Breaking News
light_mode
Beranda » Edukasi » Ratusan Siswa SMK di Maluku Utara Merayakan Kelulusan Lebih Awal

Ratusan Siswa SMK di Maluku Utara Merayakan Kelulusan Lebih Awal

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Ming, 28 Apr 2024
  • visibility 832
  • comment 0 komentar

Ternate, R42-Ratusan Siswa SMK Negeri 1 Kota Ternate Maluku Utara Merayakan kelulusan dengan cara yang unik. Mereka merayakan Kelulusan lebih awal Meskipun belum ada pengumuman resmi kelulusan dari pihak sekolah.

Sebagaimana Kita ketahui,Jadwal Pengumaman Kelulusan tingkat SMA Sederajat secara Nasional baru akan di umumkan pada tanggal enam mei mendatang, Namun para siswa dan siswi ini lebih dulu merayakan Hari kelulusan dengan Penuh Ceriah.Sabtu (27/04/2024).

Aksi Mereka Terbilang unik Lantaran Bukan corat-coret Seragam Maupun konvoi di jalanan. Namun Para Siswa ini Merayakan Kelulusan dengan cara menyalakan flare di halaman sekolah yang diiringi musik dan disembur dengan air Serta Aksi Joget-jogetan dalam mewarnai Keceriaan Mereka.

Para Siswa ini mengaku, Aksi Perayaan kelulusan ini dilakukan lebih awal untuk mengenang kebersamaan mereka jika pada pengumuman kelulusan nanti ada di antara mereka yang tidak lulus sekolah.

” Ini adalah bentuk kebersamaan kami, kalaupun nanti di antara siswa yang mengikuti ujian kemarin tidak lulus, Setidaknya Saya dan Seluruh Siswa seangkatan sudah merayakannya lebih awal. ” Ungkap salah satu siswa

Sementara Kesiswaan SMK Negeri 1 Kota Ternate Zaenal M. Zen meyampaikan, Kegiatan di inisiasi oleh siswa pihaknya sengaja menyiapkan fasilitas panggung untuk para siswa agar dapat mengekpresikan dirinya.

“Kegiatan ini adalah inisiatif dari para siswa untuk mengenang kebersamaan mereka selama tiga tahun, Kami hanya mengfasilitasi mereka untuk bisa berekspresi. Tuturnya.

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pulau Sayafi dan Liwo Tawarkan Pangan Lokal Bernilai gizi

    Pulau Sayafi dan Liwo Tawarkan Pangan Lokal Bernilai gizi

    • calendar_month Sab, 3 Mei 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 217
    • 0Komentar

    Redaksi 24, Halteng- kabupaten Halmahera Tengah, Maluku Utara masih menyimpan keindahan alam yang memukau yang belum banyak diketahui oleh penikmat wisata alam laut. salah satunya Pulau Sayafi dan Pulau Liwo yang ada di kecamatan Patani Utara. Pulau Sayafi dan Liwo menawarkan keindahan alam yang masih asri dan terjaga. Dua pulau yang berdekatan ini memiliki bentangan […]

  • Bantuan dari Owner PT Swalayan Galaxy Mart Tobelo untuk warga pengungsi

    Bantuan dari Owner PT Swalayan Galaxy Mart Tobelo untuk warga pengungsi

    • calendar_month Kam, 25 Jul 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 387
    • 0Komentar

    R24-PT. Galaxy Antariksa Tobelo Halmahera Utara atau Swalayan Galaxy Mart menyalurkan bantuan kepada warga korban bencana banjir yang sedang mengungsi di lokasi pengungsian pada kamis pagi (24/07/24) Bantuan ini langsung diterima Kepala Dinas Kominfo Halmahera Tengah, Mahmud Ngolo selaku perwakilan pemerintah daerah Didampingi anggota personil TNI Kodim 1512/ Weda. Hingga saat ini warga yang mengungsi […]

  • KM Cantika 9C Kandas di Perairan Weda, Ratusan Penumpang Terjebak 7 Jam di Tengah Laut

    KM Cantika 9C Kandas di Perairan Weda, Ratusan Penumpang Terjebak 7 Jam di Tengah Laut

    • calendar_month Kam, 11 Des 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 288
    • 0Komentar

    Redaksi24, Weda, Halmahera Tengah — Ratusan penumpang KM Cantika 9C mengalami kepanikan setelah kapal yang mereka tumpangi kandas usai menghantam batu karang di perairan Weda, Kabupaten Halmahera Tengah, Maluku Utara, pada Kamis pagi (15/11/2025). Insiden terjadi sekitar pukul 06.00 WIT. Kapal tersebut bertolak dari Kobe Sadar, Pulau Seram, menuju Pelabuhan Weda, namun dalam perjalanan kapal […]

  • Banjir Melanda Kota Binjai, Ratusan Rumah Warga Terendam

    Banjir Melanda Kota Binjai, Ratusan Rumah Warga Terendam

    • calendar_month Sel, 10 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 278
    • 0Komentar

    Redaksi24, JAKARTA– Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur wilayah Kota Binjai, Provinsi Sumatera Utara, pada Minggu (08/9) hingga malam hari, menyebabkan tiga sungai besar, yaitu Sungai Bingai, Mencirim, dan Bangkatan, meluap dan menggenangi sejumlah pemukiman warga. Ketinggian air di wilayah terdampak bervariasi, mulai dari 30 hingga 100 cm. Banjir ini melanda dua kecamatan di Kota […]

  • Penguatan Kompetensi Jurnalis: Kolaborasi Dengan Humas Polda Malut, KJTV Gelar Pelatihan Jurnalistik Wujudkan Pilkada Damai Tahun 2024

    Penguatan Kompetensi Jurnalis: Kolaborasi Dengan Humas Polda Malut, KJTV Gelar Pelatihan Jurnalistik Wujudkan Pilkada Damai Tahun 2024

    • calendar_month Rab, 2 Okt 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 546
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate- Komunitas Jurnalis Televisi Maluku Utara menggelar pelatihan jurnalistik bagi jurnalis pemula di ballroom Royal Resto, Kota Ternate, Rabu (2/10/2024). Dengan tema “Penguatan Kompetensi Penguatan Jurnalis Pemula Wujudkan Pilkada Damai Tahun 2024”. Yang disiarkan langsung Dari Gamalama TV. Kegiatan ini Menghadirkan para jurnalis senior dari dua organisasi pers sebagai  pemateri. Diantaranya, Plt Wakil Ketua […]

  • Bank Indonesia Sosialisasi Uang Rupiah

    Bank Indonesia Sosialisasi Uang Rupiah

    • calendar_month Sel, 31 Des 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 1.123
    • 0Komentar

    Bank Indonesia (BI) Perwakilan Provinsi Maluku Utara menggelar sosialisasi program Cinta, Bangga, Paham (CBP) Rupiah kepada Sejumlah Jurnalis Liputan Ekonomi. Post Views: 507

expand_less