Breaking News
light_mode
Beranda » Pariwisata » Solidaritas Korban Penembakan, DKI Beri Warna Bendera New Zealand di JPO GBK

Solidaritas Korban Penembakan, DKI Beri Warna Bendera New Zealand di JPO GBK

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sab, 19 Apr 2025
  • visibility 278
  • comment 0 komentar

Pemprov DKI turut berbelasungkawa atas penembakan di dua masjid di Christchurch, New Zealand, yang menewaskan 49 orang.

Warna-warna bendera Selandia Baru akan dimunculkan selama seminggu di jembatan penyeberangan orang (JPO) Gelora Bung Karno.

Kepala Dinas Bina Marga Hari Nugroho mengatakan kombinasi warna itu dimunculkan di JPO GBK sebagai bentuk solidaritas dan dukungan Jakarta kepada Selandia Baru. Terutama keluarga korban penembakan massal di dua masjid tersebut.

“Ini sesuai dengan arahan Pak Gubernur,” ujar Hari lewat keterangannya, Sabtu (16/3/2019).

Pemunculan warna-warna bendera Selandia Baru ini sudah dilakukan sejak Jumat (15/3) malam. Kombinasi warna yang ada di bendera tersebut adalah merah, biru, dan putih.

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Warga Antusias Sambut  Pasar Murah

    Warga Antusias Sambut Pasar Murah

    • calendar_month Jum, 3 Okt 2025
    • account_circle penrem
    • visibility 312
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), jajaran Korem 152/Baabullah menggelar kegiatan Pasar Murah yang menyediakan kebutuhan pokok masyarakat berupa beras, minyak goreng, dan gula. Kegiatan ini terselenggara atas kerja sama Korem 152/Baabullah dengan Perum Bulog Maluku Utara. Pasar murah ini mendapat sambutan luar biasa dari masyarakat. […]

  • Pemkab Halteng Salurkan Bantuan Pangan Gratis untuk Janda (Orang Tua Tunggal), Lansia, Disabilitas, dan Yatim Piatu

    Pemkab Halteng Salurkan Bantuan Pangan Gratis untuk Janda (Orang Tua Tunggal), Lansia, Disabilitas, dan Yatim Piatu

    • calendar_month Ming, 7 Sep 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 226
    • 0Komentar

    Redaksi24, HALTENG – Pemerintah Kabupaten Halmahera Tengah kembali menunjukkan komitmennya dalam memberikan perhatian kepada masyarakat yang membutuhkan melalui program bantuan pangan gratis. Kegiatan penyaluran bantuan ini dipusatkan di beberapa titik, yakni Desa Were, Desa Goeng, Desa Nusliko, dan Desa Sidanga di Kecamatan Weda, pada Sabtu (6/9). Bantuan berupa beras diserahkan secara langsung oleh Bupati Halmahera […]

  • UMKM Binaan Bank Indonesia Tampil di Rapat Koordinasi Ketahanan Pangan Maluku Utara

    UMKM Binaan Bank Indonesia Tampil di Rapat Koordinasi Ketahanan Pangan Maluku Utara

    • calendar_month Rab, 20 Agu 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 140
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate –UMKM (Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah) selalu menjadi topik yang menarik untuk dibahas karena sektor ini dikenal penuh dengan dinamika, kreativitas, dan inovasi. Setiap hari, para pelaku UMKM terus beradaptasi dengan perkembangan zaman, baik dari sisi produksi, pemasaran, hingga pelayanan terhadap pelanggan. Hal tersebut tampak jelas dalam kegiatan Rapat Koordinasi Ketahanan Pangan Maluku […]

  • Bupati Aliong Apresiasi Kadinkes Kuraisiya Marsaoly Penggagas Program Warung Sehati

    Bupati Aliong Apresiasi Kadinkes Kuraisiya Marsaoly Penggagas Program Warung Sehati

    • calendar_month Sab, 27 Jul 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 432
    • 0Komentar

    Redaksi24,TALIABU – Pelaunchingan Warung sehati sebagai Program Pemerintah Kabupaten Pulau Taliabu guna menekan dan mencegah Stunting mendapat Apresiasi Bupati. Dalam pelaunchingan warung sehati, kegiatan pengukuhan bapak-bunda asuh anak stunting serta launching pekan imunisasi nasional (PIN) polio secara serentak seluruh Kabupaten Pulau Taliabu juga digelar bersama. Bupati Aliong Mus melalui Sekretaris Daerah (Sekda) Dr. Salim Ganiru […]

  • Bupati Halteng, Terima kunjungan Kejati Malut

    Bupati Halteng, Terima kunjungan Kejati Malut

    • calendar_month Rab, 4 Jun 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 152
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halteng- Kedatangan Kejati Maluku utara (Malut) Herry Ahmad Pribadi. bersama jajarannya tiba di kantor bupati dalam rangka Kunjungan Kerja di Kabupaten Halmahera Tengah. Kunjungan itu disambut oleh bupati Ikram Malan Sangadji bersama wakil Bupati Ahlan Djumadil, Sekertaris Daerah Bahri Sudirman, Kapolres Halteng AKBP Aditya Kurniawan  Dandim 1512/Weda Letkol Inf Nugroho Notosusanto, dan Pimpinan OPD.”Selasa […]

  • Danrem 152/Baabullah Hadiri Peringatan Hari Kartini ke-147: Dorong Perempuan Maluku Utara Berdaya dan UMKM Tumbuh

    Danrem 152/Baabullah Hadiri Peringatan Hari Kartini ke-147: Dorong Perempuan Maluku Utara Berdaya dan UMKM Tumbuh

    • calendar_month Sel, 22 Apr 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 205
    • 0Komentar

    Redaksi24,Ternate – Komandan Korem 152/Baabullah Brigjen TNI Enoh Solehudin, S.E., didampingi Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Koorcab Rem 152/Baabullah, Ny. Wahyu Enoh Solehudin, menghadiri kegiatan peringatan Hari Kartini ke-147 yang berlangsung di Gamalama Ballroom, Hotel Bella, Ternate. Peringatan kali ini mengusung tema “Dengan Semangat Kartini: Perempuan Malut Berdaya, Anak Terlindungi, UMKM Tumbuh”. Acara tersebut juga […]

expand_less