Breaking News
light_mode
Beranda » Foto » Jelang Hari Raya Idul Adha, Bacagub Maluku Utara, Aliong Mus Sumbangkan 40 Ekor Hewan Qurban.

Jelang Hari Raya Idul Adha, Bacagub Maluku Utara, Aliong Mus Sumbangkan 40 Ekor Hewan Qurban.

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sab, 15 Jun 2024
  • visibility 545
  • comment 0 komentar

R24,Ternate – Jelang Hari Raya Idul Adha, Bakal Calon Gubernur Maluku Utara, Aliong Mus subangkan belasan Hewan Qurban.

Bakal calon Gubernur Maluku Utara, Aliong Mus didampingi Sahril Tahir, Penyerahan Puluhan” Hewan Qurban jelang hari Raya Adha/ 1445 H”.

Penyerahan Hewan Qurban ini berlangsung di depan Posko Utama kemenanganya Aliong Mus di Ternate, pada Sabtu pagi (15/06/24)

Hewan Qurban yang disumbangkan Aliong Mus ini, rencananya akan diberikan ke sejumlah titik di Maluku Utara.

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pembagian Bansos dalam Rangka HUT ke-45 YKB di TK Kemala Bhayangkari 02 Tidore

    Pembagian Bansos dalam Rangka HUT ke-45 YKB di TK Kemala Bhayangkari 02 Tidore

    • calendar_month Kam, 24 Apr 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 187
    • 0Komentar

    Redaksi24, Tidore- Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Yayasan Kemala Bhayangkari (YKB) ke-45 tahun 2025, Ibu Ketua Pengurus Yayasan Kemala Bhayangkari Daerah Maluku Utara, Sari Waris Agono bersama rombongan, melaksanakan kunjungan kerja ke TK Kemala Bhayangkari 02, Kelurahan Goto, Kecamatan Tidore, Kota Tidore Kepulauan. Kunjungan ini turut didampingi Kapolresta Tidore AKBP. Heru Budiharto, bersama Ibu […]

  • Kodim Morotai Terima Penghargaan Dari BKKBN

    Kodim Morotai Terima Penghargaan Dari BKKBN

    • calendar_month Sel, 30 Apr 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 363
    • 0Komentar

    R24,Ternate– Babinsa Kodim 1514 Morotai menerima penghargaan dari Kepala BKKBN RI atas Partisipasi dan Dedikasi dalam menyukseskan percepatan penurunan stunting Provinsi Maluku Utara Tahun 2024 di Kota Ternate. Dalam Rapat Koordinasi Percepatan Penurunan Stunting Tingkat Provinsi dengan Tema Optimalisasi bonus Demografi dan peningkatan SDM menuju Indonesia emas., Selasa (30/4/2024). Piagam penghargaan diserahkan oleh Kepala BKKBN […]

  • Pemerintah Bantu Sepenuhnya Penanganan Banjir Bandang Kota Ternate

    Pemerintah Bantu Sepenuhnya Penanganan Banjir Bandang Kota Ternate

    • calendar_month Sel, 27 Agu 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 361
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate – Penanganan darurat banjir bandang di Kelurahan Rua, Kecamatan Pulau Ternate, Kota Ternate, Maluku Utara, masih berlangsung hingga hari ini, Selasa (27/8). Pemerintah Pusat melalui BNPB berkomitmen untuk mengawal setiap fase hingga rehabilitasi dan rekonstruksi pasca bencana Pemerintah Pusat akan mendukung penanganan darurat yang mengakibatkan jatuhnya korban jiwa dan kerusakan rumah warga. Hal […]

  • Kuatkan Niat, Kuatkan Barisan, Pilih Nomor 3 IMS ADIL

    Kuatkan Niat, Kuatkan Barisan, Pilih Nomor 3 IMS ADIL

    • calendar_month Sen, 18 Nov 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 277
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halteng – Ribuan massa simpatisan dan pendukung Pasangan Calon Nomor Urut 3 Ikram Malan Sangadji dan Ahlan Djumadil (IMS-ADIL) menghadiri kampanye akbar yang digelar di pusat ibu kota Kabupaten Halmahera Tengah, Weda, pada Senin, (18/11/ 2024). Di hadapan para pendukungnya, Ikram Malan Sangadji mengajak masyarakat Halmahera Tengah untuk menilai kualitas pemimpin selama tahapan kampanye […]

  • Gedung Koperasi Merah Putih Wairoro Indah Jadi Magnet Warga di Halmahera Tengah

    Gedung Koperasi Merah Putih Wairoro Indah Jadi Magnet Warga di Halmahera Tengah

    • calendar_month Sen, 21 Jul 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 226
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halteng– Gedung Koperasi Merah Putih di Desa Wairoro Indah, Kecamatan Weda Selatan, Kabupaten Halmahera Tengah, Maluku Utara, menjadi pusat perhatian warga sejak resmi dibuka. Bangunan yang dihiasi foto besar Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto ini menarik warga tak hanya untuk berbelanja, tetapi juga berswafoto. Kehadiran koperasi ini merupakan bagian dari program nasional “80 Ribu […]

  • Thumbnail Berita 1

    Solidaritas Korban Penembakan, DKI Beri Warna Bendera New Zealand di JPO GBK

    • calendar_month Sab, 19 Apr 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 354
    • 0Komentar

    Pemprov DKI turut berbelasungkawa atas penembakan di dua masjid di Christchurch, New Zealand, yang menewaskan 49 orang. Warna-warna bendera Selandia Baru akan dimunculkan selama seminggu di jembatan penyeberangan orang (JPO) Gelora Bung Karno. Kepala Dinas Bina Marga Hari Nugroho mengatakan kombinasi warna itu dimunculkan di JPO GBK sebagai bentuk solidaritas dan dukungan Jakarta kepada Selandia […]

expand_less