Breaking News
light_mode
Beranda » Pariwisata » Sosok New Nissan Livina Terungkap, Apa Kata NMI?

Sosok New Nissan Livina Terungkap, Apa Kata NMI?

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sab, 19 Apr 2025
  • visibility 369
  • comment 0 komentar

Setelah pecinta otomotif dihebohkan dengan bocoran Toyota Avanza baru, kini muncul gambar yang disinyalir sebagai Nissan Livina anyar.

Gambar tersebut, beredar luas di media sosial dan juga grup aplikasi percakapan elektronik.

Dilihat dari gambar yang beredar, Nissan Livina baru ini memperlihatkan wajah depan yang cukup jelas.

Jika diperhatikan, muka low multi purpose vehicle (LMVP) andalan PT Nissan Motor Indonesia (NMI) ini mirip dengan salah satu sport utility vehicle (SUV) yang cukup populer, X-Trail.

“New Livina pesan sekarang, hanya di Nissan Datsun Sunter,” tulis keterangan sebagai caption dalam foto yang beredar terebut.

Mencoba mengkonfirmasi kepada pihak NMI, melalui Head of Communicationnya, Hana Maharani enggan berkomentar terkait foto yang beredar tersebut.

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Thumbnail Berita 4

    2 Hari Hilang, Nelayan Tewas Mengambang di Pantai Cipalawah Garut

    • calendar_month Sab, 19 Apr 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 330
    • 0Komentar

    Garut – Setelah melakukan pencarian selama dua hari, petugas Basarnas dan Polairud menemukan jasad Maulana di Pantai Cipalawah, Kabupaten Garut, Jawa Barat. Jenazah pria tersebut langsung dievakuasi petugas. “Setelah melakukan pencarian selama 2 hari, Tim SAR Bandung akhirnya dapat menemukan korban. Ditemukan dalam keadaan meninggal dunia,” kata Humas Kantor SAR Bandung Joshua Banjarnahor via pesan […]

  • Program Kapolres, “Jaga Sula”

    Program Kapolres, “Jaga Sula”

    • calendar_month Kam, 7 Agu 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 235
    • 0Komentar

    Redaksi24,  TERNATE – Polres Kepulauan Sula menunjukkan komitmen untuk memberantas peredaran minuman keras (miras) baik cap tikus hingga bermerek yang kerap masuk di kota Sanana, Maluku Utara. Upaya ini dikuatkan usai Kapolres Kepulauan Sula AKBP Kodrat Muh Hartanto memberikan paparan di hadapan Kapolda Maluku Utara Irjen Pol Waris Agono saat dilaksanakan GO triwulan II tahun […]

  • Peringati Hari Tani Nasional, Haji Robert Tegaskan Komitmen Dukung Kesejahteraan Petani

    Peringati Hari Tani Nasional, Haji Robert Tegaskan Komitmen Dukung Kesejahteraan Petani

    • calendar_month Kam, 25 Sep 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 681
    • 0Komentar

    Redaksi24, HALUT-Memperingati Hari Tani Nasional yang jatuh pada 24 September, Presiden Direktur PT Nusa Halmahera Minerals (NHM), Haji Robert Nitiyudo Wachjo, menyampaikan apresiasi mendalam kepada seluruh petani di Indonesia, khususnya di Maluku Utara. Menurutnya, petani adalah tulang punggung bangsa yang menjaga ketersediaan pangan dan menjadi garda terdepan dalam menopang kehidupan masyarakat. “Petani adalah pahlawan pangan […]

  • DPRD Maluku Utara Apresiasi Komitmen Harita Nickel untuk Sejahterakan Masyarakat Pulau Obi

    DPRD Maluku Utara Apresiasi Komitmen Harita Nickel untuk Sejahterakan Masyarakat Pulau Obi

    • calendar_month Kam, 11 Des 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 571
    • 0Komentar

    Redaksi24, Jakarat – Ketua DPRD Provinsi Maluku Utara, Iqbal Ruray, menyampaikan apresiasi terhadap komitmen Harita Nickel dalam memberikan dampak nyata bagi kesejahteraan masyarakat di Pulau Obi, Halmahera Selatan. Menurutnya, hal itu terlihat jelas melalui sumbangan terhadap pendapatan asli daerah dan berbagai program pengembangan masyarakat yang dilakukan perusahaan pertambangan dan pengolahan bijih nikel tersebut. “Kami dari […]

  • Aliong Mus- Sahril Thahir Sampaikan Terima Kasih Atas Kemenangan Prabowo-Gibran di Maluku Utara

    Aliong Mus- Sahril Thahir Sampaikan Terima Kasih Atas Kemenangan Prabowo-Gibran di Maluku Utara

    • calendar_month Ming, 20 Okt 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 5.677
    • 0Komentar

    [embedyt] https://www.youtube.com/watch?v=IP2tkCO9fO0[/embedyt] Redaksi24, Ternate- Usai Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka.  Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Maluku Utara, Aliong Mus dan Sahril Thahir, menggelar konferensi pers pada Minggu sore (20/10/24) di posko utama mereka di Ternate. Dalam konferensi ini, Aliong Mus, selaku ketua pengarah tim daerah (TKD) koalisi […]

  • Pemda Pulau Taliabu Raih Apresiasi dari Kementerian ESDM dalam Pengembangan Energi Terbarukan

    Pemda Pulau Taliabu Raih Apresiasi dari Kementerian ESDM dalam Pengembangan Energi Terbarukan

    • calendar_month Sab, 13 Jul 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 253
    • 0Komentar

    Redaksi24, Tangerang– Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Pulau Taliabu, Maluku Utara, mendapatkan apresiasi dari Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (KESDM) atas komitmennya dalam pengembangan energi terbarukan. Penghargaan ini diberikan dalam acara penandatanganan Berita Acara Serah Terima (BAST) dan Naskah Hibah Barang Milik Negara yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Energi Baru, Terbarukan, dan Konservasi Energi (DJEBTKE). […]

expand_less