Breaking News
light_mode
Beranda » Daerah » Pulau Sayari-Liwo Tawarkan Pangan Lokal Bergizi

Pulau Sayari-Liwo Tawarkan Pangan Lokal Bergizi

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sab, 3 Mei 2025
  • visibility 207
  • comment 0 komentar

Redaksi 24, Halteng- kabupaten Halmahera Tengah, Maluku Utara masih menyimpan keindahan alam yang memukau yang belum banyak diketahui oleh penikmat wisata alam laut, Seperti Pulau Sayafi dan Pulau Liwo yang ada di kecamatan Patani Utara.

Pulau Sayafi dan Liwo menawarkan keindahan alam yang masih asri dan terjaga. Dua pulau yang berdekatan ini memiliki bentangan pasir putih halus di sepanjang pantai dan pemandangan yang sungguh indah menyegarkan mata dan letaknya di pasifik berbatasan dengan negara palau membuat Pulau Sayafi dan Liwo bagaikan surga alam yang tidak tersentuh.

Wisatawan yang datang bisa melakukan berbagai aktivitas berenang bersama keluarga dan anak-anak bermain pasir di tepi pantai namun siapa sangka pulau ini juga memiliki biota laut dengan berbagai spesies yang bisa dimanfaatkan untuk dijadikan bahan makanan alternatif pangan lokal seperti, rumput laut.

Kepala dinas ketahanan pangan Fatima Hasyim mengungkapkan potensi pulau Sayafi dan Liwo sebagai wilayah yang kaya akan biota laut yang bernilai gizi tinggi, saat melihat panorama air laut bersama crew ketpang. Disana kami dapati beberapa biota laut, seperti bintang laut, Sosoro, jenis kerang kerangan mollusca, Taripang, duri babi dan jenis ikan karang yang patut di jaga kelestariannya.

Karena bisa diangkat pada saat ajang lomba potensi wilayah sumber protein lomba menu B2SA beragam bergizi seimbang dan Aman sesuai potensi wilayah keindahan alam. Potensi tersebut pernah diangkat dalam lomba menu beragam, bergizi, seimbang, dan aman (b2sa) tingkat nasional, yang berhasil mengantarkan Halteng meraih juara 1 Alternatif pangan tingkat nasional .

“Pulau sayafi dan liwo itu sangat indah, biota lautnya beragam dan bernilai gizi tinggi kata fatimah saat halteng mengikuti lomba menu b2sa tingkat nasional, kami PKK tampilkan produk pangan lokal dari jenis2 itu dan alhamdulillah membuahkan hasil terkait keragaman pagan lokal dan keseimbagan nilai gizi yang betul-betul pas.”

Ia menekankan pentingnya menjaga kelestarian biota laut karena menjadi salah satu sumber pangan lokal yang tak tergantikan. dalam setiap perlombaan, peserta diwajibkan menyajikan menu berbahan dasar pangan alternatif sesuai dengan potensi wilayah masing-masing daerah

“Contohnya seperti desa patani. kalau mereka ikut lomba, tentu diminta menampilkan menu dari bahan pangan lokal. ini penting agar masyarakat semakin mengenal dan memanfaatkan potensi pangan di daerahnya sendiri,” ujar fatimah.

Kata Fatimah selain laut, tim disketpang berkeliling pulau juga mendapatkan beberapa jenis umbi-umbian alternatif yang perlu di budidayakan di pulau tersebut, sehingga para pengunjung dapat menikmati kuliner pangan lokal yang bukan di bawa dari Patani, melainkan langsung dari Pulau Sayafi sendiri panen langsung pengolahan.

Dinas ketahanan pangan, lanjut Fatima, terus mendorong pemanfaatan bahan pangan lokal agar tidak bergantung pada produk siap saji, sekaligus untuk mendukung ketahanan pangan berkelanjutan di daerah destinasi wisata.

Sebelum balik ke Patani, Bupati Halmahera Tengah Ikram Malan Sangadji langsung menghampiri tim disketpan untuk fotobersama.

