Breaking News
light_mode
Beranda » Pariwisata » Kecelakaan Laut Terjadi di Perairan Tidore, Semua Penumpang Selamat

Kecelakaan Laut Terjadi di Perairan Tidore, Semua Penumpang Selamat

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sel, 24 Des 2024
  • visibility 629
  • comment 0 komentar

Redaksi24, Ternate-Sebuah kecelakaan laut melibatkan sebuah speedboat rute Sofifi-Ternate dan motor kayu rute Jailolo-Tidore pada Selasa subuh. Kejadian tersebut dilaporkan oleh Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Ternate ke Kantor Pencarian dan Pertolongan Ternate.

Menurut Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan Ternate, Fathur Rahman, kecelakaan terjadi pada pukul 05.25 WIT, ketika motor kayu yang dalam perjalanan dari Jailolo menuju Tidore ditabrak oleh speedboat yang melaju dari arah Sofifi. Tim Rescue Kansar Ternate segera diberangkatkan menuju lokasi menggunakan RIB 04 Ternate pada pukul 05.35 WIT.

Setibanya di lokasi kejadian pada pukul 05.59 WIT, tim berhasil menemukan kedua kapal yang terlibat tabrakan. Beruntung, seluruh penumpang telah dievakuasi dengan selamat oleh speedboat yang terlibat tabrakan dan dibawa ke Pelabuhan Armada Semut Ternate. Keadaan seluruh penumpang yang dievakuasi dilaporkan dalam kondisi selamat.

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Semangat Kemerdekaan Meriahkan Pulau Terluar dalam HUT ke-80 RI

    Semangat Kemerdekaan Meriahkan Pulau Terluar dalam HUT ke-80 RI

    • calendar_month Jum, 15 Agu 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 216
    • 0Komentar

    Redaksi24, Weda – Menyambut Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, semangat kebersamaan dan nasionalisme terus membara di seluruh penjuru negeri, termasuk di wilayah-wilayah terluar yang berbatasan langsung dengan negara tetangga, seperti Pulau Liwo dan Pulau Sayafi yang berada di perbatasan Indonesia dengan Negara Palau. Di Kecamatan Patani Utara, Kabupaten Halmahera Tengah, Maluku Utara, warga […]

  • Bupati Halmahera Tengah Tinjau Kampung Ramadhan, Pastikan Kesejahteraan Pedagang

    Bupati Halmahera Tengah Tinjau Kampung Ramadhan, Pastikan Kesejahteraan Pedagang

    • calendar_month Kam, 6 Mar 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 289
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halteng– Bupati Halmahera Tengah, Ikram Malan Sangaji (IMS), meninjau langsung lokasi Kampung Ramadhan yang berpusat di samping Masjid Agung Darussalam, Kota Weda. Kunjungan ini bertujuan untuk memastikan kebutuhan para pedagang kuliner serta menampung aspirasi mereka. Dalam peninjauan tersebut, Bupati IMS mengakui bahwa meskipun lokasi Kampung Ramadhan tergolong sempit, antusiasme masyarakat dalam berbelanja sangat tinggi. […]

  • AJI Ternate Kecam Sikap Arogansi Petugas Keamanan KPU Malut

    AJI Ternate Kecam Sikap Arogansi Petugas Keamanan KPU Malut

    • calendar_month Rab, 25 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 228
    • 0Komentar

    Redaksi24,Ternate-Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Kota Ternate, Maluku Utara, mengecam keras sikap arogansi dari sejumlah petugas keamanan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Maluku Utara yang mengintimidasi tiga orang jurnalis saat peliputan deklarasi kampanye damai di halaman Kantor KPU Maluku Utara, Sofifi, Selasa (24/9). Dugaan intimidasi itu terjadi saat sejumlah wartawan sedang mengambil gambar kericuhan yang terjadi […]

  • Survei Indikator Di Pilkada Halteng, Ikram M Sangadji Unggul

    Survei Indikator Di Pilkada Halteng, Ikram M Sangadji Unggul

    • calendar_month Sab, 7 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 362
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halteng – Lembaga survei Indikator Politik Indonesia merilis peluang menang calon Bupati pada Pilkada Halmahera Tengah 2024 pelabung tingggi. Periode survei  itu dilakukan mulai 24 Juli sampai 2 Agustus 2024 sebelum tahapan pendaftaran bakal calon Bupati dan Wakil Bupati ke KPU Halteng. Populasi survei tersebut adalah seluruh warga negara Indonesia di Kabupaten Halteng yang […]

  • PELITA Batch II Harita Nickel Hasilkan 28 Pemuda Lulusan Berkualitas

    PELITA Batch II Harita Nickel Hasilkan 28 Pemuda Lulusan Berkualitas

    • calendar_month Sel, 10 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 249
    • 0Komentar

    Redaksi24, HALSEL- Perusahaan pertambangan dan pemrosesan nikel terintegrasi berkelanjutan, PT Trimegah Bangun Persada Tbk (NCKL) atau Harita Nickel, yang beroperasi di Pulau Obi, Halmahera Selatan, Maluku Utara, tidak henti-hentinya untuk terus mendukung pengembangan kualitas sumber daya manusia (SDM) di Indonesia dengan menggelar program Peningkatan Keahlian dan Keterampilan Pemuda (PELITA). Program Corporate Social Responsibility (CSR) Bidang […]

  • Erupsi Gunung Ibu, Kolom Abu Mencapai 1.000 Meter

    Erupsi Gunung Ibu, Kolom Abu Mencapai 1.000 Meter

    • calendar_month Rab, 15 Jan 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 1.623
    • 0Komentar

    Redaksi24,Halbar – Gunung Ibu kembali menunjukkan aktivitas vulkaniknya dengan erupsi yang terjadi pada Rabu, 15 Januari 2025, pukul 00.22 WIT. Kolom abu teramati mencapai ketinggian ± 1.000 meter di atas puncak, atau sekitar ± 2.325 meter di atas permukaan laut. Abu vulkanik yang berwarna kelabu dengan intensitas tebal tersebut condong ke arah barat. Menurut data […]

expand_less