Breaking News
light_mode
Beranda » Foto » Ekspedisi Rupiah Berdaulat

Ekspedisi Rupiah Berdaulat

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sen, 29 Apr 2024
  • visibility 506
  • comment 0 komentar

Redaksi-Ternate, Bank Indonesia perwakilan (BI) Provinsi Maluku Utara terus berkomitmen memperluas penyediaan rupiah untuk kebutuhan transaksi masyarakat di daerah tertinggal, terdepan dan terluar (3T).

Pelepasan Ekspedisi Rupiah Berdaulat (ERB) yang digelar di Pelabuhan Ahmad Yani Ternate, berlangsung pada Kamis pagi (25/4/2024)

Rombongan BI bersama TNI-AL menggunakan KRI Guramah 869 bertolak
Akan pengedaran uang rupiah di daerah 3T wilayah kepulauan Provinsi Maluku Utara dengan uang yang disiapkan sebesar Rp9 miliar.

Sasaran yang akan mereka singgahi yaitu, Pulau Taliabu, Pulau Sanana, Pulau Obi, Pulau Bacan dan Pulau Batang Dua.

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • KM Cantika 9C Kandas di Perairan Weda, Ratusan Penumpang Terjebak 7 Jam di Tengah Laut

    KM Cantika 9C Kandas di Perairan Weda, Ratusan Penumpang Terjebak 7 Jam di Tengah Laut

    • calendar_month Kam, 11 Des 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 289
    • 0Komentar

    Redaksi24, Weda, Halmahera Tengah — Ratusan penumpang KM Cantika 9C mengalami kepanikan setelah kapal yang mereka tumpangi kandas usai menghantam batu karang di perairan Weda, Kabupaten Halmahera Tengah, Maluku Utara, pada Kamis pagi (15/11/2025). Insiden terjadi sekitar pukul 06.00 WIT. Kapal tersebut bertolak dari Kobe Sadar, Pulau Seram, menuju Pelabuhan Weda, namun dalam perjalanan kapal […]

  • Bassam Kasuba Maju Pilbup Halsel

    Bassam Kasuba Maju Pilbup Halsel

    • calendar_month Rab, 15 Mei 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 1.716
    • 0Komentar

    Redaksi24.Ternate-Bassam Kasuba akan ikut bertarung dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Halmahera Selatan (Halsel) tahun 2024. Keseriusan Bassam untuk maju bertarung terlihat setelah dirinya mendaftarkan diri di Partai Hanura. “Tadi membahas visi-misi kepala daerah dalam membangun daerah ke depan. Karena biar bagaimanapun ini yang harus jadi gambaran. Jadi fit tadi lebih banyak berbicara ke arah situ.” […]

  • Obi Fishing Tournament 2024, Pemkab Halsel Ajak Harita Nickel Jadikan Soligi Destinasi Wisata Bahari

    Obi Fishing Tournament 2024, Pemkab Halsel Ajak Harita Nickel Jadikan Soligi Destinasi Wisata Bahari

    • calendar_month Rab, 15 Mei 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 321
    • 0Komentar

    Redaksi24,Halsel-PT Trimegah Bangun Persada Tbk (NCKL) atau Harita Nickel, perusahaan pertambangan dan pemrosesan nikel terintegrasi berkelanjutan yang beroperasi di Pulau Obi, Halmahera Selatan, Maluku Utara, menggelar turnamen memancing “Obi Fishing Tournament 2024” pada Sabtu-Minggu, 11-12 Mei 2024, di perairan Desa Soligi.   Turnamen Fishing Tournament  atau memancing ini telah menjadi agenda rutin perusahaan berkolaborasi dengan […]

  • Aksi Nyata Dukung Ketahanan Pangan, Kapolres Ternate Panen Sayur

    Aksi Nyata Dukung Ketahanan Pangan, Kapolres Ternate Panen Sayur

    • calendar_month Sen, 7 Jul 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 428
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate – Kepolisian Resor Ternate terus mendukung program ketahanan pangan dengan melaksanakan panen sayur Pakcoi yang dipimpin langsung Kapolres Ternate AKBP Anita Ratna Yulianto, di halaman Mapolres Ternate, Kelurahan Takoma, Kecamatan Ternate Tengah, pada Senin (7/7/25). Panen sayur ini diikuti oleh jajaran pejabat utama Polres Ternate sebagai bentuk komitmen Polri hadir membantu masyarakat melalui […]

  • High Level Meeting (HLM) Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Provinsi Maluku Utara

    High Level Meeting (HLM) Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Provinsi Maluku Utara

    • calendar_month Sen, 2 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 365
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate_Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Provinsi Maluku Utara menggelar High Level Meeting (HLM) yang berlangsung di Aula Maitara Kantor Perwakilan Provinsi Maluku pada senin pagi (02/09/24). Tema HLM TPID kali ini adalah Memperkuat Sinergi dalam Mendukung Stabilitas Harga serta Ketersediaan Pangan di Provinsi Maluku Utara. Pejabat (Pj) Gubernur Provinsi Maluku Utara, Samsuddin Abdul Kadir […]

  • Pemerintah Kabupaten Pulau Taliabu Cairkan 40 Persen Anggaran Pilkada 2024

    Pemerintah Kabupaten Pulau Taliabu Cairkan 40 Persen Anggaran Pilkada 2024

    • calendar_month Kam, 30 Mei 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 498
    • 0Komentar

    Redaksi24,Pulau Taliabu– Pemerintah Kabupaten Pulau Taliabu, Maluku Utara, telah mencairkan 40 persen dari total anggaran untuk pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2024. Hal ini diungkapkan oleh Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kabupaten Pulau Taliabu, Moh Ridwan Aziz, dalam keterangannya pada Kamis (30/05/2024). Ridwan Aziz menyebutkan bahwa pencairan anggaran tahap pertama ini mencakup alokasi […]

expand_less