Breaking News
light_mode
Beranda » Daerah » Survei Indikator Di Pilkada Halteng, Ikram M Sangadji Unggul

Survei Indikator Di Pilkada Halteng, Ikram M Sangadji Unggul

  • account_circle Redaksi
  • calendar_month Sab, 7 Sep 2024
  • visibility 380
  • comment 0 komentar

Redaksi24, Halteng – Lembaga survei Indikator Politik Indonesia merilis peluang menang calon Bupati pada Pilkada Halmahera Tengah 2024 pelabung tingggi.

Periode survei  itu dilakukan mulai 24 Juli sampai 2 Agustus 2024 sebelum tahapan pendaftaran bakal calon Bupati dan Wakil Bupati ke KPU Halteng.

Populasi survei tersebut adalah seluruh warga negara Indonesia di Kabupaten Halteng yang sudah berusia 17 tahun atau lebih, atau sudah menikah ketika survei dilakukan. Responden terpilih diwawancarai lewat tatap muka oleh pewawancara yang telah dilatih.

Flowchart Penarikan Sampel adalah Populasi desa/kelurahan (PSU), Desa/kelurahan (PSU) di tiap strata dipilih secara random dengan jumlah proporsional, Di setiap PSU terpilih, dipilih sebanyak 5 RT (satuan lingkungan terkecil di atas KK) dengan cara random. Dan di masing-masing RT/Lingkungan terpilih, dipilih secara random dua KK.

Di tiap KK terpilih, dipilih secara random satu orang yang punya hak pilih, laki-laki/perempuan. Terkait hal itu, Juru Bicara IMS-ADIL Hairudin Amir mengatakan, hasil simulasi dari 4 nama yang masuk dalam bursa Pilkada Halteng 2024, Ikram M Sangadji, unggul dari Edi Langkara, Mutiara T. Yasin dan Abdurahim Odeyani.

“Nama Ikram M. Sangadji unggul telak pada survei Indikator Politik Indonesia. Survei dengan asumsi metode simple random sampling ukuran sampel 400 responden di Halmahera Tengah yang memiliki toleransi.  kesalahan (margin of eror-MOE) sekitar -+5% pada tingkat kepercayaan 95 persen,” ucap Hairudin.

Para responden survei ditanyakan, ‘Seandainya pemilihan langsung Bupati Halteng dilaksanakan sekarang, siapa yang akan Ibu dan bapak pilih di antara nama-nama berikut ini?’. “Berdasarkan jawaban para responden yang terdistribusi secara proporsional di 10 kecamatan, persentase Ikram M Sangadji lebih unggul,” katanya.

“Dimana quality control terhadap hasil dilakukan secara random sebesar 20 persen dari total sampel oleh supervisor dengan kembali mendatangi responden terpilih (spot check). Dalam quality control tidak ditemukan kesalahan berarti,” jelasnya.

Dimana hasil survei Indikator tersebut menjelaskan Elektabilitas Calon Bupati Kabupaten Halmahera Tengah 2024, lewat pertanyaan terbuka, pertanyaan tertutup baik empat calon dan tiga calon dan lain sebagainya.

Pernyataan Terbuka Ikram M Sangadji 16,5 persen Mutiara T. Yasin 11,3 persen Abdurahim Odeyani 2,5 persen Edi Langkara 1,8 persen Tidak tahu/tidak jawab : 68,0 persen

Pernyataan Tertutup Ikram M Sangadji 47,8 persen Mutiara T. Yasin 28,0 persen Abdurahim Odeyani 3,5 persen Edi Langkara 4,5 persen Tidak tahu/tidak jawab : 16,3 persen

Simulasi 4 nama, apabila Pilkada dilangsungkan sekarang siapa yang akan dipilih

Ikram M Sangadji 76,4 persenEdi Langkara 13,3 persen Mutiara T. Yasin 5,5 persen Abdurahim Odeyani 1,8 persen Tidak tahu/jawab : 3,0 persen.  Simulasi 3 nama Edi Langkara 12,0 persen Ikram M Sangadji 48,1 persen Mutiara T. Yasin 19,4 persen

  • Penulis: Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kangen Band Hibur Warga Halsel di Festival Marabose

    Kangen Band Hibur Warga Halsel di Festival Marabose

    • calendar_month Kam, 27 Jun 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 454
    • 0Komentar

