cita Bangsa Indonesia melalui program AstaCita dan Polri berkomitmen untuk menjadi Bhayangkara sejati yang tiada hentinya kepada masyarakat bangsa dan Negara.

Polri Untuk masyarakat Bukan sekedar slogan tetapi akan kami buktikan kepada Masyarakat, dengan memberikan Pengabdian terbaik,Ingatkan Kami,Tegur Kami dan berikan Masukan Kepada Kami untuk Polri yang lebih baik.

Peserta yang terlibat dalam Upacara HUT Bhayangkara ke – 79, 1 SST TNI bersenjata, 1 SST Brimob bersenjata , 1 SST Samapta bersenjata, 1 , SST PDU Staf Polres Halteng, 1 SST gabungan Reskrim Intel, 1 SST Dishub, 1 SST Lapas, 1 SST Satpol-PP, 1 SST Damkar dan 1 pleton Pramuka.

Upacara hari Bhayangkara ke – 79 berlangsung dengan aman dan lancar dan di lanjutkan dengan acara Syukuran Hari Bhayangkara ke – 79 di Aulah Kantor

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemkab Halteng Salurkan Bantuan Pangan Gratis untuk Janda (Orang Tua Tunggal), Lansia, Disabilitas, dan Yatim Piatu

    Pemkab Halteng Salurkan Bantuan Pangan Gratis untuk Janda (Orang Tua Tunggal), Lansia, Disabilitas, dan Yatim Piatu

    • calendar_month Ming, 7 Sep 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 224
    • 0Komentar

    Redaksi24, HALTENG – Pemerintah Kabupaten Halmahera Tengah kembali menunjukkan komitmennya dalam memberikan perhatian kepada masyarakat yang membutuhkan melalui program bantuan pangan gratis. Kegiatan penyaluran bantuan ini dipusatkan di beberapa titik, yakni Desa Were, Desa Goeng, Desa Nusliko, dan Desa Sidanga di Kecamatan Weda, pada Sabtu (6/9). Bantuan berupa beras diserahkan secara langsung oleh Bupati Halmahera […]

  • Sultan Jailolo, Ajak Masyarakat jaga Kedamaian Jelang Pilkada

    Sultan Jailolo, Ajak Masyarakat jaga Kedamaian Jelang Pilkada

    • calendar_month Kam, 21 Nov 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 239
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halbar- Jelang Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Halmahera Barat, Maluku Utara Sultan Jailolo Ahmad Abdullah Sjah. mengajak untuk pentingnya menjaga suasana damai selama seluruh tahapan pemilu, mulai dari kampanye hingga proses pencoblosan. Masyarakat diajak untuk fokus pada terciptanya proses demokrasi yang sehat, dengan saling menghormati perbedaan pilihan politik, serta menghindari kekerasan dan tindakan yang […]

  • Tonny Laos Resmi Mengembalikan formulir Pendaftaran di Hanura

    Tonny Laos Resmi Mengembalikan formulir Pendaftaran di Hanura

    • calendar_month Rab, 15 Mei 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 294
    • 0Komentar

    Redaksi24.Ternate-Bakal Calon Bupati Kabupaten Halmahera Utara, Tonny Laos resmi mengembalikan formulir pendaftaran di Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Hanura Maluku Utara, pada Kamis (09/5/2024). Selain mengembalikan formulir, Tonny Laos juga mengikuti tahapan fit and proper test atau uji kelayakan dan kepatutan bakal calon Bupati Halmahera Utara di DPD Partai Hanura Maluku Utara. Tonny Laos, diuji […]

  • Aliong Mus-Sahril Thair, Gas full Target Menang di Pilkada

    Aliong Mus-Sahril Thair, Gas full Target Menang di Pilkada

    • calendar_month Sel, 24 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 368
    • 0Komentar

    Redaksi24, Sofifi-Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Maluku Utara Nomor Urut 2, Aliong Mus-Sahril Thair atau (AM-SAH), akan menargetkan kemenangan mereka di angka 65%  suara pada Pilkada serentak di Provinsi Maluku Utara. Aliong Mus mengatakan, setelah jadwal kampanye dikeluarkan KPU Provinsi Maluku Utara, maka mereka akan secepat Gas Full untuk melakukan kampanye di setiap wilayah […]

  • Khidmat, Pemkab Halteng Peringati Hari Kesaktian Pancasila di Halaman Kantor Bupati

    Khidmat, Pemkab Halteng Peringati Hari Kesaktian Pancasila di Halaman Kantor Bupati

    • calendar_month Rab, 1 Okt 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 212
    • 0Komentar

    Redaksi24, HALTENG– Pemerintah Kabupaten Halmahera Tengah menggelar upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila di halaman Kantor Bupati Bukit Loiteglas, Weda, Rabu (1/10/2025). Bupati Halmahera Tengah,  Ikram Malan Sangadji, bertindak sebagai Inspektur Upacara (Irup). Upacara yang berlangsung khidmat ini diikuti oleh Wakil Bupati, Sekretaris Daerah, para pimpinan OPD, Anggota Dprd halteng, serta ASN lingkup Pemkab Halteng. Rangkaian […]

  • Ubaid Yakub Harap, Simpatisan dan Pendukung Satukan kekuatan

    Ubaid Yakub Harap, Simpatisan dan Pendukung Satukan kekuatan

    • calendar_month Jum, 13 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 293
    • 0Komentar

    Redaksi24, Haltim-Calon Bupati Halmahera Timur, Maluku Utara, Ubaid Yakub ingatkan seluruh simpatisan dan pendukung  satukan kekuatan. Untuk memenangkan pasangan Ubaid Yakub dan Anjas Taher (Ubaid-Anjas) pada Pilkada Halmahera Timur 2024. “Ingat teman-teman baik simpatisan dan pendukung Ubaid-Anjas agar tidak lalai menyatukan kekuatan kita satu kali lagi,”katanya, Jumat (13/9/2024). Dirinya meyakini perjuangan untuk melanjutkan periode kedua […]

expand_less