Breaking News
light_mode
Beranda » Foto » Gunung Api Ibu Kembali Erupsi

Gunung Api Ibu Kembali Erupsi

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Jum, 5 Jul 2024
  • visibility 324
  • comment 0 komentar

Redaksi24, Halbar– Gunung api Ibu di Kabupaten Halmahera Barat, Kembali erupsi pada Kamis malam ( 04 /07/24) pukul 22:15 Wit dengan tinggi kolom abu teramati ± 3.000 m di atas puncak (± 4.325 m di atas permukaan laut).

Berdasarkan data dari KESDM, Badan Geologi PVMBG. Kolom abu teramati berwarna kelabu hingga hitam dengan intensitas tebal condong ke arah barat laut. Erupsi ini terekam di seismogram dengan amplitudo maksimum 28 mm dan durasi sementara ini ± 3 menit 50 detik. Selain itu juga Teramati lontaran lava pijar lk. 2 km ke lereng bagian utara, barat laut dan barat dari Gunung Ibu.

Saat ini Gunungapi Ibu berada pada Status Level III (Siaga) dengan rekomendasi Masyarakat di sekitar Gunung Ibu dan pengunjung dan wisatawan agar tidak beraktivitas di dalam radius 4 km dan perluasan sektoral berjarak 5 km ke arah bukaan kawah di bagian utara dari kawah aktif Gunung Ibu.

Jika terjadi hujan abu, masyarakat yang beraktivitas diluar rumah disarankan untuk menggunakan pelindung hidung, mulut. (tim)

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Cegah Hoaks, Kabidhumas Polda Malut Ingatkan: “Saring Sebelum Sharing”

    Cegah Hoaks, Kabidhumas Polda Malut Ingatkan: “Saring Sebelum Sharing”

    • calendar_month Sen, 8 Sep 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 262
    • 0Komentar

    Redaksi24, SOFIFI– Aksi unjuk rasa dalam beberapa pekan terakhir marak terjadi di berbagai kota di Indonesia. Fenomena itu kerap dibarengi dengan peredaran informasi bohong atau hoaks yang bersifat provokatif di media sosial. Polda Maluku Utara mengimbau masyarakat agar lebih waspada dalam menyikapi arus informasi digital. Kabidhumas Polda Malut, Kombes Pol. Bambang Suharyono, pada Senin (8/9/2025) […]

  • Penanganan Pasca Banjir Di Halmahera Tengah

    Penanganan Pasca Banjir Di Halmahera Tengah

    • calendar_month Sen, 29 Jul 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 321
    • 0Komentar

    Redaksi24,Halteng– Desa Lukolamo Kecamatan Weda Tengah, kabupaten Halmahera Tengah dan sekitarnya merupakan daerah potensi banjir dan sudah sering terjadi setiap tingginya curah hujan, namun pada periode bulan ini, curah hujan sangat memang sangat tinggi dengan durasi yang cukup lama menyebabkan meluapnya air sungai Kobe, Sungai Sagea dan Sungai Waleh. Belum lagi ditambah dengan Penyumbatan drainase […]

  • Aksi Bersama Pangdam Xv/PTM Dan Danrem 152/BBL: Menyatukan Kekuatan TNI, Pemda, Dan Swasta Selamatkan Ekosistem

    Aksi Bersama Pangdam Xv/PTM Dan Danrem 152/BBL: Menyatukan Kekuatan TNI, Pemda, Dan Swasta Selamatkan Ekosistem

    • calendar_month Sel, 22 Jul 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 195
    • 0Komentar

    Redaksi24, Weda – Komandan Korem 152/Baabullah Brigjen TNI Enoh Solehudin, S.E. turut mendampingi Pangdam XV/Pattimura Mayjen TNI Putranto Gatot Sri Handoyo dalam kunjungan kerja ke wilayah Kabupaten Halmahera Tengah, Provinsi Maluku Utara, pada Selasa (22/6). Kunjungan ini diawali dengan kedatangan rombongan di Bandara Cakel PT IWIP, Desa Lelilef Sawai, Kecamatan Weda Tengah, sekitar pukul 10.45 […]

  • Perkembangan Inflasi Maluku Utara photo_camera 5

    Perkembangan Inflasi Maluku Utara

    • calendar_month Sel, 2 Des 2025
    • account_circle Humas BI
    • visibility 1.118
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate– Pertemuan Tahunan Bank Indonesia 2025 yang diselenggarakan di Bella Hotel Ternate pada Selasa pagi( 2/12/25). Kepala Bank Indonesia Perwakilan Maluku Utara, Dwi Putra Indrawan dalam sambutan mengatakan ” inflasi, Provinsi Maluku Utara sepanjang tahun 2025 tercatat terkendali di tengah tingkat pertumbuhan ekonomi yang tinggi karena berkat sinergi yang kuat antara TPID Provinsi Maluku […]

  • Gempabumi Tektonik M 5,6 Guncang Pulau Morotai

    Gempabumi Tektonik M 5,6 Guncang Pulau Morotai

    • calendar_month Kam, 19 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 322
    • 0Komentar

    Redaksi24, Morotai-BMKG, Badan Meteorologi Klimatologi Dan Geofisikan mengiformasikan bahwa, di Kabupaten Pulau Morotai, Maluku Utara diguncang gempa tektonik yang terjadi pada Kamis sore (19/09/24) sekitar pukul 16.45.33 WIT wilayah Pantai Timur. Hasil analisis BMKG menunjukkan gempabumi ini memiliki parameter update dengan magnitudo M5,6. Episenter gempabumi terletak pada koordinat 2,25° LU ; 128,70° BT, atau tepatnya […]

  • Harita Nickel dan Masyarakat Kawasi Satukan Langkah di World Cleanup Day

    Harita Nickel dan Masyarakat Kawasi Satukan Langkah di World Cleanup Day

    • calendar_month Ming, 21 Sep 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 280
    • 0Komentar

    Redaksi24, HALSEL– Dalam rangka memperingati World Cleanup Day 2025, puluhan karyawan Harita Nickel berkolaborasi dengan masyarakat Desa Kawasi, Kecamatan Obi, Halmahera Selatan, menyatukan langkah dalam aksi bersih sampah dan lingkungan. Kegiatan yang berlangsung pada Sabtu (20/9) ini merupakan wujud komitmen perusahaan dalam menjaga kelestarian alam dan lingkungan sekitar. Kegiatan dimulai dengan aksi para karyawan dari […]

expand_less