Breaking News
light_mode
Beranda » Pariwisata » Haltim Tambah Peta Kekuatan Segitiga Emas di Bidang Ekonomi

Haltim Tambah Peta Kekuatan Segitiga Emas di Bidang Ekonomi

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sab, 10 Mei 2025
  • visibility 392
  • comment 0 komentar

Redaksi24, Ternate -Kegiatan diskusi dan expo Segitiga Emas bertempat di Pendopo Kesultanan Ternate berlangsung pada Sabtu pagi, (10 /Mei 25)

Acara ini melibatkan berbagai pemangku kepentingan dari kabupaten/kota yang tergabung dalam kawasan Segitiga Emas.Turut Hadir dalam forum ini antara lain yaitu Bupati Halmahera Timur Ubaid Yakub.

Awalnya, kawasan Segitiga Emas terdiri dari Kota Ternate, Kota Tidore Kepulauan, dan Kabupaten Halmahera Barat. Namun, seiring berjalannya waktu, Kabupaten Halmahera Timur dan Halmahera Tengah turut bergabung sebagai mitra strategis.

Bupati Halmahera Timur, Ubaid Yakub, menyampaikan bahwa expo Segitiga Emas ini sejatinya HALTIM sudah mulai digelar sejak satu tahun lalu. Tujuan utamanya adalah menjalin kerja sama dalam hal pasokan pangan, khususnya untuk komoditas bawang, rica, dan tomat (BARITO).

“Kami memandang Kota Ternate sangat penting karena berkaitan dengan stabilitas harga. Petani kami di Halmahera Timur menggantungkan penghasilan utama dari komoditas pangan, khususnya logistik BARITO,” ujar Ubaid.

Ia menekankan pentingnya kerja sama ini untuk menjaga stabilitas harga di pasaran, dengan Halmahera Timur sebagai penyedia utama.

“Biasanya petani membawa hasil panennya ke Ternate. Kalau tidak ada yang membeli, mereka bisa merugi. Oleh karena itu, kami bangun kerja sama ini agar ada kepastian harga.”

Ubaid juga menyambut baik apabila dalam forum ini terbentuk himpunan pengusaha pemasok pangan. Menurutnya, hal tersebut bisa menjadi jembatan antara petani dan konsumen.

“Saya akan menyambungkan hal ini ke petani kami, khususnya penyedia pangan, agar terbentuk juga penyuplai dari daerah. Ini sangat penting,” tambahnya.

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Nissan Mitsubishi Keicar

    Aliansi Nissan-Mitsubishi Luncurkan Livina Versi Mungil

    • calendar_month Sab, 19 Apr 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 327
    • 0Komentar

    Nissan meluncurkan Nissan Livina berbasis Xpander beberapa waktu lalu di Indonesia. Di Jepang, aliansi Nissan-Mitsubishi meluncurkan empat mobil jenis Kei car baru. Beberapa kendaraan di antaranya: Nissan Dayz, Nissan Dayz Highway Star, Mitsubishi eK Wagon dan Mitsubishi eK X. Bentuknya sangat mirip dengan Livina dan Xpander. Nah, produksi mobil mini ini, ditangani oleh perusahaan patungan, […]

  • NHM Gelar Aksi Bersih-Bersih Dukung World Cleanup Day 2025 di Tambang Gosowong

    NHM Gelar Aksi Bersih-Bersih Dukung World Cleanup Day 2025 di Tambang Gosowong

    • calendar_month Sab, 20 Sep 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 201
    • 0Komentar

    Redaksi24, HALUT– PT Nusa Halmahera Minerals (NHM) melaksanakan aksi bersih-bersih di area tambang Gosowong pada Sabtu (20/9/2025). Kegiatan ini digelar dalam rangka mendukung World Cleanup Day (WCD) 2025 serta mempertegas komitmen perusahaan terhadap keberlanjutan dan kepedulian lingkungan. Pagi itu, halaman depan Tambang Emas Gosowong tampak berbeda. Puluhan karyawan, mitra kerja, hingga sopir jemputan karyawan sibuk […]

  • Tingkatkan SDM, Pemda  Pulau Taliabu Gandeng UT

    Tingkatkan SDM, Pemda  Pulau Taliabu Gandeng UT

    • calendar_month Rab, 17 Jul 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 490
    • 0Komentar

    Redaksi24,Pulau Taliabu – Pemerintah Pulau Taliabu berkomitmen untuk meningkatkan mutu dan kualitas pendidikan melalui kerja sama yang lebih erat dengan berbagai lembaga dan institusi. Rabu 17 Juli 2024 Langkah ini merupakan bagian dari upaya berkelanjutan untuk memenuhi kebutuhan pendidikan serta meningkatkan kualitas sumber daya manusia (SDM) di daerah tersebut, khususnya dalam konteks Peningkatan Kompetensi Aparatur […]

  • Bupati Ikram Malan Sangadji: ASN Hebat, Teruslah Mengabdi untuk Kesehatan dan Kehidupan Masyarakat

    Bupati Ikram Malan Sangadji: ASN Hebat, Teruslah Mengabdi untuk Kesehatan dan Kehidupan Masyarakat

    • calendar_month Sab, 4 Okt 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 290
    • 0Komentar

    Redaksi24, HALTENG-Program Cek Kesehatan Gratis (CKG) tidak hanya bertujuan untuk mengetahui dan memetakan kondisi kesehatan warga, tetapi juga menjadi langkah penting dalam mengintegrasikan pola hidup sehat di lingkungan keluarga maupun sekolah. Dari Halaman facebook pribadinya, Ikram mengatakan, “Teruslah mengabdikan diri untuk kesehatan dan kehidupan anak anak dan masyarakat. Chek kesehatan gratis (CKG) bukan hanya mengetahui […]

  • Survei Indikator Di Pilkada Halteng, Ikram M Sangadji Unggul

    Survei Indikator Di Pilkada Halteng, Ikram M Sangadji Unggul

    • calendar_month Sab, 7 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 455
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halteng – Lembaga survei Indikator Politik Indonesia merilis peluang menang calon Bupati pada Pilkada Halmahera Tengah 2024 pelabung tingggi. Periode survei  itu dilakukan mulai 24 Juli sampai 2 Agustus 2024 sebelum tahapan pendaftaran bakal calon Bupati dan Wakil Bupati ke KPU Halteng. Populasi survei tersebut adalah seluruh warga negara Indonesia di Kabupaten Halteng yang […]

  • Bupati Halteng Hadiri Rapat Koordinasi Bersama Menteri ATR/BPN Dan Sejumlah kepala Daerah

    Bupati Halteng Hadiri Rapat Koordinasi Bersama Menteri ATR/BPN Dan Sejumlah kepala Daerah

    • calendar_month Sab, 23 Agu 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 289
    • 0Komentar

    Redaksi24. Kota Ternate– Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid, memimpin rapat koordinasi yang dihadiri oleh sejumlah gubernur, bupati, dan wakil bupati dari seluruh wilayah Maluku Utara. Dalam rapat tersebut, dibahas berbagai persoalan yang hingga kini masih belum terselesaikan, salah satunya terkait banyaknya keluhan masyarakat mengenai proses sertifikasi tanah adat. Selain […]

expand_less