Breaking News
light_mode
Beranda » Pariwisata » Demi IMS ADIL, Kami Datang

Demi IMS ADIL, Kami Datang

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sen, 18 Nov 2024
  • visibility 383
  • comment 0 komentar

Redaksi24, Halteng – Ribuan warga dari berbagai di Kabupaten Halmahera Tengah membanjiri kampanye akbar pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati nomor urut 3, Ikram Malan Sangadji dan Ahlan Djumadil (IMS-ADIL), kampanye ini di pusat kota weda pada Senin, (18 /11/24).

Massa yang datang dari berbagai wilayah di  kecamatan terpantau menggunakan truk dan sepeda motor, membawa spanduk, pamflet, dan atribut lainnya.

Iringan musik semakin memeriahkan acara yang dimulai sejak pagi hingga pukul 12.51 WIT. Meski diguyur hujan deras, ribuan relawan dan pendukung tetap antusias hadir, menunjukkan dukungan mereka kepada pasangan calon ini.

seorang warga dari Kecamatan Gebe, Karim Saleh, menyatakan dirinya siap untuk mendukung pasangan IMS-ADIL. “Saya rela datang jauh-jauh dari ujung Halmahera Tengah untuk menyaksikan kampanye terakhir sebelum masa tenang.

Semoga kami tetap solid dalam mendukung Pak Ikram dan Pak Ahlan sebagai Bupati dan Wakil Bupati pada periode berikutnya. Jangan lupa pilih nomor 3 pada 27 November nanti,” ujar Karim.

Kampanye ini menjadi salah satu momen penting menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang akan dilaksanakan pada 27 November 2024.

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bupati Pulau Taliabu Hadiri Indonesia Maju Expo 2024, Dorong Potensi Daerah dan Percepatan Infrastruktur

    Bupati Pulau Taliabu Hadiri Indonesia Maju Expo 2024, Dorong Potensi Daerah dan Percepatan Infrastruktur

    • calendar_month Ming, 7 Jul 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 360
    • 0Komentar

    Redaksi24, Jakarta– Bupati Pulau Taliabu, Maluku Utara, Aliong Mus, turut ambil bagian dalam Indonesia Maju Expo dan Forum 2024 yang diadakan oleh Direktorat Jenderal Politik dan Pemerintahan Umum, Kementerian Dalam Negeri. Acara ini berlangsung selama empat hari, mulai Kamis hingga Minggu, 4-7 Juli 2024, bertempat di Merak Room dan Assembly Hall Jakarta Convention Center, Jalan […]

  • AJI Ternate Kecam Sikap Arogansi Petugas Keamanan KPU Malut

    AJI Ternate Kecam Sikap Arogansi Petugas Keamanan KPU Malut

    • calendar_month Rab, 25 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 293
    • 0Komentar

    Redaksi24,Ternate-Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Kota Ternate, Maluku Utara, mengecam keras sikap arogansi dari sejumlah petugas keamanan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Maluku Utara yang mengintimidasi tiga orang jurnalis saat peliputan deklarasi kampanye damai di halaman Kantor KPU Maluku Utara, Sofifi, Selasa (24/9). Dugaan intimidasi itu terjadi saat sejumlah wartawan sedang mengambil gambar kericuhan yang terjadi […]

  • Penanganan Bencana Erupsi Gunung Ibu

    Penanganan Bencana Erupsi Gunung Ibu

    • calendar_month Rab, 3 Jul 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 829
    • 0Komentar

    [embedyt] https://www.youtube.com/watch?v=XkfT8w4BNuM[/embedyt] Post Views: 587

  • Calon Gubernur Malut Aliong Mus Berangkatkan Imam Masjid Al-Iqhlas untuk Umrah

    Calon Gubernur Malut Aliong Mus Berangkatkan Imam Masjid Al-Iqhlas untuk Umrah

    • calendar_month Ming, 20 Okt 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 293
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halbar – Musa Muhammad, imam Masjid Al-Iqhlas di Ternate Asal, mendapatkan apresiasi spesial dari calon Gubernur Maluku Utara, Aliong, dalam kampanye yang digelar di Tongunte, Ternate, pada Sabtu (19/10). Aliong mengumumkan akan memberangkatkan Musa ke Tanah Suci untuk melaksanakan ibadah Umrah sebagai bentuk penghormatan atas pengabdiannya selama puluhan tahun. Aliong mengatakan pemberangkatan Musa untuk […]

  • Bupati Halteng Ikram M Sangadji Jadi Inspektur Upacara pada Apel Kebangsaan

    Bupati Halteng Ikram M Sangadji Jadi Inspektur Upacara pada Apel Kebangsaan

    • calendar_month Ming, 7 Sep 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 300
    • 0Komentar

    Redaksi24, HALTENG– Pemerintah Kabupaten Halmahera Tengah menggelar Apel Kebangsaan yang dipusatkan di Kota Weda pada Sabtu (6/9/2025). Bupati Halmahera Tengah, Ikram Malan Sangadji, M.Si, bertindak sebagai Inspektur Upacara. Apel yang diselenggarakan sebagai wujud komitmen menjaga persatuan, ketertiban, dan keamanan daerah ini diikuti oleh Forkopimda Halmahera Tengah, pimpinan OPD lingkup Pemda Halteng, ASN, TNI, Polri, tokoh […]

  • Kepala BNPB Letjen TNI. Suharyanto Bertemu Dengan Korban Terdampak photo_camera 3

    Kepala BNPB Letjen TNI. Suharyanto Bertemu Dengan Korban Terdampak

    • calendar_month Rab, 1 Okt 2025
    • account_circle Humas BNPB
    • visibility 702
    • 0Komentar

    Redaksi24, Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI . Suharyanto , bersama Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa, Kepala Basarnas, Marsekal Madya TNI M. Syafii dan Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Timur Adhy Karyono berdialog dengan keluarga korban terdampak di aula gedung kampus Institut Agama Islam Al Khoziny, pada Rabu (1/10). Post Views: 660

expand_less