Daerah
Waspada Aplikasi ilegal, Bank Indonesia Maluku Utara Ingatkan Masyarakat
- calendar_month Kam, 11 Sep 2025
- visibility 96
- 0Komentar
Redaksi24, TERNATE – Masyarakat Maluku Utara diminta waspada terhadap peredaran aplikasi ilegal yang berpotensi merugikan pengguna smartphone. Aplikasi semacam itu biasanya menawarkan layanan keuangan instan atau transaksi cepat, namun justru berisiko mencuri data pribadi, menyalahgunakan informasi, hingga menimbulkan kerugian finansial. Kepala Bank Indonesia Perwakilan Maluku Utara, Dwi Putra Indrawan, menjelaskan bahwa masyarakat harus lebih bijak […]
Jadi Irup Di Sekolah, Kasat Lantas Polres Halteng Himbau Pelajar Tertib Berlalu Lintas
- calendar_month Sen, 8 Sep 2025
- visibility 61
- 0Komentar
Redaksi24, HALTENG-Kasat Lantas Polres Halteng IPTU Masqun Abukish menjadi Inspektur Upacara (Irup) dalam pelaksanaan upacara bendera di SMK Negri 1 Halteng dalam rangka Hari lalu lintas Bhayangkara ke-70.Senin (08/09/2025). Selain menjadi Irup, Kasat Lantas juga mengambil kesempatan untuk mensosialisasikan UU Nomor 22 Tahun 2009 Tentang Lalu Lintas dan angkutan jalan serta menyampaikan himbauan tentang tata […]
Pemkab Halteng Salurkan Bantuan Pangan Gratis untuk Janda (Orang Tua Tunggal), Lansia, Disabilitas, dan Yatim Piatu
- calendar_month Ming, 7 Sep 2025
- visibility 98
- 0Komentar
Redaksi24, HALTENG – Pemerintah Kabupaten Halmahera Tengah kembali menunjukkan komitmennya dalam memberikan perhatian kepada masyarakat yang membutuhkan melalui program bantuan pangan gratis. Kegiatan penyaluran bantuan ini dipusatkan di beberapa titik, yakni Desa Were, Desa Goeng, Desa Nusliko, dan Desa Sidanga di Kecamatan Weda, pada Sabtu (6/9). Bantuan berupa beras diserahkan secara langsung oleh Bupati Halmahera […]
Gammayou Puncak Trail Run 2025
- calendar_month Sel, 26 Agu 2025
- visibility 106
- 0Komentar
Redaksi 24,Ternate – Event lari paling ditunggu di Kota Ternate, Gammayou Puncak Trail Run 2025, dipastikan akan digelar pada 7 September mendatang. Mengusung konsep trail run sejauh 7 kilometer, ajang ini menjanjikan tantangan berbeda dengan rute dari Gammayou Puncak menuju Taman Love, disertai panorama alam Ternate yang memukau. Ketua Panitia, Johan Wahyudi, menyatakan event ini […]
Bupati Halteng Hadiri Rapat Koordinasi Bersama Menteri ATR/BPN Dan Sejumlah kepala Daerah
- calendar_month Sab, 23 Agu 2025
- visibility 98
- 0Komentar
Redaksi24. Kota Ternate– Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid, memimpin rapat koordinasi yang dihadiri oleh sejumlah gubernur, bupati, dan wakil bupati dari seluruh wilayah Maluku Utara. Dalam rapat tersebut, dibahas berbagai persoalan yang hingga kini masih belum terselesaikan, salah satunya terkait banyaknya keluhan masyarakat mengenai proses sertifikasi tanah adat. Selain […]
Bupati Halmahera Tengah dan Kapolda Malut Sinergi Membangun Daerah
- calendar_month Jum, 22 Agu 2025
- visibility 137
- 0Komentar
Ternate,Kokehe – Wujud komitmen memperkuat komunikasi sekaligus menciptakan rasa aman dan nyaman di daerah, Bupati Halmahera Tengah, Ikram Malan Sangadji, melakukan kunjungan ke Markas Kepolisian Daerah (Mapolda) Maluku Utara di Ternate, Jumat (11/8/2025). Kedatangan Bupati Ikram yang didampingi Kepala Dinas PUPR Halmahera Tengah dan Kabag Humas, diterima langsung oleh Kapolda Maluku Utara, Brigjen Pol Drs. Waris […]
Semangat Kemerdekaan Meriahkan Pulau Terluar dalam HUT ke-80 RI
- calendar_month Jum, 15 Agu 2025
- visibility 104
- 0Komentar
Redaksi24, Weda – Menyambut Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, semangat kebersamaan dan nasionalisme terus membara di seluruh penjuru negeri, termasuk di wilayah-wilayah terluar yang berbatasan langsung dengan negara tetangga, seperti Pulau Liwo dan Pulau Sayafi yang berada di perbatasan Indonesia dengan Negara Palau. Di Kecamatan Patani Utara, Kabupaten Halmahera Tengah, Maluku Utara, warga […]
Program Kapolres, “Jaga Sula”
- calendar_month Kam, 7 Agu 2025
- visibility 113
- 0Komentar
Redaksi24, TERNATE – Polres Kepulauan Sula menunjukkan komitmen untuk memberantas peredaran minuman keras (miras) baik cap tikus hingga bermerek yang kerap masuk di kota Sanana, Maluku Utara. Upaya ini dikuatkan usai Kapolres Kepulauan Sula AKBP Kodrat Muh Hartanto memberikan paparan di hadapan Kapolda Maluku Utara Irjen Pol Waris Agono saat dilaksanakan GO triwulan II tahun […]
Kasilog Kasrem 152 Baabullah Hadiri Rapat Reses Komisi II DPR RI Bahas Reforma Agraria dan Tata Ruang di Maluku Utara
- calendar_month Sen, 28 Jul 2025
- visibility 73
- 0Komentar
Redaksi24, Ternate – Dalam rangka memperkuat sinergi antarinstansi dalam penyelesaian permasalahan tata ruang dan pertanahan, Kasilog Kasrem 152/Baabullah Kolonel Czi Hasanul Arif Siregar mewakili Danrem 152/Baabullah menghadiri kegiatan Rapat Reses Masa Persidangan ke IV Tahun Sidang 2024–2025 Komisi II DPR RI yang digelar di Ballroom Hotel Sahid Bella, Kota Ternate. Rapat yang mengangkat tema “Pengawasan […]
Bupati Ubaid Secara Resmi Buka Kegiatan Pelatihan Potensi SAR di Kabupaten Halmahera Timur
- calendar_month Jum, 25 Jul 2025
- visibility 55
- 0Komentar
Redaksi24, Haltim- Kantor Pencarian dan Pertolongan Kelas B Ternate melaksanakan kegiatan Pelatihan Potensi (Water Rescue) Teknik Pertolongan di Permukaan Air Bagi Potensi Pencarian dan Pertolongan di Kabupaten Halmahera Timur, Provinsi Maluku Utara, Jumat (25/7/2025). Kegiatan ini dibuka secara resmi oleh Bupati Kabupaten Halmahera Timur, Ubaid Yakub dan diikuti oleh puluhan peserta dari berbagai unsur terkait, […]