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Oknum Pengamanan KPU Malut, Intimidasi Sejumlah Jurnalis

    Oknum Pengamanan KPU Malut, Intimidasi Sejumlah Jurnalis

    • calendar_month Sel, 24 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 435
    • 0Komentar

    Redaksi24, Sofifi-Video Rekaman berdurasi 21.57 detik memperlihatkan kerumunan yang terjadi di luar samping kantor KPU di Sofifi, Maluku Utara pada, Selasa sore (24/09/24) Informasi yang dihimpun di Lokasi menyebutkan, seorang staf KPU mengamuk sambil berteriak namun tidak diketahui secara pasti Persoalan di Internal KPU.  beruntung sejumlah Polisi yang berada di Lokasi langsung mengamankan pria itu. […]

  • 174 Meninggal Dunia, 79 Hilang dan 12 Luka-Luka Atas Bencana Hidrometeorologi di Aceh, Sumut serta Sumbar

    174 Meninggal Dunia, 79 Hilang dan 12 Luka-Luka Atas Bencana Hidrometeorologi di Aceh, Sumut serta Sumbar

    • calendar_month Jum, 28 Nov 2025
    • account_circle BNPB
    • visibility 215
    • 0Komentar

    Redaksi24, SILANGIT – Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI  Suharyanto  menyampaikan perkembangan penanganan bencana hidrometeorologi yang melanda Provinsi Sumatera Utara, Aceh dan Sumatra Barat dalam konferensi pers dari Bandara Silangit, Tapanuli Utara, Sumatra Utara, Jumat (28/11). Dalam keterangannya, sebanyak 174 jiwa meninggal dunia, 79 hilang dan 12 luka-luka akibat bencana ini. Adapun dampak […]

  • Thumbnail Berita Mengenai Rohingya

    Jokowi Minta ASEAN Tangani Masalah Muslim Rohingya di Rakhine State

    • calendar_month Sab, 19 Apr 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 305
    • 0Komentar

    Presiden Jokowi menerima Menteri Luar Negeri Thailand Don Pramudwinai di Istana Merdeka, Jakarta Pusat, Rabu (13/3/2019). Dalam pertemuan, Jokowi menyampaikan pentingnya konsep kerja sama Indo-Pasifik terkait nasib muslim Rohingya di Kota Rakhine, Myanmar. “Mengenai masalah Rakhine State, Presiden menyampaikan pentingnya keterlibatan ASEAN dalam membantu Myanmar di dalam mempersiapkan repatriasi yang sukarela, damai, dan bermartabat,” kata […]

  • DPRD Maluku Utara Apresiasi Komitmen Harita Nickel untuk Sejahterakan Masyarakat Pulau Obi

    DPRD Maluku Utara Apresiasi Komitmen Harita Nickel untuk Sejahterakan Masyarakat Pulau Obi

    • calendar_month Kam, 11 Des 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 541
    • 0Komentar

    Redaksi24, Jakarat – Ketua DPRD Provinsi Maluku Utara, Iqbal Ruray, menyampaikan apresiasi terhadap komitmen Harita Nickel dalam memberikan dampak nyata bagi kesejahteraan masyarakat di Pulau Obi, Halmahera Selatan. Menurutnya, hal itu terlihat jelas melalui sumbangan terhadap pendapatan asli daerah dan berbagai program pengembangan masyarakat yang dilakukan perusahaan pertambangan dan pengolahan bijih nikel tersebut. “Kami dari […]

  • Ribuan Hafiz Lahir dari Pesantren yang Didukung Haji Robert

    Ribuan Hafiz Lahir dari Pesantren yang Didukung Haji Robert

    • calendar_month Ming, 21 Sep 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 738
    • 0Komentar

    Redaksi 24 – Depok – Dua dekade bukan waktu yang singkat. Namun, sejak 2003, Haji Robert Nitiyudo Wachjo menapaki jalan pengabdian yang ia pilih sendiri: membangun generasi Qur’ani melalui Pesantren Tahfidz Al-Qur’an Ulumul Qur’an di Depok, Jawa Barat. Bersama pembina pesantren, Ustaz Jamaluddin Rojam, Haji Robert merintis pesantren yang kini menjadi rumah bagi ribuan santri. […]

  • Erupsi Gunungapi Lewotobi Laki-laki: Kembali Erupsi, Pemerintah Himbau Warga Bertahan di Pengungsian

    Erupsi Gunungapi Lewotobi Laki-laki: Kembali Erupsi, Pemerintah Himbau Warga Bertahan di Pengungsian

    • calendar_month Ming, 10 Nov 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 228
    • 0Komentar

    Redaksi24- JAKARTA – Gunungapi Lewotobi Laki-laki kembali erupsi pada Jumat (8/11) siang. Erupsi pertama terjadi pada pukul 13.55 WITA dengan tinggi kolom letusan teramati 4.000 meter di atas puncak. Berselang satu menit kemudian, kembali terjadi erupsi dengan tinggi kolom letusan teramati mencapai 10 kilometer di atas puncak. Erupsi pada siang hari ini mengakibatkan sebagian wilayah […]

expand_less