Breaking News
light_mode
Beranda » Pariwisata » Sosok New Nissan Livina Terungkap, Apa Kata NMI?

Sosok New Nissan Livina Terungkap, Apa Kata NMI?

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sabtu, 19 Apr 2025
  • print Cetak

Setelah pecinta otomotif dihebohkan dengan bocoran Toyota Avanza baru, kini muncul gambar yang disinyalir sebagai Nissan Livina anyar.

Gambar tersebut, beredar luas di media sosial dan juga grup aplikasi percakapan elektronik.

Dilihat dari gambar yang beredar, Nissan Livina baru ini memperlihatkan wajah depan yang cukup jelas.

Jika diperhatikan, muka low multi purpose vehicle (LMVP) andalan PT Nissan Motor Indonesia (NMI) ini mirip dengan salah satu sport utility vehicle (SUV) yang cukup populer, X-Trail.

“New Livina pesan sekarang, hanya di Nissan Datsun Sunter,” tulis keterangan sebagai caption dalam foto yang beredar terebut.

Mencoba mengkonfirmasi kepada pihak NMI, melalui Head of Communicationnya, Hana Maharani enggan berkomentar terkait foto yang beredar tersebut.

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Surga Tersembunyi di Pulau Nusa Ra

    Surga Tersembunyi di Pulau Nusa Ra

    • calendar_month Jumat, 14 Jun 2024
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    R24,Halsel-Pulau Nusa Ra yang berperan penting dalam sektor pariwisata di Pulau Bacan dan telah dikembangkan oleh Pemkab Halmahera Selatan di tahun 2023 menggunakan dana APBD sebesar Rp6 miliar tersebut dengan membangun 7 unit vila terapung serta fasilitas penunjang lainnya guna meningkatkan kunjungan wisatawan domestik maupun mancanegara sehingga mendorong perekonomian masyarakat di Pulau itu Post Views: […]

  • IWIP Serap Lebih dari 81.000 Tenaga Kerja Indonesia SDM Lokal

    IWIP Serap Lebih dari 81.000 Tenaga Kerja Indonesia SDM Lokal

    • calendar_month Jumat, 13 Jun 2025
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    Redaksi24, Weda – PT Indonesia Weda Bay Industrial Park (IWIP), kawasan industri berbasis nikel terintegrasi yang terletak di Kabupaten Halmahera Tengah, Provinsi Maluku Utara, mencatat telah menyerap lebih dari 81.000 tenaga kerja Indonesia hingga awal tahun 2025. Sejak mulai beroperasi pada Agustus 2018, IWIP berupaya untuk terus mendorong terhadap pertumbuhan ekonomi daerah melalui penciptaan lapangan […]

  • DANREM 152/BAABULLAH PIMPIN UPACARA 17-AN BULAN APRIL 2025

    DANREM 152/BAABULLAH PIMPIN UPACARA 17-AN BULAN APRIL 2025

    • calendar_month Minggu, 20 Apr 2025
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    Redaksi 24,Ternate – Komandan Korem 152/Baabullah, Brigjen TNI Enoh Solehudin, S.E., memimpin langsung pelaksanaan upacara bendera tanggal 17 bulan April 2025 yang digelar di Lapangan Makorem 152/Baabullah. Upacara yang rutin dilaksanakan setiap bulan ini diikuti oleh Kasrem 152/Baabullah, PJU Korem 152/Baabullaah, Para Dansat Kabalak Aju Korem 152/Baabullah dan seluruh personel militer serta PNS di lingkungan […]

  • Dapur Lapangan Denbekang XV/2.A Ternate Siapkan 1.500 Porsi Makanan untuk Pengungsi Erupsi Gunung Ibu

    Dapur Lapangan Denbekang XV/2.A Ternate Siapkan 1.500 Porsi Makanan untuk Pengungsi Erupsi Gunung Ibu

    • calendar_month Sabtu, 18 Jan 2025
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halbar- 17 Januari 2025 – Sebagai bagian dari upaya tanggap darurat erupsi Gunung Ibu, Denbekang XV/2.A Ternate yang tergabung dalam Satuan Tugas Penanggulangan Reaksi Cepat Penanganan Bencana (PRCPB) Korem 152/Baabullah, mengoperasikan dapur lapangan untuk menyediakan makanan bagi para pengungsi dan relawan di berbagai lokasi pengungsian. Setiap harinya, dapur lapangan ini memasak sebanyak 1.500 porsi […]

  • Bupati Ikram Malan Sangadji: ASN Hebat, Teruslah Mengabdi untuk Kesehatan dan Kehidupan Masyarakat

    Bupati Ikram Malan Sangadji: ASN Hebat, Teruslah Mengabdi untuk Kesehatan dan Kehidupan Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    Redaksi24, HALTENG-Program Cek Kesehatan Gratis (CKG) tidak hanya bertujuan untuk mengetahui dan memetakan kondisi kesehatan warga, tetapi juga menjadi langkah penting dalam mengintegrasikan pola hidup sehat di lingkungan keluarga maupun sekolah. Dari Halaman facebook pribadinya, Ikram mengatakan, “Teruslah mengabdikan diri untuk kesehatan dan kehidupan anak anak dan masyarakat. Chek kesehatan gratis (CKG) bukan hanya mengetahui […]

  • Ketua TP-PKK Provinsi Maluku Utara Serahkan Bantuan untuk Korban Banjir di Halmahera Tengah

    Ketua TP-PKK Provinsi Maluku Utara Serahkan Bantuan untuk Korban Banjir di Halmahera Tengah

    • calendar_month Minggu, 28 Jul 2024
    • account_circle Redaksi
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halteng-Ketua TP-PKK Provinsi Maluku Utara beserta ibu-ibu Pkk dan Darmawanita Provinsi Maluku Utara menyerahkan bantuan Terhadap masyarakat yang mengalami musiba banjir beberapa pekan lalu Kegiatan penyerahan tersebut bertempat di desa WaikobTrans Kobe kecamatan Weda tengah kabupaten Halmahera tengah Minggu Tgl 28-Juli-2024.   Bantuan tersebut diserahkan secara simbolis kepada Ketua TP-PKK Kabupaten Halteng dan ibu […]

expand_less