Breaking News
light_mode
Beranda » Daerah » Libur Nataru, BNPB – BPBD Siagakan Personel di Sejumlah Titik

Libur Nataru, BNPB – BPBD Siagakan Personel di Sejumlah Titik

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sel, 24 Des 2024
  • visibility 1.247
  • comment 0 komentar

Redaksi24,Merak – Hal itu diungkap Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Dr. Suharyanto, S.Sos., M.M. saat memberikan paparan dalam rangka rapat koordinasi yang digelar di Pelabuhan Merak, Kota Cilegon, Banten pada Selasa (24/12).

Pada rapat yang dipimpin oleh Menko Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) itu, Kepala BNPB menyampaikan personel BNPB dan BPBD bersiaga di periode Nataru ini.“

Kami sudah siapkan pos-pos pelayanan yang bersatu dengan TNI/Polri apabila ada pemudik yang membutuhkan bantuan, Kemudian menyiapkan personel BNPB-BPBD tidak libur, semua siaga pemantauan,” kata Suharyanto.
Simak halaman berikutnya… 

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Lewat NHM Peduli, Haji Robert Bantu Warga Gosoma Tobelo dengan Kursi Roda

    Lewat NHM Peduli, Haji Robert Bantu Warga Gosoma Tobelo dengan Kursi Roda

    • calendar_month Kam, 18 Sep 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 549
    • 0Komentar

    Redaksi24, Hidup penuh ujian dialami Yusmin (33), warga Desa Gosoma, Kecamatan Tobelo, Halmahera Utara. Sejak tahun 2021, ia divonis dokter menderita Quadriplegia Incomplete (G82.52) yang membuat kakinya kaku, sering kram, dan sulit berjalan Sebelum sakit, Yusmin sempat bekerja di PT TUB Loloda, Halmahera Barat. Namun, setelah kesehatannya menurun, ia hanya bisa bertahan dalam pengobatan dengan […]

  • IMS-Adil Jalani Pemeriksaan Kesehatan, Senyum ke Awak Media

    IMS-Adil Jalani Pemeriksaan Kesehatan, Senyum ke Awak Media

    • calendar_month Sab, 31 Agu 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 419
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate– Sejumlah calon kepala daerah yang baru saja mendaftar di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Maluku Utara, termasuk calon gubernur, wali kota, dan bupati, mengikuti rangkaian tes kesehatan di RSUD Chasan Boesorie, Ternate, pada Sabtu pagi (31/08/24). Tes kesehatan ini merupakan tahapan penting dalam proses pencalonan dan wajib diikuti oleh semua pasangan calon. Pantauan […]

  • Kapolres Ternate Gelar Jumat Curhat Bersama Buruh TKBM Pelabuhan A. Yani

    Kapolres Ternate Gelar Jumat Curhat Bersama Buruh TKBM Pelabuhan A. Yani

    • calendar_month Jum, 23 Mei 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 181
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate – Kepala Kepolisian Resor Ternate, AKBP Anita Ratna Yulianto, menggelar kegiatan Jumat Curhat di Pelabuhan A. Yani, Kelurahan Kota Baru, Kecamatan Ternate Tengah, pada Jumat (23/5/25). Kegiatan ini menjadi ajang silaturahmi sekaligus forum terbuka antara Polres Ternate dan para buruh Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) di kawasan pelabuhan. Dalam kesempatan tersebut, Kapolres Ternate […]

  • Bupati dan Wakil Bupati Halmahera Tengah Disambut Meriah Saat Tiba di Weda

    Bupati dan Wakil Bupati Halmahera Tengah Disambut Meriah Saat Tiba di Weda

    • calendar_month Rab, 5 Mar 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 619
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halteng- Bupati dan Wakil Bupati Halmahera Tengah periode 2025-2030, Ikram Malan Sangadji dan Ahlan Djumadil (IMS-ADIL), tiba di Kota Weda pada Rabu (5/3/2025) sore. Kedatangan mereka disambut meriah oleh ribuan warga, termasuk aparatur sipil negara (ASN). Pantauan di lokasi, keduanya dijemput di pintu masuk  kota kabupaten dengan prosesi pengalungan bunga dan pertunjukan tarian tradisional. […]

  • Jelang Politik, AJI Ternate ingatkan Jurnalis Hindari menjadi Tim Sukses

    Jelang Politik, AJI Ternate ingatkan Jurnalis Hindari menjadi Tim Sukses

    • calendar_month Sen, 9 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 314
    • 0Komentar

    Redaksi24,Ternate-Ketua Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Ternate, Ikram Salim mengingatkan para jurnalis di Maluku Utara untuk tetap menjaga independensi dan tidak terlibat dalam kegiatan politik, termasuk menjadi tim sukses menjelang Pilkada serentak. Ikram menekankan pentingnya jurnalis untuk menjalankan perannya sebagai pemberi informasi yang objektif, berimbang, dan independen. Tugas jurnalis adalah memberikan rumah pemberitaan yang seimbang, bukan […]

  • Bupati Pulau Taliabu Resmikan 7 Proyek Fisik pada HUT ke-79 RI

    Bupati Pulau Taliabu Resmikan 7 Proyek Fisik pada HUT ke-79 RI

    • calendar_month Sab, 17 Agu 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 423
    • 0Komentar

    Redaksu24, Taliabu – Bupati Pulau Taliabu, Maluku Utara, Aliong Mus meresmikan tujuh proyek fisik penting pada peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Republik Indonesia, Sabtu (17/8/2024). Salah satu proyek unggulan yang diresmikan adalah pembangunan Landmark Ibukota Bobong, yang terletak di area pantai Desa Bobong, Kecamatan Taliabu Barat. Dalam sambutannya, Aliong Mus mengungkapkan bahwa pembangunan Landmark […]

expand_less