Breaking News
light_mode
Beranda » Daerah » PN Ternate Eksekusi Lima Unit Rumah

PN Ternate Eksekusi Lima Unit Rumah

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sen, 6 Mei 2024
  • visibility 306
  • comment 0 komentar

Redaksi24,Ternate-Pengadilan Negeri (PN) Ternate melakukan esksekusi pembongkaran 5 unit bangunan rumah di Kelurahan Kalumata, Kecamatan Ternate Selatan, Kota Ternate, Maluku Utara, pada Senin 6 Mei 2024.

Sebelum dilakukan eksekusi, berbagai upaya telah dilakukan oleh pemohon eksekusi terhadap termohon esksekusi, seperti teguran aanmaning maupun negosiasi.

Sebagaimana perkara nomor 34/Pdt.G/2017/PN Ternate dengan objek 2 bangunan rumah, lalu perkara nomor 37/Pdt.G/PN Ternate dengan objek 3 bangunan rumah.

Humas Pengadilan Negeri Ternate, Kadar Nooh mengatakan, 5 rumah yang telah eksekusi tersebut merupakan pelaksanaan putusan pada 2 perkara yang telah mempunyai atau sudah berkekuatan hukum tetap.

“Pengadilan berkewajiban melakukan eksekusi menyerahkan objek yang selama ini dikuasai oleh termohon eksekusi atau pihak yang kalah dalam gugatan kepada pihak yang menang,” Kata Kadar

Lebih lanjut kata Kadar Nooh, Kelima Unit Rumah yang di bongkar itu dikarenakan Pihak termohon bersikeras tidak mau melakukan pembayaran sehingga dilakukan konstatering pencocokan objek sengketa terhadap isi putusan, kemudian pihak pemohon melakukan koordinasi dengan pihak keamanan dan mengajukan eksekusi.

Menurutnya langkah yang dilakukan oleh PN Ternate tersebut semata – mata untuk memberikan kepastian hukum terhadap para pencari keadilan khususnya yang menang dalam perkara perdata tersebut.

Pengadilan Ternate kata dia, tidak punya kepentingan apapun, hanya cukup memberikan kepastian hukum kepada pencari keadilan yakni H. Juharno selaku pemohon eksekusi.

 

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kogabawilhan III Berbagi Kasih Di Maluku Utara

    Kogabawilhan III Berbagi Kasih Di Maluku Utara

    • calendar_month Sab, 13 Des 2025
    • account_circle penrem 152 Baabbullah
    • visibility 697
    • 0Komentar

    Redaksi24,TERNATE-Komando Gabungan Wilayah Pertahanan (Kogabwilhan) III melaksanakan kegiatan sosial bertajuk Kogabwilhan III Berbagi Kasih di wilayah Maluku Utara. Kegiatan ini merupakan wujud nyata kepedulian TNI terhadap kesejahteraan masyarakat, khususnya masyarakat pesisir dan anak-anak panti asuhan. Rangkaian kegiatan dimulai pada Jumat, 12 Desember 2025, dengan pembagian bantuan sosial kepada masyarakat kampung nelayan Desa Dehe Sidodangholi, Kabupaten […]

  • Jubir IMS ADIL Desak Polres Kawal Keamanan dan Himbau Simpatisan Menahan Diri

    Jubir IMS ADIL Desak Polres Kawal Keamanan dan Himbau Simpatisan Menahan Diri

    • calendar_month Jum, 15 Nov 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 1.541
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halteng-Pasca pemindahan lokasi kampanye Elang Rahim oleh Polres Halteng di lapangan Desa Batu dua dipindahkan ke Lapangan Desa Gemia, Kecamatan Patani Utara, simpatisan dan relawan Elang Rahim melakukan teror dan intimidasi kepada simpatisan IMS ADIL di Desa Gemia berupa ancaman dan pelemparan batu di beberapa rumah warga pendukung IMS ADIL. Hamdan Halil, Juru Bicara […]

  • Babinsa Koramil 1512-01/Weda Serda Samsudin Ladaku Komsos Bersama Warga,Selesai Pilkada

    Babinsa Koramil 1512-01/Weda Serda Samsudin Ladaku Komsos Bersama Warga,Selesai Pilkada

    • calendar_month Rab, 4 Des 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 2.329
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halteng- Babinsa Serda Samsudin La Daku bersama Bapak Rauf dan Bapak Asbar melaksanakan giat Komsos, himbauan kepada warga masyarakat bahwa dengan berakhirnya kontestan Pilkada, agar hubungan harmonis tetap terjaga walaupun beda pilihan, bertempat di Desa Messa Kecamatan Weda Timur Kabupaten Halmahera Tengah Rabu,(04/12/2024). Komsos tersebut bertujuan membangun hubungan yang harmonis antara TNI dengan masyarakat, […]

  • Korban Meninggal Dunia Akibat Bencana Hidrometeorologi di Aceh, Sumut dan Sumbar Menjadi 442 Jiwa

    Korban Meninggal Dunia Akibat Bencana Hidrometeorologi di Aceh, Sumut dan Sumbar Menjadi 442 Jiwa

    • calendar_month Sen, 1 Des 2025
    • account_circle BNPB
    • visibility 355
    • 0Komentar

    Redaksi24, SILANGIT – Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Suharyanto, menyampaikan perkembangan terkini penanganan bencana di wilayah Sumatera Utara, Aceh, dan Sumatera Barat melalui konferensi pers yang digelar di Pos Pendukung Nasional, Bandara Silangit, Tapanuli Utara, (30/11/25). Berdasarkan data sementara, total korban meninggal dunia mencapai 442 jiwa, dan 402 jiwa masih dinyatakan hilang. […]

  • Pemda Halteng, Salurkan Bantuan untuk UMKM, Pendidikan, dan Pertanian

    Pemda Halteng, Salurkan Bantuan untuk UMKM, Pendidikan, dan Pertanian

    • calendar_month Sab, 13 Sep 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 287
    • 0Komentar

    Redaksi24, HALTENG –Bupati Halmahera Tengah, Ikram Malan Sangadji, bersama Wakil Bupati Ahlan Djumadil, dan rombongan, disambut meriah dengan adat cokaiba yang dipadukan lantunan shalawat Nabi serta dentuman rebana, saat menghadiri peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H/2025 M di Desa Damuli, Kecamatan Patani Timur, Sabtu (13/9/2025). Dalam kesempatan ini, Pemerintah Daerah Halmahera Tengah menyerahkan sejumlah […]

  • Kerja Keras Mantan Pj Ikram, Demi Pertanian Halmahera Tengah

    Kerja Keras Mantan Pj Ikram, Demi Pertanian Halmahera Tengah

    • calendar_month Kam, 12 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 322
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halteng- Mantan Pj bupati Halmahera Tengah, Ikram Malan Sangadji, tidak hanya fokus pada sektor pendidikan, namun juga menunjukkan kepedulian terhadap sektor pertanian di Desa Tilope, Kecamatan Weda Tengah. Di masa kepemimpinannya, pemerintah daerah Halmahera Tengah berhasil membangun kerjasama strategis dengan PT. Multi Pola Mahera Group, yang berperan dalam pengelolaan kawasan pangan terpadu tilope. kerjasama […]

expand_less