Breaking News
light_mode
Beranda » Pariwisata » Sosok New Nissan Livina Terungkap, Apa Kata NMI?

Sosok New Nissan Livina Terungkap, Apa Kata NMI?

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sab, 19 Apr 2025
  • visibility 330
  • comment 0 komentar

Setelah pecinta otomotif dihebohkan dengan bocoran Toyota Avanza baru, kini muncul gambar yang disinyalir sebagai Nissan Livina anyar.

Gambar tersebut, beredar luas di media sosial dan juga grup aplikasi percakapan elektronik.

Dilihat dari gambar yang beredar, Nissan Livina baru ini memperlihatkan wajah depan yang cukup jelas.

Jika diperhatikan, muka low multi purpose vehicle (LMVP) andalan PT Nissan Motor Indonesia (NMI) ini mirip dengan salah satu sport utility vehicle (SUV) yang cukup populer, X-Trail.

“New Livina pesan sekarang, hanya di Nissan Datsun Sunter,” tulis keterangan sebagai caption dalam foto yang beredar terebut.

Mencoba mengkonfirmasi kepada pihak NMI, melalui Head of Communicationnya, Hana Maharani enggan berkomentar terkait foto yang beredar tersebut.

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Alami Mati Mesin di Perairan Halut, KM Marimoi 02 POB 8 Orang Dalam Pencarian Tim SAR Gabungan

    Alami Mati Mesin di Perairan Halut, KM Marimoi 02 POB 8 Orang Dalam Pencarian Tim SAR Gabungan

    • calendar_month Kam, 27 Feb 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 472
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halut – Kapal Motor (KM) Marimoi 02 dilaporkan mengalami mati mesin di perairan Pulau Dama, Halmahera Utara, Maluku Utara. Pos SAR Tobelo menerima laporan tersebut dari Syahbandar setempat dan langsung melakukan koordinasi untuk upaya pencarian dan pertolongan. Menurut laporan, kejadian bermula pada 25 Februari 2025 saat KM Marimoi 02 dengan GT 23 dan POB […]

  • All New Terios

    Video: Kelemahan dan Kelebihan All New Terios

    • calendar_month Sab, 19 Apr 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 274
    • 0Komentar

    Daihatsu Terios pertama kali terjun ke pasar Tanah Air 2006 silam. Setelah berumur 10 tahun lebih, PT Astra Daihatsu Motor (ADM) sadar kalau persaingan mulai ketat, maka PT ADM meluncurkan model terbarunya pada November 2017 lalu dengan ubahan yang signifikan. Menariknya meskipun eksterior, interior berubah total dan berbagai fitur canggih sudah tertanam pada All New […]

  • Sidang,Terdakwa Kesulitan Pahami Dakwaan

    Sidang,Terdakwa Kesulitan Pahami Dakwaan

    • calendar_month Rab, 6 Agu 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 165
    • 0Komentar

    Redaksi24, kota Tidore-Sidang perdana dengan agenda pembacaan dakwaan terhadap 11 warga Maba Sangaji, Kabupaten Halmahera Timur, dalam kasus penolakan tambang diwarnai aksi protes dari pihak keluarga terdakwa dan penasihat hukum pada Selasa pagi (6/8/2025), Salah satu keluarga terdakwa, Merlin, yang datang dari jauh, menangis histeris karena tidak dapat melihat langsung anaknya yang mengikuti sidang dari […]

  • terharu,Ikram sangadji meninggal kantor bupati

    Ikram Sangadji Sosok Inspiratif

    • calendar_month Kam, 22 Agu 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 291
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halteng– Suasana haru dan penuh apresiasi saat Ikram Malan Sangadji mengakhiri tugasnya sebagai Penjabat Bupati Halmahera Tengah Maluku Utara setelah 19 bulan memimpin Bumi Fogogoru—sebutan Halmahera Tengah. Rasa kehilangan itulah yang tercermin kalah acara serah terima jabatan dari Ikram ke Bahri Sudirman Pj Bupati Halteng yang baru di Aula Kantor Bupati Halteng. Tidak hanya […]

  • Kepala BNPB Letjen TNI. Suharyanto Bertemu Dengan Korban Terdampak photo_camera 3

    Kepala BNPB Letjen TNI. Suharyanto Bertemu Dengan Korban Terdampak

    • calendar_month Rab, 1 Okt 2025
    • account_circle Humas BNPB
    • visibility 652
    • 0Komentar

    Redaksi24, Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI . Suharyanto , bersama Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa, Kepala Basarnas, Marsekal Madya TNI M. Syafii dan Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Timur Adhy Karyono berdialog dengan keluarga korban terdampak di aula gedung kampus Institut Agama Islam Al Khoziny, pada Rabu (1/10). Post Views: 608

  • Peduli Pengguna Jalan, Satlantas Polres Halteng Laksanakan Aksi Sosial Jumat Berkah

    Peduli Pengguna Jalan, Satlantas Polres Halteng Laksanakan Aksi Sosial Jumat Berkah

    • calendar_month Jum, 21 Feb 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 483
    • 0Komentar

    Redaksi24, Weda – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Halmahera Tengah (Halteng) menggelar kegiatan sosial bertajuk Jumat Berkah pada Jumat, 21 Februari 2025. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kasat Lantas Polres Halteng, Iptu Masqun Abdukish, S.H., M.Si, sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat pengguna jalan. Dalam kegiatan tersebut, anggota Satlantas membagikan makanan dan minuman kepada pengendara serta […]

expand_less