Breaking News
light_mode
Beranda » Pariwisata » Erupsi Gunung Ibu ketinggian 1.000 Meter

Erupsi Gunung Ibu ketinggian 1.000 Meter

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Ming, 10 Nov 2024
  • visibility 356
  • comment 0 komentar

Redaksi24, Halbar- Badan Geologi, PVMBG Pos Pengamatan Gunungapi Ibu menginformasikan bahwa Telah terjadi erupsi Gunung Ibu di Kabupaten Halmahera Barat, Maluku Utara sekitar pukul 14:58 WIT dengan tinggi kolom abu teramati ± 1.000 meter di atas puncak (± 2.325 m di atas permukaan laut). Yang terjadi pada Minggu sore  (10/11/24).

Kolom abu teramati berwarna kelabu dengan intensitas tebal condong ke arah barat daya. Erupsi ini terekam di seismogram dengan amplitudo maksimum 28 mm dan durasi ± 1 menit 28 detik.

Saat ini Gunung Ibu berada pada Status Level III (Siaga) dengan rekomendasi. Masyarakat di sekitar Gunung  Ibu dan pengunjung/wisatawan agar tidak beraktivitas di dalam radius 4 km dan perluasan sektoral berjarak 5 km ke arah bukaan kawah di bagian utara dari kawah aktif Gunung Ibu.

Jika terjadi hujan abu, masyarakat yang beraktivitas di luar rumah disarankan untuk menggunakan pelindung hidung, mulut (masker) dan mata (kacamata).

Seluruh pihak agar menjaga kondusivitas suasana di masyarakat, tidak menyebarkan narasi bohong (hoax), dan tidak terpancing isu-isu yang tidak jelas sumbernya. Masyarakat agar selalu mengikuti arahan dari Pemerintah Daerah.

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Cegah Hoaks, Kabidhumas Polda Malut Ingatkan: “Saring Sebelum Sharing”

    Cegah Hoaks, Kabidhumas Polda Malut Ingatkan: “Saring Sebelum Sharing”

    • calendar_month Sen, 8 Sep 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 64
    • 0Komentar

    Redaksi24, SOFIFI– Aksi unjuk rasa dalam beberapa pekan terakhir marak terjadi di berbagai kota di Indonesia. Fenomena itu kerap dibarengi dengan peredaran informasi bohong atau hoaks yang bersifat provokatif di media sosial. Polda Maluku Utara mengimbau masyarakat agar lebih waspada dalam menyikapi arus informasi digital. Kabidhumas Polda Malut, Kombes Pol. Bambang Suharyono, pada Senin (8/9/2025) […]

  • Tiga Pemuda Halmahera Selatan Kuasai Alat Berat Berkat Program Harita Group

    Tiga Pemuda Halmahera Selatan Kuasai Alat Berat Berkat Program Harita Group

    • calendar_month Kam, 9 Jan 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 708
    • 0Komentar

    Redaksi 24, Halsel- Tiga pemuda asal Kabupaten Halmahera Selatan, Maluku Utara, berhasil menguasai keterampilan mengoperasikan alat berat setelah mengikuti program pelatihan dari Harita Group. Ketiga pemuda tersebut masing-masing Rifais Abdul Rahman dari Desa Modopolo, Ruslan Ibrahim dari Desa Awangoa, dan Firman Syah Kasim dari Desa Labuha. Sebelumnya, mereka bekerja di perusahaan tambang Harita Nikel tanpa […]

  • IMS ADIL: Bahlil Lahadalia Siap Hadiri Kampanye Akbar di Halmahera Tengah

    IMS ADIL: Bahlil Lahadalia Siap Hadiri Kampanye Akbar di Halmahera Tengah

    • calendar_month Sel, 22 Okt 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 448
    • 0Komentar

    Redaksi24, Jakarta- disela-sela acara DPP Partai Golkar, Ikram bersama ketua DPD I Alien dan sejumlah anggota Fraksi Golkar DPR-RI telah menyampaikan perkembangan terkini mengenai pilkada Halmahera Tengah kepada ketua umum Partai Golkar, Bahlil Lahadalia. Selain itu, Ketum juga menyampaikan hasil diskusi di Weda terkait hilirisasi nikel pada saat kunjungan kerja ke PT. IWIP telah dipresentasikan […]

  • Aktivitas Normal, Pengungsi Pulang Bawa Logistik

    Aktivitas Normal, Pengungsi Pulang Bawa Logistik

    • calendar_month Sab, 27 Jul 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 353
    • 0Komentar

    R24-Pasca banjir di kecamatan Weda tengah, kabupaten Halmahera Tengah. Pj Ikram M Sangadji  juga memantau kondisi Pengungsi di beberapa lokasi pengungsian pada Jumat sore (26/07/24) Salah satunya di desa Tukulamo, Kecamatan Weda tengah. Pj Ikram memastikan pengungsi yang ada disini sudah kembali ke rumah mereka  dan diberika sembako. Ikram juga mengucapkan terimakasih kepada TNI-Polri, Pihak […]

  • PT. Galaxy Antariksa Tobelo Memberikan Reward Voucer Belanja

    PT. Galaxy Antariksa Tobelo Memberikan Reward Voucer Belanja

    • calendar_month Sab, 6 Jul 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 832
    • 0Komentar

    Red24, Halut– Owner PT. Galaxy di Tobelo Halmahera Utara atau disebut Galaxy Mart, Hartoko Tan Memberikan Reward berupa Voucer belanja kepada Pelanggan setia yang telah Memiliki kartu Member. Pemegang Pemegang kartu member Galaxy mart yang telah mengumpulkan poin selama berbelanja di Galaxy mart ini, berhak menukarkan poin dengan Voucer Belanja. Semakin banyak pelanggan mengumpulkan poin […]

  • Solid dan Bersinergi, TNI Maluku Utara Gelar Upacara HUT ke-80 di Lanal Ternate

    Solid dan Bersinergi, TNI Maluku Utara Gelar Upacara HUT ke-80 di Lanal Ternate

    • calendar_month Ming, 5 Okt 2025
    • account_circle Pen152
    • visibility 108
    • 0Komentar

    Redaksi24,Ternate— Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) tahun 2025, Korem 152/Baabullah bersama Lanal Ternate dan Lanud Leo Wattimena Morotai melaksanakan upacara gabungan yang berlangsung khidmat di Lapangan Mako Lanal Ternate, Minggu (5/10/2025) pukul 09.00 WIT. Upacara yang mengusung tema “TNI Prima, TNI Rakyat, Indonesia Maju” ini dipimpin oleh Kasrem […]

expand_less