Breaking News
light_mode
Beranda » Daerah » Survei Indikator Di Pilkada Halteng, Ikram M Sangadji Unggul

Survei Indikator Di Pilkada Halteng, Ikram M Sangadji Unggul

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sab, 7 Sep 2024
  • visibility 440
  • comment 0 komentar

Redaksi24, Halteng – Lembaga survei Indikator Politik Indonesia merilis peluang menang calon Bupati pada Pilkada Halmahera Tengah 2024 pelabung tingggi.

Periode survei  itu dilakukan mulai 24 Juli sampai 2 Agustus 2024 sebelum tahapan pendaftaran bakal calon Bupati dan Wakil Bupati ke KPU Halteng.

Populasi survei tersebut adalah seluruh warga negara Indonesia di Kabupaten Halteng yang sudah berusia 17 tahun atau lebih, atau sudah menikah ketika survei dilakukan. Responden terpilih diwawancarai lewat tatap muka oleh pewawancara yang telah dilatih.

Flowchart Penarikan Sampel adalah Populasi desa/kelurahan (PSU), Desa/kelurahan (PSU) di tiap strata dipilih secara random dengan jumlah proporsional, Di setiap PSU terpilih, dipilih sebanyak 5 RT (satuan lingkungan terkecil di atas KK) dengan cara random. Dan di masing-masing RT/Lingkungan terpilih, dipilih secara random dua KK.

Di tiap KK terpilih, dipilih secara random satu orang yang punya hak pilih, laki-laki/perempuan. Terkait hal itu, Juru Bicara IMS-ADIL Hairudin Amir mengatakan, hasil simulasi dari 4 nama yang masuk dalam bursa Pilkada Halteng 2024, Ikram M Sangadji, unggul dari Edi Langkara, Mutiara T. Yasin dan Abdurahim Odeyani.

“Nama Ikram M. Sangadji unggul telak pada survei Indikator Politik Indonesia. Survei dengan asumsi metode simple random sampling ukuran sampel 400 responden di Halmahera Tengah yang memiliki toleransi.  kesalahan (margin of eror-MOE) sekitar -+5% pada tingkat kepercayaan 95 persen,” ucap Hairudin.

Para responden survei ditanyakan, ‘Seandainya pemilihan langsung Bupati Halteng dilaksanakan sekarang, siapa yang akan Ibu dan bapak pilih di antara nama-nama berikut ini?’. “Berdasarkan jawaban para responden yang terdistribusi secara proporsional di 10 kecamatan, persentase Ikram M Sangadji lebih unggul,” katanya.

“Dimana quality control terhadap hasil dilakukan secara random sebesar 20 persen dari total sampel oleh supervisor dengan kembali mendatangi responden terpilih (spot check). Dalam quality control tidak ditemukan kesalahan berarti,” jelasnya.

Dimana hasil survei Indikator tersebut menjelaskan Elektabilitas Calon Bupati Kabupaten Halmahera Tengah 2024, lewat pertanyaan terbuka, pertanyaan tertutup baik empat calon dan tiga calon dan lain sebagainya.

Pernyataan Terbuka Ikram M Sangadji 16,5 persen Mutiara T. Yasin 11,3 persen Abdurahim Odeyani 2,5 persen Edi Langkara 1,8 persen Tidak tahu/tidak jawab : 68,0 persen

Pernyataan Tertutup Ikram M Sangadji 47,8 persen Mutiara T. Yasin 28,0 persen Abdurahim Odeyani 3,5 persen Edi Langkara 4,5 persen Tidak tahu/tidak jawab : 16,3 persen

Simulasi 4 nama, apabila Pilkada dilangsungkan sekarang siapa yang akan dipilih

Ikram M Sangadji 76,4 persenEdi Langkara 13,3 persen Mutiara T. Yasin 5,5 persen Abdurahim Odeyani 1,8 persen Tidak tahu/jawab : 3,0 persen.  Simulasi 3 nama Edi Langkara 12,0 persen Ikram M Sangadji 48,1 persen Mutiara T. Yasin 19,4 persen

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Temukan 38 Granat Diduga Sisa Perang Dunia II

    Temukan 38 Granat Diduga Sisa Perang Dunia II

    • calendar_month Ming, 22 Sep 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 344
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halut- Warga Desa Towara, Kecamatan Galela, Halmahera Utara, dikejutkan dengan penemuan 38 granat dan Amunisi Kaliber 28 butir  yang diduga merupakan sisa peninggalan Perang Dunia II. Penemuan ini terjadi saat seorang warga sedang menggali tanah untuk membuat pondasi rumah, pada Minggu sore (22/09/24) Video penemuan granat tersebut pertama kali diunggah oleh akun Facebook bernama […]

  • Jelang Hari Raya Idul Adha, Bacagub Maluku Utara, Aliong Mus Sumbangkan 40 Ekor Hewan Qurban.