    R24,Halsel-Penutupan Festival Marabose ke-III tahun 2024 resmi diakhiri dengan rangkaian acara yang memukau. Festival ini diakhiri dengan menghadirkan grup band papan atas (kangen Band) yang tampil enerjik dan sangat menghibur. Post Views: 277

  • kepala Kejaksaan Negeri Gianyar Agus Wirawan Eko Saputro,  kembali mendapatkan penghargaan The Best Leader Award 2024

    kepala Kejaksaan Negeri Gianyar Agus Wirawan Eko Saputro, kembali mendapatkan penghargaan The Best Leader Award 2024

    • calendar_month Ming, 1 Des 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 501
    • 0Komentar

    Redaksi24,-Semarang-Kepala Kejaksaan Negeri Gianyar Agus Wirawan Eko Saputro,  kembali mendapatkan penghargaan The Best Leader Award 2024 dalam Bidang Penegakan Hukum dari Forum Peduli Prestasi Bangsa (FPPB) bekerja sama dengan Lembaga Masyarakat Peduli Pariwisata (LEMPPAR) bertempat di Hotel FrontOne HK Resort Semarang, Jumat (29/11/2024). Sebanyak 19 tokoh dari berbagai profesi di Tanah Air menjadi yang penerima […]

  • Haltim Tambah Peta Kekuatan Segitiga Emas di Bidang Ekonomi

    Haltim Tambah Peta Kekuatan Segitiga Emas di Bidang Ekonomi

    • calendar_month Sab, 10 Mei 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 303
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate -Kegiatan diskusi dan expo Segitiga Emas bertempat di Pendopo Kesultanan Ternate berlangsung pada Sabtu pagi, (10 /Mei 25) Acara ini melibatkan berbagai pemangku kepentingan dari kabupaten/kota yang tergabung dalam kawasan Segitiga Emas.Turut Hadir dalam forum ini antara lain yaitu Bupati Halmahera Timur Ubaid Yakub. Awalnya, kawasan Segitiga Emas terdiri dari Kota Ternate, Kota […]

  • Mangrove untuk Masa Depan: Korem 152/Baabullah Bersama Pemda Malut Tanam 240 Pohon di Gambesi

    Mangrove untuk Masa Depan: Korem 152/Baabullah Bersama Pemda Malut Tanam 240 Pohon di Gambesi

    • calendar_month Sab, 9 Agu 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 237
    • 0Komentar

    Redaksi24, Ternate – Pemerintah Provinsi Maluku Utara bersama Tim Penggerak PKK Pusat dan Provinsi menanam 240 pohon mangrove di pesisir Kelurahan Gambesi, Ternate Selatan, Sabtut (9/8/2025). Kegiatan dipimpin Sekda Malut Syamsuddin Abdul Kadir dan dihadiri unsur forkopimda, tokoh masyarakat, serta warga setempat. Danrem 152/Baabullah Brigjen TNI Enoh Solehudin, diwakili Kasi Pers Letkol Inf Affiansyah,  hadir […]

  • Disaster Management Expo 2025 photo_camera 3

    Disaster Management Expo 2025

    • calendar_month Rab, 1 Okt 2025
    • account_circle Humas BNPB
    • visibility 551
    • 0Komentar

    Redaksi24, MOJOKERTO-Rangkaian pembukaan Disaster Management Expo 2025 yang dibuka secara resmi oleh Sekretaris Utama BNPB Rustian di GOR Seni Majapahit, Kota Mojokerto, Jawa Timur pada Rabu (1/10). Post Views: 503

  • Komitmen Sultan Husain dan Asrul Rasyid Ichsan untuk Kemajuan Maluku Utara”

    Komitmen Sultan Husain dan Asrul Rasyid Ichsan untuk Kemajuan Maluku Utara”

    • calendar_month Sab, 9 Nov 2024
    • account_circle Redaksi
    • visibility 217
    • 0Komentar

    Redaksi24, Malut – Suara Sultan Husain Alting Sjah terbata, matanya berkaca-kaca, saat menceritakan perjuangan sang kakek Sultan Zainal Abidin Sjah, gubernur pertama Irian Barat. Pemerintahan Belanda yang masih merongrong wilayah Indonesia, khususnya Irian Barat, usai kemerdekaan RI pada 17 Agustus 1945 membuat Sultan Zainal juga menjadi sasaran. Irian Barat merupakan bagian dari wilayah kekuasaan Kesultanan […]

expand_less