Breaking News
light_mode
Beranda » Pariwisata » Sosok New Nissan Livina Terungkap, Apa Kata NMI?

Sosok New Nissan Livina Terungkap, Apa Kata NMI?

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sab, 19 Apr 2025
  • visibility 368
  • comment 0 komentar

Setelah pecinta otomotif dihebohkan dengan bocoran Toyota Avanza baru, kini muncul gambar yang disinyalir sebagai Nissan Livina anyar.

Gambar tersebut, beredar luas di media sosial dan juga grup aplikasi percakapan elektronik.

Dilihat dari gambar yang beredar, Nissan Livina baru ini memperlihatkan wajah depan yang cukup jelas.

Jika diperhatikan, muka low multi purpose vehicle (LMVP) andalan PT Nissan Motor Indonesia (NMI) ini mirip dengan salah satu sport utility vehicle (SUV) yang cukup populer, X-Trail.

“New Livina pesan sekarang, hanya di Nissan Datsun Sunter,” tulis keterangan sebagai caption dalam foto yang beredar terebut.

Mencoba mengkonfirmasi kepada pihak NMI, melalui Head of Communicationnya, Hana Maharani enggan berkomentar terkait foto yang beredar tersebut.

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kampanye Keselamatan Pelayaran di Malut

    Kampanye Keselamatan Pelayaran di Malut

    • calendar_month Sen, 11 Nov 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 880
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate Malut- merupakan daerah kepulauan sehingga transportasi laut menjadi salah satu kebutuhan utama yang menghubungkan antar pulau. Namun, transportasi laut sering kali dihadapkan dengan berbagai kondisi dan ancaman. Untuk itu, Kementerian Perhubungan, Direktorat Jenderal (Ditjen) Perhubungan Darat (Hubdat) melalui Direktorat Transportasi Sungai, Danau dan Penyeberangan (TSDP) bersama Balai Pengelola Transportasi Darat (BPTD) Kelas II […]

  • Ketulusan Haji Robert dalam Perjuangan Hidup Najriyati

    Ketulusan Haji Robert dalam Perjuangan Hidup Najriyati

    • calendar_month Rab, 17 Sep 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 214
    • 0Komentar

    Halut, Redaksi24 – Senyum remaja 16 tahun itu masih teringat jelas. Najriyati M. Muhammad, siswi SMA asal Desa Bobao, Kecamatan Malifut, Halmahera Utara, selalu tampak ceria meski tubuhnya tengah digerogoti penyakit autoimun yang menyerang ginjal dan paru-paru. Di sela-sela rasa sakit, ia masih bisa bercanda dan bermain ponsel dengan keluarga. Namun, takdir berkata lain. Di […]

  • Harita Nickel Buka Pelatihan Bahasa Mandarin, Jawab Tantangan Industri Global

    Harita Nickel Buka Pelatihan Bahasa Mandarin, Jawab Tantangan Industri Global

    • calendar_month Kam, 31 Jul 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 286
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halsel – Di tengah geliat industri nikel yang kian kompetitif dan terbuka terhadap investasi asing, Harita Nickel kembali mengambil langkah strategis dalam pemberdayaan generasi muda. Melalui program Peningkatan Keahlian dan Keterampilan Pemuda (PELITA) yang kini memasuki batch ketiga, perusahaan ini mengarahkan fokus pelatihan pada kemampuan berbahasa Mandarin, bahasa yang kini memegang peranan penting dalam […]

  • Kasus KDRT oleh Brigpol RZE Naik ke Tahap Penyidikan, Sidang Kode Etik Segera Digelar

    Kasus KDRT oleh Brigpol RZE Naik ke Tahap Penyidikan, Sidang Kode Etik Segera Digelar

    • calendar_month Rab, 6 Nov 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 303
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halut- Kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) yang melibatkan Brigpol RZE, oknum anggota Polri, terus bergulir. Korban, yang dikenal dengan nama WAS alias Wulan, melaporkan dugaan penganiayaan yang dilakukan oleh suaminya  yang juga seorang anggota polisi. Pihak kepolisian menegaskan bahwa proses hukum terhadap kasus ini akan tetap berjalan sesuai dengan mekanisme yang berlaku Kapolres […]

  • Tingkatkan Literasi Budaya dan Sejarah Lokal, Tim UI dan Unkhair Gelar FGD di Ternate

    Tingkatkan Literasi Budaya dan Sejarah Lokal, Tim UI dan Unkhair Gelar FGD di Ternate

    • calendar_month Jum, 10 Okt 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 254
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate – Tim peneliti dari Universitas Indonesia (UI) bersama Universitas Khairun (Unkhair) Ternate menggelar Focus Group Discussion (FGD) dalam rangka pengabdian kepada masyarakat untuk meningkatkan literasi budaya dan sejarah lokal di Provinsi Maluku Utara. Kegiatan yang bertajuk “Literasi Budaya dan Sejarah Lokal” tersebut berlangsung di Kampus Universitas Khairun, Kota Ternate, pada Kamis (9/10/2025). FGD […]

  • Impian Rumah Layak Huni Terwujud, Pasutri Lansia di Halteng Ucapkan Terima ke Mantan Pj Ikram M sangadji

    Impian Rumah Layak Huni Terwujud, Pasutri Lansia di Halteng Ucapkan Terima ke Mantan Pj Ikram M sangadji

    • calendar_month Sen, 14 Okt 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 334
    • 0Komentar

    Redaksi24,Halteng-Pasangan suami istri lansia, Daneel Sakai ganan dan Yuliana Rumampo, warga Desa Nusliko, kecamatan Weda, Kabupaten Halmahera Tengah, Maluku Utara, menyampaikan rasa syukur atas bantuan pembangunan rumah tinggal layak huni (RLH) yang mereka terima. Bantuan ini datang melalui program pembangunan desa tahun 2024, yang diinisiasi oleh pemerintah kabupaten halmahera Tengah dimasa pj Ikrma Malan Sangadji. […]

expand_less