    Jelang Hari Raya Idul Adha, Bacagub Maluku Utara, Aliong Mus Sumbangkan 40 Ekor Hewan Qurban.

    • calendar_month Sab, 15 Jun 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 531
    • 0Komentar

    R24,Ternate – Jelang Hari Raya Idul Adha, Bakal Calon Gubernur Maluku Utara, Aliong Mus subangkan belasan Hewan Qurban. Bakal calon Gubernur Maluku Utara, Aliong Mus didampingi Sahril Tahir, Penyerahan Puluhan” Hewan Qurban jelang hari Raya Adha/ 1445 H”. Penyerahan Hewan Qurban ini berlangsung di depan Posko Utama kemenanganya Aliong Mus di Ternate, pada Sabtu pagi […]

  • IWIP Serap Lebih dari 81.000 Tenaga Kerja Indonesia,

    IWIP Serap Lebih dari 81.000 Tenaga Kerja Indonesia,

    • calendar_month Jum, 13 Jun 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 263
    • 0Komentar

    Weda Bay, 1 Juni 2025 –  PT Indonesia Weda Bay Industrial Park (IWIP), kawasan industri berbasis nikel terintegrasi yang terletak di Kabupaten Halmahera Tengah, Provinsi Maluku Utara, mencatat telah menyerap lebih dari 81.000 tenaga kerja Indonesia hingga awal tahun 2025. Sejak mulai beroperasi pada Agustus 2018, IWIP berupaya untuk terus mendorong terhadap pertumbuhan ekonomi daerah […]

  • “Dari Himalaya ke Halmahera: Mengintip Tambang Nikel PT Harita dari Puncak Dunia”

    “Dari Himalaya ke Halmahera: Mengintip Tambang Nikel PT Harita dari Puncak Dunia”

    • calendar_month Kam, 9 Jan 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 1.246
    • 0Komentar

    Redaksi 24, Halsel-Harita Nikel, yang berlokasi di Halmahera Selatan, memang memiliki area operasional yang strategis dengan beberapa komponen penting, seperti lokasi penambangan dan pabrik pengolahan. salah satu tempat yang ideal untuk mendapatkan pandangan menyeluruh dari seluruh area adalah puncak yang dikenal dengan sebutan “himalaya.” dari puncak ini, seluruh aktivitas dan infrastruktur di kawasan pertambangan dan […]

  • Harita Nikel Menjadi Pelopor Dalam Penerapan Teknologi High Pressure Acid leach (HPAL) di Indonesia”.

    Harita Nikel Menjadi Pelopor Dalam Penerapan Teknologi High Pressure Acid leach (HPAL) di Indonesia”.

    • calendar_month Kam, 9 Jan 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 976
    • 0Komentar

    Redaksi24, Halsel- Pulau Obi, di Kabupaten Halmahera Selatan, Maluku Utara, kini menjadi sorotan dunia berkat potensi besar sumber daya alamnya, khususnya nikel, yang menjadi komponen kunci dalam produksi baterai kendaraan listrik. Dalam kunjungan kami kali ini ke harita nikel, perusahaan tambang terkemuka di wilayah itu, terlihat jelas bagaimana industri ini memainkan peran penting dalam masa […]

  • Bimtek Membaca Nyaring Resmi Ditutup, Dispersip Ternate Dorong Literasi dari Keluarga hingga Ruang Publik

    Bimtek Membaca Nyaring Resmi Ditutup, Dispersip Ternate Dorong Literasi dari Keluarga hingga Ruang Publik

    • calendar_month Sel, 15 Jul 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 281
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate– Kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Membaca Nyaring yang digelar oleh Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah (Dispersip) Kota Ternate resmi ditutup. Kegiatan yang menyasar guru, pegiat literasi, dan orang tua ini menjadi langkah strategis dalam menumbuhkan budaya literasi dan kecintaan membaca sejak dini. Kepala Bidang Perpustakaan Dispersip Kota Ternate, Diana Joisangadji, mengatakan bahwa Bimtek ini […]

expand_less